ANGKASA NUSA
Bagaimana jika suatu sekolah memiliki organisasi yang diberi nama Komisi Kedisiplinan Sekolah. Tugas mereka mendisiplinkan siswa siswi sekolah, itu tentu saja. Namun, siapa sangka tugas mereka lebih dari itu. Setiap tahun SMA Angkasa Nusa memang selalu menjebolkan siswa siswi beasiswa ke luar negeri. Namun sekolah ini...