PuspitaSharma's Reading List
65 stories
Once Upon a Time (Dahulu Kala) by Dheyamela
Dheyamela
  • WpView
    Reads 4,240,654
  • WpVote
    Votes 370,236
  • WpPart
    Parts 68
[COMPLETE, TERSEDIA DI GRAMEDIA, SEBAGIAN PART SUDAH DIHAPUS]Dongeng memiliki sisi gelap, terutama bagi mereka yang tak suka akhir bahagia. Mereka membuat dongeng sendiri. Namanya Gleen Warren Rajendra. Tampan, jenius, introvert, cold, namun begitu menarik dan berkharisma--ciri-ciri terkuat seorang psikopat. Satu fakta tentang dirinya, 3 tahun lalu ia sempat menyicipi tinggal di rumah sakit jiwa. Lalu ada Angkasa Raya, ketua osis yang pintar, tampan, lemah lembut, dan ramah--senior most wanted sekolah. Ditemukan tewas bersimbah darah di toilet tepat setelah Gleen masuk sekolah di hari pertama. Gleen termasuk dalam daftar orang yang dicurigai, namun Gleen dibebaskan dari tuduhan akibat tidak ada bukti yang kuat. Ciri-ciri kematian Angkasa Raya. Mati dengan mata terjahit dan jempol kanannya juga dijahit dengan bunga gardenia putih. Kepalanya berdarah, diduga dibenturkan ke westafel toilet. Sepucuk surat ditulis pembunuh. Surat yang mengarah pada sebuah dongeng--clue sang pembunuh. Lily Cattleya Gardenia, perempuan biasa--sebenarnya luar biasa--yang dunianya jungkir balik ketika tak sengaja takdir mendekatkan dirinya dengan Gleen. Leya menaruh kecurigaan besar pada Gleen--sang pecinta dongeng. Akankah Leya berhasil mengungkap identitas sang pembunuh? 17+. Campuran antara unsur teenfict, mystery, thriller, mengandung unsur kekerasan. Jadi bijaklah sebelum membaca :) Ditulis 6 Juni '17 Selesai 19 Mei '18 Don't copy my story please Stop plagiarism, be original!! Rank 1 : 14 Februari '18
The Devil Charming (SUDAH DITERBITKAN) by May_Rose22
May_Rose22
  • WpView
    Reads 2,363,714
  • WpVote
    Votes 24,785
  • WpPart
    Parts 7
#Highrank 1 - Action MENGANDUNG UNSUR DEWASA DAN KEKERASAN (21++) [PART DI HAPUS SEBAGIAN DEMI KEPENTINGAN PENERBITAN] Tampan, mapan, namun berbahaya..penuh misteri dan rahasia menjadikan sosok Mr.Ed layak untuk di tempatkan pada urutan pertama daftar pria idaman bagi mereka yang menganggapnya malaikat, dan layak untuk ditempatkan pada urutan pertama daftar pria paling di hindari bagi mereka yang menganggapnya iblis kejam, tak berperasaan dan sulit ditaklukan. He's the devil charming.... pria mempesona dengan wajah malaikat yang mempunyai sisi iblis tersembunyi. . . . "hanya kau yang bisa membuat diriku menjadi Edward, bukan Eduardo," ucap Edward sebelum melemparkan senjatanya dan bergerak memeluk wanita yang hendak menembakkan peluru padanya, hingga membuat wanita itu mematung dengan jantung yang berdegub tiga kali lebih cepat.
Le Vampire Le Fort [TELAH DIBUKUKAN] by Charlies_N
Charlies_N
  • WpView
    Reads 4,566,037
  • WpVote
    Votes 343,726
  • WpPart
    Parts 127
(FANTASY - ROMANCE STORY) Highest Rank #1 In Fantasy Highest Rank #1 In Vampire Highest Rank #1 In Werewolf Highest Rank #1 In Book Highest Rank #1 In Impossible Mulai ditulis pada tanggal 10 April 2017 Cover by filliagraphics [SEBAGIAN CERITA TELAH DIHAPUS] Pada awalnya, hidup seorang Ashley Berlione penuh dengan ketenangan. Tapi, ketika kelima murid baru berkulit pucat itu masuk kedalam universitasnya, ketenangan yang selama ini ada pada hidupnya mulai memudar. Gadis itu seringkali terkena masalah, diteror, dan masih banyak lagi, ketenangannya tergantikan oleh kesialan. Hidupnya semakin merumit ketika dia mengetahui apa yang diinginkan oleh para pengganggu itu lewat sebuah kitab tua yang tak sengaja ditemukan olehnya. Darah. Tapi, bukan sembarang darah, mereka menginginkan darah seorang Ashley. Darah yang bercampur dengan darah para vampire terkuat yang telah musnah 900 tahun yang lalu. *** "Agar hidupmu tenang, maka menikahlah denganku." -Sean- "Apa kamu gila?" -Ashley- "Dalam sejarahnya, Vampire tidak ada yang gila." -Amber *** ⚠⚠⚠ NOTE : SEMUA YANG ADA DIDALAM CERITA INI, MURNI DARI KHAYALAN AUTHOR! DILARANG MENG-COPAS CERITA AUTHOR DAN MENGKHAYAL BERLEBIHAN!!!
