Nungkyaa's Reading List
10 stories
Hello, KKN! by cappuc_cino
cappuc_cino
  • WpView
    Reads 12,802,549
  • WpVote
    Votes 949,061
  • WpPart
    Parts 84
"Pertunangan kita ini harus dirahasiakan!" Begitu kesepakatan Kama dan Gege sebelum keduanya melakukan kegiatan KKN 111 Desa Welasasih. Hubungan pertunangan yang hanya diinginkan oleh dua pasang orangtua sementara Kama dan Gege menyatakan tidak saling suka. Yang semua orang tahu Kama punya pacar bernama Laika. Yang semua orang tahu, Gege tidak terikat dengan siapa-siapa. Namun, seiring berjalannya waktu, rahasia yang sederhana ternyata lama-lama ingin menunjukkan diri pada dunia. Ternyata, Kama tidak terima saat banyak laki-laki yang mendekat pada Gege dan menyatakan suka. Ternyata, usaha Gege sia-sia saat diingatkan bahwa cinta pertamanya adalah Kama. Ketegangan terus berkembang, hingga semua masalah bermunculan dengan sembarangan. Jadi, bagaimana Kama? Kamu tetap pada Laika atau memutuskan kembali pada Gege dan menyatakan suka? 24/11/24
Let It Flow [END] by nadeaniya
nadeaniya
  • WpView
    Reads 3,637,120
  • WpVote
    Votes 196,677
  • WpPart
    Parts 48
Adhitama Malik Pasya pernah menikah dengan gadis belia. Satu bulan pernikahan, lelaki itu terpaksa bercerai dari istrinya. Tujuh tahun berlalu, ia tidak menyangka harus kembali bertemu dengan mantan istrinya. Perempuan itu tampak jauh lebih dewasa. Hanya saja, gadis yang dahulu dikenal manja, kini beralih menjadi wirausaha.
Happiness [Completed] by aprilianatd
aprilianatd
  • WpView
    Reads 5,659,487
  • WpVote
    Votes 319,489
  • WpPart
    Parts 38
"Nikah sama anak Tante, hutang-hutang almarhum Ayahmu akan Tante dan suami anggap lunas." Kalimat itu terus terngiang di kepala Elin Nafisah. Selama ini uang hasil kerjanya tidak pernah dinikmati sendiri. Ada hutang ratusan juta yang harus ditanggung oleh perempuan 30 tahun itu. Belum lagi ia punya satu Adik laki-laki yang masih menjadi tanggung jawabnya. Semua beban berat harus dipikul di pundaknya yang rapuh. Elin bagai hidup dalam pusaran badai yang tidak pernah berhenti. Entah jalan mana yang akan ditempuh Elin di kemudian hari. Bisakah keputusannya membawanya ke sebuah jalan bernama kebahagiaan? Highest Rank #1 Completed #1 Tamat #1 Love #1 Happiness #1 Married #1 Bahasa Indonesia #1 Pernikahan #1 Pasangan #1 Hutang #1 Marriage #1 Couple #1 End #1 Romansa #1 Selesai #1 Completed #2 Chicklit #3 Cinta #5 Romance
Satu Atap, Satu Kampus by nanda_kimm
nanda_kimm
  • WpView
    Reads 10,757,146
  • WpVote
    Votes 583,720
  • WpPart
    Parts 43
"Saya manggilnya Pak atau sayang?" Endi menghela napas pelan lalu menjawab, "Emang kamu berani manggil saya sayang di kampus?" Inka mengendikkan bahu tak acuh. "Kenapa nggak?" Endi mendengus, "Di rumah aja kamu nggak pernah manggil sayang." "Jadi, selama ini Pak Endi ngarep saya panggil sayang, ya?"
