Shin Min Gi
19 stories
sujud cintaku  by ShafiyahRsusilawatiL
ShafiyahRsusilawatiL
  • WpView
    Reads 221,177
  • WpVote
    Votes 5,899
  • WpPart
    Parts 81
"Maksud dokter? " "Menikah dengan saya" "Apa! " "Perkataan dokter tidak masuk akal" Seorang gadis bernama Mia berumur 23 tahun tiba-tiba dilamar oleh seorang dokter bernama ardan di ruangan dokter itu. Tentu saja lamaran yang mendadak membuat gadis itu menolaknya karena mereka baru bertemu. Siapa pun yang berada di posisi Mia pasti akan melakukan hal yang sama. Apakah mereka akan menikah? Ataukah tidak nantikan kisah mereka berdua di sini
Perfect Duda [Season 2] by Bungsu_Fii
Bungsu_Fii
  • WpView
    Reads 112,250
  • WpVote
    Votes 6,785
  • WpPart
    Parts 16
Disarankan untuk baca season 1 terlebih dahulu❗ Follow dulu sebelum baca ⚠️ *** Menceritakan kisah perjalanan pasangan HaiZe setelah menikah. Tidak ada yang tahu cinta akan berlabuh ke mana dan pada siapa. Tapi, yang pasti untuk yang pertama kalinya Zea melabuhkan cintanya pada sosok duda lima langkah dari rumahnya. Begitupun sebaliknya. Menjalin hubungan dengan pria dewasa tentu saja Zea harus mengimbangi dari segi pemikiran dan sudut pandang. Tetapi, terkadang Zea juga harus mengimbangi sifat Haidar yang berbeda 360 derajat setelah mereka menikah. Itu wajar, karena hubungan mereka bukan lagi HTS alias Hubungan Tanpa Status. Status di KTP juga sudah berubah, begitupun dengan nama di kartu keluarga yang sudah pindah. Tak hanya itu, Zea juga harus menerima status barunya sebagai ibu sambung untuk Alana, si mantan musuh bebuyutan yang terkadang sampai sekarang terlibat dalam perdebatan sengit. "Mas Duda." ~Zeyasha Adiva "Status Mas sudah berubah, Sayang. Mas bukan duda lagi." ~Haidar Abimana "Zaman sekarang serem. Diam aja dikira punya anak di luar nikah, padahal itu bukan anakku." ~Alana Zahira Kanisa Note: Hasil murni pemikiran author. Jangan sampai ada yang plagiat!!!
AMMSYAH (TERBIT) by Mbulllllla
Mbulllllla
  • WpView
    Reads 3,481,409
  • WpVote
    Votes 122,376
  • WpPart
    Parts 41
Sudah terbit + tersedia di aplikasi shopee "Gus arti bismillah itu apa sih?"tanya Aisyah "Dengan menyebut nama Allah" "Kalo Alhamdulillah?" "Segala puji bagi Allah "jawab ammar "Kalo subhanallah?" "Maha suci Allah " "Kalo Ana uhibbuka fillah ??" "Aku mencintaimu karena Allah" "Sama aku juga mencintai Gus Ammar k karena allah" jawab Aisyah Dengan mengedipkan mata ke arah ammar genit ________ Bagaimana jadinya? Jika seorang gus terkenal cuek dan irit bicara itu mempunyai istri bule asal Rusia? Dan sifat mereka yang bertolak belakang Tentang gadis bule yang selalu bersikeras mengejar cinta suaminya Dan suaminya yang di kenal tak akan pernah mencintai perempuan mana pun yang mendekati nya, 22 Juli 2023
My Lovely Wife✔️ by americhanknow
americhanknow
  • WpView
    Reads 164,438
  • WpVote
    Votes 7,494
  • WpPart
    Parts 49
[EXO SERIES STORY #1] Bagaimana perasaan kalian jika menjadi seorang Archie yang memiliki suami dingin, arogan, dan kejam seperti Oh Sehun? Apakah kalian akan memilih bertahan atau pergi? Mengingat suami nya itu sering memperlakukan dirinya kasar dan tak pernah menganggap keberadaan Archie sebagai istrinya.
AdiTita (Po Ke2) by HizriaSahara
HizriaSahara
  • WpView
    Reads 130,607
  • WpVote
    Votes 8,895
  • WpPart
    Parts 46
Ini cerita tentang Tita yang mengejar cinta Adit. Tapi Adit malah mengejar cinta Caca, yang tak lain adalah sahabat Tita. "Tita suka Adit, tapi Adit-nya suka Caca. Jadi, Tita harus mundur atau melangkah? Nyatanya orang yang Tita cintai malah memperjuangkan hati orang lain."