Time Slip Princess - TAMAT by fuyutsukihikari
fuyutsukihikari
  • WpView
    Reads 2,577,498
  • WpVote
    Votes 188,954
  • WpPart
    Parts 36
Ebook tersedia di Google book/play. Highest rank #1 in Fantasy Sebuah kecelakaan membuat Dongmei, seorang wanita anggota pasukan khusus anti teror terlempar ke beberapa ribu tahun yang lalu. Parahnya, jiwanya kini bersemayam pada tubuh seorang putri. Sikap Dongmei yang keras dan kasar membuat gempar seisi istana. Bagaimana tidak? Putri Meifeng yang mereka kenal selama ini sangat penurut, pendiam, dan sering menjadi bulan-bulanan anggota kerajaan lainnya. Konflik semakin hebat setelah ingatan sang putri perlahan kembali, membuat Dongmei marah atas sikap orang-orang kerajaan pada Meifeng selama ini. Ia menantang bertarung kakak kandungnya, menentang keinginan raja, dan puncaknya Dongmei melarikan diri dari kerajaan. Sebuah perjalanan yang akan mempertemukannya dengan seorang pria yang akan mengubah kehidupannya.
S.C.I.谜案集 SEASON 1 Bahasa Indonesia by Eky_Eissen
Eky_Eissen
  • WpView
    Reads 288,163
  • WpVote
    Votes 24,503
  • WpPart
    Parts 44
-- S.C.I.谜案集 ( Special Crime Investigation) -- Tim Investigasi Kejahatan Khusus adalah Satuan Tugas Khusus yang dibentuk oleh Administrasi Umum Interpol sesuai dengan protokol dari Direktur Jendral Kepolisian Kota-S. Satuan Tugas Khusus ini, bertujuan dan mengkhususkan diri untuk menyelidiki kasus-kasus khusus, yang anggotanya terdiri dari petugas elit kepolisian di berbagai departemen. Setumpuk kasus luar biasa. Satu kasus misteri yang membingungkan. Apa itu akademis ..? Apakah itu adalah sebuah ilusi mewah ..? Atau mantra pembunuh yang tidak terlihat ..? Ataukah suatu trik belaka ..? Zhan Zhao dan Bai Yutang memimpin SCI, bagi semua para pembaca untuk mengungkap misteri. * Seorang perwira polisi tindak kriminal dan seorang dokter psikologi, membuat terobosan besar dan itu tidak menghalangi mereka untuk saling jatuh cinta. * Seorang raja glamor yang hilang ingatan dan seorang kaisar hitam dengan pisau bedah. * Seorang pesulap yang ekstrim dan seorang bocah yang ber-IQ tinggi. * Ada juga kombinasi Malaikat dan Iblis yang tersembunyi di kegelapan. Pertarungan sedang berlangsung ... Siapakah yang akan menjadi pemenangnya ..? Ini adalah kontes antara para JENIUS. Selain menyuguhkan cerita dengan segudang misteri. Hubungan antara Bai Yutang & Zhan Zhao juga menjadi salah satu faktor penentu suksesnya novel ini. Apakah hubungan mereka berdua hanyalah sekedar partner dalam membasmi kejahatan? Ataukah berlanjut ke tahap yang lebih jauh ? Ikuti terus kisah mereka berdua. Chinese : SCI 谜案集 Spelling : SCI *Mi An Ji* Genre. : Crime, Mystery, Action, Romance, Detective, Investigation, Psychological 作家 : Er Ya Indonesian Translator : @Eky_Eissen Source : Original Novel (Novel asli berbahasa cina) *Mi An Ji* Secara harafiah berarti : Koleksi/Jurnal Kasus-Kasus Misterius.
