Kisah Kocak 3 PDBL
Mempunyai teman yang pintar memang enak kayaknya, tapi tak ada yang jauh lebih menyenangkan dari mempunyai teman yang kocak dan bahkan tak punya malu. Apapun suasananya, entah itu tegang seperti mau ambil raport, ataupun menyeramkan sepeti lihat pocong ngamen, semua akan terlihat lucu jika berteman dengan 3PDBL Lantas...