Knock, Knock! (Completed) by aprilianatd
aprilianatd
  • WpView
    Reads 5,380,965
  • WpVote
    Votes 446,983
  • WpPart
    Parts 38
Satu tahun tinggal di apartemen, Almira tidak pernah berinteraksi dengan tetangga kanan dan kirinya. meskipun tidak berinteraksi, bukan berarti ia tidak tahu siapa yang tinggal di sekitarnya. Ada satu laki-laki yang menurut pengamatannya berusia kepala tiga, tinggal tepat di sebelah kiri apartemennya. Almira dan laki-laki itu tidak pernah mengobrol satu sama lain. Jika berpapasan di lift, Almira berusah untuk senyum sesopan mungkin, tapi tidak pernah mendapatkan balasan. Padahal tetangga yang lain selalu membalas senyumannya walaupun tidak saling kenal. Sampai karena suatu keadaan, akhirnya membuat Almira dan laki-laki itu harus sering berinteraksi. Bahkan pintu apartemennya hampir tiap hari diketuk oleh laki-laki itu. Highest Rank #1 Surabaya #1 Couple #1 Pasangan #1 Tetangga #1 Completed #1 Tamat #1 Happy Ending #1 Selesai #2 Agegap #2 Bahasa Indonesia #2 Chicklit #2 Cinta #4 Romance
Let Me Closer (Completed) by aprilianatd
aprilianatd
  • WpView
    Reads 1,780,135
  • WpVote
    Votes 129,523
  • WpPart
    Parts 34
Kinara (24 tahun) lahir dari keluarga kaya raya. Ia tidak pernah sekalipun pusing memikirkan soal materi. Sekilas hidupnya benar-benar dambaan bagi setiap orang. Kinara juga bisa membeli apapun yang ia inginkan tanpa harus melihat label harga. Meski terkesan hidupnya sempurna, tapi ia tidak pernah sekalipun benar-benar jatuh cinta pada sosok lelaki. Sampai akhirnya Kinara bertemu dengan Ardan (36 tahun). Laki-laki cuek yang berhasil membuatnya terpikat pada pandangan pertama. Tapi ternyata tidak mudah untuk meluluhkan seorang Ardan. Segala upaya ia lakukan agar bisa dekat dengan Ardan. Bahkan cara agresif sekalipun dilakukannya agar Ardan terpikat padanya. Highest Rank #1 Completed #1 Agegap #1 Rich #1 Kaya #1 Bahasa Indonesia #1 Pasangan #1 Couple #1 End #1 Tamat #3 Chicklit #3 Happy Ending #6 Romance #12 Romantis
Mas Idan untuk Arfisyha by nonnaikan
nonnaikan
  • WpView
    Reads 866,920
  • WpVote
    Votes 58,290
  • WpPart
    Parts 56
Sebagian part di privat yaa. . silahkan follow aku.. Setelahnya mau unfollow yaa ora popo ? ? ?? Jodoh memang bisa datang kapanpun dan dengan cara apapun, pertemuan Raydan dan Arfisyha memang bukan karena mereka saling jatuh cinta kemudian menikah. Adanya Idan dan Fisyha mungkin karena perjodohan kedua orang tuanya, tapi jangan lupa, bahwa jodoh telah ditetapkan bahkan sebelum ruh menyatu dengan raga. Setiap manusia memang berhak merencanakan kehidupannya termasuk Raydan. Ia seorang Letnan sudah tentu ia, menginginkan istri yang sepadan dengannya, seperti seniornya, Kapten Wisnu yang menikah dengan Sinta, Seorang Dokter cantik dengan sifat dewasa dan keibuan persis seperti istri idamannya. Karna hal itulah, membuat Raydan terobsesi memiliki istri seperti Sinta, tapi Ia mungkin lupa bahwa Allahlah penentu paling mutlak. Lewat takdirNya Allah telah mengikat Raydan pada Arfisyha si mahasiswi Seni Rupa yang diawal pertemuannya dengan Raydan telah membuatnya memendam amarah.
Aksara Dan Suara by khanifahda
khanifahda
  • WpView
    Reads 1,645,908
  • WpVote
    Votes 169,720
  • WpPart
    Parts 62
Bukan waktu yang singkat bagi Grahita Sembrani Pramonoadmodjo untuk menghapus bayang-bayang penghianatan cinta. Hampir sepanjang 25 tahun hidupnya, ia hidup dalam minimnya kasih sayang dan cinta. Cinta pertamanya kandas tak bersisa, hanya sekedar kenangan pahit yang membuatnya trauma hingga akhirnya kembali terluka oleh cinta yang nyatanya hanya bualan semata. Grahita membunuh waktu dengan berkutat bersama dapur dan dapur. Ia dingin, utamanya dengan lawan jenis. Grahita trauma dengan laki-laki yang ia anggap sebagai pembunuh harapan dan cinta paling keji di dunia. Please, jangan telan mentah-mentah ini cerita. Cermati dan be wise to be action! Cerita ini hanyalah fiktif belaka, bila ada kesamaan nama, tempat, gelar, dan alur cerita itu adalah kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan.. Hanya karya biasa yang banyak kekurangannya..
Ketos  by Fitriya1504
Fitriya1504
  • WpView
    Reads 759,307
  • WpVote
    Votes 3,155
  • WpPart
    Parts 4
WARNING!CERITA DILANJUTKAN DIMANGATOON
Mencintaimu Dalam Doa | END by Shineeminka
Shineeminka
  • WpView
    Reads 1,565,967
  • WpVote
    Votes 92,403
  • WpPart
    Parts 16
The third story of Cinta Dalam Diam | Andra & Diandra | Cover : @betyal_4 | Part sudah tidak lengkap | Proses Penerbitan. "Bersemangatlah atas hal-hal yang bermanfaat bagimu. Minta tolonglah pada Allah, jangan engkau lemah. Jika engkau tertimpa suatu musibah, maka janganlah engkau katakan, Seandainya aku lakukan demikian dan demikian. Akan tetapi hendaklah kau katakan, ini sudah jadi takdir Allah. Setiap apa yang telah Dia kehendaki pasti terjadi. Karena perkataan law (seandainya) dapat membuka pintu setan." itulah yang Kak Andra katakan kepadaku saat aku kehilangan ayah yang selama ini menjadi satu-satunya orang yang dapat aku andalkan. Dulu aku hanya menganggapnya tidak lebih dari seorang kakak, seorang kakak yang dapat aku andalkan keberadaannya namun perlahan rasa itu berubah. Aku mencintainya, namun aku tidak berani mengungkapkan perasaan ini kepadanya. Aku hanya berani mencintainya dalam diam, biarlah hanya Allah-lah yang mengetahui apa yang kini tersimpan di hatiku untuknya.