The Mystical World by NatasyaNabilah
NatasyaNabilah
  • WpView
    Reads 5,014,965
  • WpVote
    Votes 358,162
  • WpPart
    Parts 64
SERI KETIGA GODDESS SERIES Berawal dengan menemukan sebuah liontin berbentuk hati dengan warna hitam dan putih... Gadis itu terperangkap dalam sebuah dunia yang hanya ada dalam mitos... Arthemis Selene Macha, gadis berambut silver dan bermanik hijau saphire menatap dunia yang begitu indah menurutnya... Namun siapa sangka bahwa dirinya adalah salah satu orang penting dalam dunia tersebut... Akankah ia akan kembali di dunianya?? Atau dia akan menetap?... Warning!!! Semua unsur cerita ini murni dari pemikiran Author, jika ada kesamaan nama tokoh, tempat, latar, dan jalan cerita, semua itu hanya kebetulan tanpa unsur kesengajaan 🙏
SECRET AGENT - EXO (COMPLATE) by Cantiquequeen
Cantiquequeen
  • WpView
    Reads 518,850
  • WpVote
    Votes 43,816
  • WpPart
    Parts 48
Bagaimana Bila Yang menjadi Dokter Pribadi Boyband EXO adalah seorang Gadis yang Notabene berprofesi sebagai Agen FBI yang sedang menjalankan Misi Rahasia ?? Bagaimana Kehidupan yg mereka jalani setelah gadis ini tinggal bersama dengan mereka ?? Menjadi Dokter sekaligus agen FBI membuat Baby Harus berhati-hati dalam perannya , ia tidak mau penyamarannya terbongkar begitu saja.Kerna baginya Dia datang dengan Misi ,Pulang pun dengan Keberhasilan.. Satu penekanan di dalam setiap Tugas penyamaran yang dia lakukan " Tidak akan ada Cinta di dalam Misi " sampai suatu ketika ........ " Bagian Tersulit itu bukan memulai tapi mengahirinya "... Sehingga sampai detik ini aku tidak berniat Memulainya. Baby ☺☺☺ Happy reading guys ..
Billion Dollar Bride (SELESAI) by Indy_Purwa
Indy_Purwa
  • WpView
    Reads 4,438,666
  • WpVote
    Votes 212,006
  • WpPart
    Parts 61
Indy Nabella adalah seorang mahasiswa semester akhir di sebuah perguruan tinggi di New York. Rencana untuk kehidupannya jelas. Selesai belajar ia akan langsung terbang pulang kembali ke Indonesia. Berkarir, lalu mungkin bertemu jodoh dan akan mulai membangun rumah tangga. Tapi semua rencana itu berubah saat ia bertemu dengan seorang pria asing yang tampan nan menawan. Pria gila yang rela melakukan apapun untuk menahannya tetap berada di New York.
War of Wizards (Five Fighters) by Cendarkna
Cendarkna
  • WpView
    Reads 556,827
  • WpVote
    Votes 4,063
  • WpPart
    Parts 13
Hak pengarang dilindungi oleh Undang-Undang. Dilarang mengutip dan memperbanyak tanpa seijin penulis, sebagian atau seluruhnya dalam bentuk apapun, baik cetak, photoprint, microfilm, dan sebagainya. Apabila ditemukan pelanggaran dapat dikenakan sanksi tegas serta tindak pidana This story contains adult content. For 18+ ;) copyright © Loveyta Chen/Lovita M. Cendana
AGENT: Agent of Mutans by Raelynnkim
Raelynnkim
  • WpView
    Reads 609,610
  • WpVote
    Votes 64,609
  • WpPart
    Parts 55
-COMPLETED- High score: #1 in Spy. #1 in Superpower. #1 in Mystery #15 in Sci-Fi Sci-Fi + Fantasy + Minor Romance Claire Harlyn, dia adalah seorang gadis yang berumur 17 tahun, sekaligus seorang agen yang menyamar menjadi murid baru dan berbaur di SMA-baru nya yaitu di sekolah para manusia normal, untuk menyelesaikan suatu misi, yaitu untuk mencari seorang agen yang sama-sama berasal dari AOM (Agent Of Mutant), agen itu membawa kabur chip yang sangat penting untuk mutan, jika tetap dibiarkan begini, penghianat itu bisa saja menyegel semua kekuatan mutan, atau malah... ... memusnahkan semuanya. Kabar dari pimpinan AOM, Penghianat itu berbaur di IHS (International High School) ya, itu mengapa misi Claire bertempat di IHS. Tapi, siapa yang menyangka kalau itu hanya pengecoh? Sementara itu, Claire yang mengira akan menjalankan misi ini sendirian, ternyata salah. Claire tidak akan pernah tahu peristiwa apa yang akan menimpa dirinya.. Bahkan.. 'yang tahu' pun, tak bisa memberi tahunya..