Dear, Kakak Ipar by madebyshan
madebyshan
  • WpView
    Reads 369,937
  • WpVote
    Votes 4,282
  • WpPart
    Parts 4
Riri tidak pernah menyangka akan menerima permintaan ibu mertuanya untuk menikah dengan adik iparnya, Rayhan setelah suaminya Arka meninggal dunia setahun yang lalu. Rayhan yang terlihat menyayangi dan begitu menjaga Aira, buah hati Riri dan Arka membuat pintu hati Riri terketuk untuk menerima Rayhan. Rayhan yang baru saja putus dari mantan pacarnya yang tega meninggalkannya saat mendekati rencana pernikahannya pun merasa trauma. Tapi melihat Riri dan Aira, justru membuatnya bahagia tanpa ia sadari. Rayhan yang tadinya melihat Aira sebagai keponakannya dan melihat Riri sebagai adik iparnya justru mulai merasa menyayangi keduanya dan ingin melindungi keduanya. Apa Riri dan Ray mampu menjalani pernikahan mereka ditengah kesulitan mereka untuk melupakan masa lalu mereka masing-masing?
My Annoying Boyfriend [END] by eunci_lai
eunci_lai
  • WpView
    Reads 347,935
  • WpVote
    Votes 15,141
  • WpPart
    Parts 47
( Sudah Tamat tapi ada baiknya di ramaikan dengan voment. ) Banyak cewek-cewek yang ingin memiliki hubungan dengan seorang Razelio Neftra Xiliks cowok tampan dan merupakan ketua geng besar sekolah. Namun, berbeda dengan cewek bernama Arnlytha Karamell si ketua PMR cantik yang justru sangat tidak suka memiliki hubungan dengan Razel, cowok yang menurutnya sangat menyebalkan. Berawal dari sebuah kesalah pahaman yang terjadi yang membuat keduanya menjadi sepasang kekasih, membawa Kara pada kehidupan Razel yang menurutnya sangat rumit. Apa mungkin keduanya dapat bertahan? "Lo salah karena udah nanya kemauan gue." "Karena mau gue lo tetep jadi pacar gue!" "Lo yang mulai tapi gue yang bakal mengakhiri." Dan itulah awal mula kehidupan Kara yang berubah setelah mengalami sebuah kejadian yang sama sekali tak pernah terlintas dibenaknya. ⚠️ ⚠️ Banyak mengandung kata-kata kasar!!! CERITA TIDAK UNTUK DI TIRU ATAUPUN DI JIPLAK! #1 chicklit 02/09/21 #2 rumit 05/09/21 #2 sahabat 09/10/23 #3 pasangan 26/10/23 #1 nyebelin 8/01/24 #2 cerita pendek 4/12/24 #3 roman 24/1/25
AILEEN & REGAN [TELAH TERBIT] by its_babypanda
its_babypanda
  • WpView
    Reads 17,775,777
  • WpVote
    Votes 1,542,807
  • WpPart
    Parts 55
#1 in roman Agustus 2021 #1 in pregnant juli 2021 #1 in toxicfamily Juli 2021 #1 in tanggungjawab Agustus 2021 #1 in mba Agustus 2021 #1 in chicklit Agustus 2021 #1 in getaran Agustus 2021 #2 in romance Agustus 2021 #2 in getaran Agustus 2021 #2 in fiksiremaja Agustus 2021 #3 in fiksiremaja Agustus 2021 #2 in sakit April 2022 ⚠️Banyak typo, authornya malas revisi⚠️ Tidak di harapkan kehadirannya oleh orang-orang? teman? Sahabat? sudah biasa, tapi bagaimana jika kehadirannya tidak di harapkan oleh keluarga dan orang tuanya sendiri? Memangnya ada kisah seperti itu? jawabannya adalah ada, kisah ini dialami oleh gadis bernama Aileen Chalondra, dia ada namun ditiadakan, dia nyata namun disamarkan dan dia sempurna namun dirusakkan. Takdir seolah tidak pernah memihaknya, dikala keluarga membenci dan tak memperdulikannya dia kembali tertimpa musibah, musibah yang berhasil merenggut masa depannya. Seorang manusia kecil hadir di rahimnya tanpa di duga-duga. Sebuah kecelakaan yang ia alami tanpa sengaja itu merubah hidupnya menjadi semakin tidak tertata, semua adalah karena dia dan Regantara Danurendra terlibat insiden tak terduga, hingga pada akhirnya hadirlah sesosok janin tak berdosa yang tumbuh dalam tubuhnya. "Kenapa gak jujur sama gue?" Aileen terdiam. "Kenapa lo sembunyiin dia dari gue? Lo takut gue apa-apain dia?" BENAR! namun Aileen tetap diam tak berani membuka suara. Regan memeluk Aileen, "Mau bagaimana pun, dia hasil dari perbuatan gue. Dia darah daging gue, dia anak gue. Gue gak akan sebejat itu buat ngehilangin dia." bisik Regan pelan. Lalu bagaimanakah kelanjutan kisah mereka? Apakah Aileen hidup dengan bahagia bersama Regan atau malah dia semakin menderita dengan Regan? Apakah keluarga Aileen bisa menerima gadis itu pada akhirnya, ataukah malah tambah membenci Aileen karena kehadiran bayi itu? Mari simak ceritanya, thanks for readers. PLEASE FOLLOW THE ACCOUNT FIRST BEFORE STARTING TO READ🐰❤ START: 07 JUNI 2021 FINISH: 13 AGUSTUS 2021
The One That Behind You [FIN] by letsgoseethestars
letsgoseethestars
  • WpView
    Reads 149,782
  • WpVote
    Votes 10,756
  • WpPart
    Parts 27
Bagi banyak orang, Sean mungkin adalah sosok laki-laki yang mendekati sempurna. Namun bagi Sarah, celah kecil yang membayangi lelaki itu, membuatnya kembali meragu tentang pernikahan mereka yang sudah di depan mata. Ia dihadapkan pada jalan bercabang yang harus dipilihnya. Tetap menikah dan menjadi istri Sean Wiranata dengan dibayangi kenyataan yang ada, ataukah kabur dan membuat keluarganya mendapat malu yang mungkin hampir seumur hidupnya.
The Perfect Devil by redxochiquetzal
redxochiquetzal
  • WpView
    Reads 2,306,158
  • WpVote
    Votes 111,818
  • WpPart
    Parts 35
[SEQUEL THE SWEETEST BILLIONAIRE | Bisa dibaca terpisah] DONT COPAST MY STORY! --------------------- SEAN ATHEO ADDISON. Sang pewaris tunggal Addison Corps, perusahaan terkaya nomor 1 di dunia. Dia Dipredikati sebagai 'the most perfect man' karena ia memang mempunyai segalanya, Mobil mewah, paras malaikat nya bangunan perusahaan dimana mana, rumah dan mansion mewah, serta aset kekayaaannya yang melebihi kata milliar, bahkan mencapai triliun!. Hanya satu yang kurang dari dirinya, sebuah perasaan akan cinta & kasih sayang. Hingga seorang gadis ceroboh nan berisik datang kedalam kehidupannya, yang membuat ia ingin sekali mencekik gadis tersebut. Sean membenci kebisingan. Meet, QUEENA VIOLETA. Semua orang menakuti Sean, para mafia pun begitu, tetapi tidak dengan gadis yang satu itu. Ia terus bersikap santai dan tidak ambil hati saat Sean melemparkan kata kata pedasnya. Dia bahkan tidak mengurangi volume suaranya dan tidak mengurangi kecerewetannya. Jangan lupakan 1 hal. Sean mewarisi seluruh kepribadian yang dimiliki ayahnya, termasuk 'senjata' yang diturunkan secara temurun, Yang menjadikannya pria yang cukup berbahaya. Para Mafia mengira ia dan Ayahnya hanyalah sebuah mitos dikalangan mereka, tapi ternyata? Para Mafia memanggilnya... 'THE GODFATHER' Queena tidak peduli seberapa berbahayanya Sean, sampai ia melihat sendiri Sean dalam keadaan marah besar. Sean yang memegang 'senjata' mitos, serta aura gelap yang mengelilinginya. Itu membuat Queena Menjulukinya, "The Perfect Devil" Sang setan yang sangat keji yang terperangkap ditubuh seorang Malaikat sehingga membuatnya tampak sempurna walau sisi kejinya sangat tidak bisa ditoleransi. Perlahan tapi pasti, Sean mulai menerima kehadiran Queena yang sangat berisik. Terkadang, mendengar ocehannya bisa membuatnya sedikit tenang. Diam dan cukup lihat apa yang akan Sean lakukan kepada orang orang yang berani mengusiknya dan orang yang ia sayang. 'Choose Wisely, become a disabled person or die?'