My favorite story
7 stories
I Really Love You (Tersedia Versi Cetak) by SiskaRiyani
SiskaRiyani
  • WpView
    Reads 4,226,185
  • WpVote
    Votes 161,131
  • WpPart
    Parts 53
#Book - 1 Menolong seorang gadis disuatu puing-puing pesawat membuat takdir Arka Megan Alvaro lebih berwarna. Dimulai dari tangis, tawa, amarah, dan kebahagiaan telah dirasakan oleh pria tampan itu. Semua berawal dari ucapan sang paman untuk menikahi seorang gadis yang kehilangan memori ingatannya. Baik Arka maupun sang paman terpaksa membohongi Lynella Zeline Jovian untuk keselamatannya. Disaat rasa cinta tumbuh diantara mereka, dan disaat itu pula cinta mereka diuji. Sosok wanita dari masalalu Arka telah kembali. Apa yang akan Arka lakukan? Akankah Arka dan Lynella membuka rahasia pernihanannya dihadapan seluruh keluarga? Baca selengkapnya dan jangan lupa follow, coment and vote 🤗 23/8/2017 Ratings: #1-sad (11/5/2018) #1-arka (30/5/2018) #1-dokter (9/9/2018) #1-sma (03/10/2018) #1-roman (25/10/2018) #1-pregnant (2/11/2018) #1-end (2/11/2018) #1-baby (13/11/2018)
Istri Super Mini!  by user69540117
user69540117
  • WpView
    Reads 3,385,834
  • WpVote
    Votes 439,424
  • WpPart
    Parts 37
Genre : FANTASI [Story 9] Ini cerita tentang istri super mini bukan istri daus mini! Hidup Malika yang tadinya baik-baik aja mendadak berubah 180 derajat hanya karena sebuah pil obat. Namanya pil kaget. Pil super aneh, tiap pilnya punya efek kejutan tersendiri. Katanya sih ya, ada yang bisa bikin cakep mendadak, semok mendadak, tinggi mendadak, langsing mendadak, dan parahnya bisa bikin badan kita kembali kecil secara mendadak. Malika mungkin satu dari beberapa orang bodoh yang meminum pil itu, mau gak mau dia harus jadi anak kecil lagi. Gak ada satu pun keluarga dan paling parahnya, tempat tinggal pun gak ada. Terus gimana dong kelanjutan cerita dia? "Ya ampun! Kalo gue mini gini, gimana bisa gue jadi istrinya Oh-mihun! " -Sebut saja Kacang Kedele ---salah satu korban pil kaget. Pil ini bawa petaka atau justru bawa cinta?
Mr. Police and Me  by Dekdi_A
Dekdi_A
  • WpView
    Reads 742,916
  • WpVote
    Votes 112,097
  • WpPart
    Parts 26
[Me Series 2] ON GOING Park Chanyeol seorang Inspektur kepala tim devisi satu merupakan sosok iblis berwajah dewa yang paling Alexa benci. Meskipun pria itu selalu diagung-agungkan oleh kaum hawa karena pesona gagahnya, Alexa bersumpah tidak akan pernah mencintainya. Pria itu brengsek, karena dialah masa muda Alexa hancur. Percintaan mereka diwarnai intrik balas dendam dari masing-masing pihak. Nyawa adalah taruhannya. © Dekdi A 2018
Pelet Online [SUDAH pernah TERBIT]  by user69540117
user69540117
  • WpView
    Reads 3,844,773
  • WpVote
    Votes 324,085
  • WpPart
    Parts 34
GENRE : FANTASI / HUMOR [Story 8] Psstt ~ masih cerita pernikahan. SINOPSIS Kata orang " Cinta di tolak, dukun bertindak" OK sip! Udah bertaun-taun suka sama doi tapi malah bertepuk sebelah tangan? Biar mbah dukun yang turun tangan. Salmonella, biasa di panggil Salmon si bakteri. Gadis awut-awutan yang cintanya selalu bertepuk sebelah tangan. Ketika cinta di tolak, dukun nyari rejeki. Salmon nekat coba-coba pelet Online. " Gue pikir setelah ikut pelet ONLINE gitu, doi bakal klepek-klepek. " - Narasumber yang suaranya di samarkan. Tapi bagaimana jika ilmu pelet itu salah sasaran? Bukan DOI yang kena, eh malah DIA! Iya, dia! Cowok paling pelit sekampus. Pelit ngomong, pelit senyum, pelit nomor WA, dan yang paling penting dia PELIT BUKA HATINYA. " Mending gue perawan tua kalo ujungnya bakal kawin sama tuh cowok pelit! "
HIDDEN by asabelliaa
asabelliaa
  • WpView
    Reads 5,589,364
  • WpVote
    Votes 574,841
  • WpPart
    Parts 52
PERHATIAN : masih terdapat beberapa kekurangan dalam cerita seperti typo, kesalahan penulisan hal-hal yang berbau Korea. Jangan membandingkan dengan RL, ini hanya cerita. Blurb : Mereka tidak pernah menginginkan ikatan itu, namun keduanya sepakat untuk setuju dan pergi mengejar impian masing-masing. Ceye berpikir semuanya baik-baik saja, ia tenggelam dalam ambisi terhadap mimpinya. 7 tahun kemudian, saat ia kembali, ia mendapatkan cinta dan kehangatan dari semua orang, kecuali dari Gwen. Satu-satunya orang yang membenci kehadiran Ceye hanyalah Gwen. Tidak ada alasan yang memuaskan. Ceye hanya ingin mencari tahu. Meski Gwen sedingin es, namun Ceye lebih keras dari pada batu. Ada sesuatu yang disembunyikan, ada sesuatu yang harus diluruskan. Ceye ingin menuntaskan semuanya, tanpa sadar bahwa keputusannya itu menyimpan segudang risiko yang akan mempertaruhkan segala hal yang telah ia capai. ------ Side story : Jungkook berpikir Niana adalah belahan jiwanya, mereka sama-sama berjuang menjadi trainee di agensi yang sama. Sayangnya, keduanya tak bisa bersatu karena aturan. Niana berangkat ke Tiongokok untuk debutnya. Ditengah-tengah kerinduan Jungkook, ia dipertemukan dengan Ahn Sona, seorang penggemar yang mengisi hari-harinya.
Marrying With A Lecturer (END) by Lyuraly2725
Lyuraly2725
  • WpView
    Reads 1,762,922
  • WpVote
    Votes 79,036
  • WpPart
    Parts 30
Nikah mendadak dengan dosen?. *** (Cerita dengan bahasa yang super duper Ringan.) #KeyraAndBagasStory's [Typo bertebaran.] Started : 11/08/2018 Finished : 19/10/2019
Afterlight by nisafztna
nisafztna
  • WpView
    Reads 2,057,251
  • WpVote
    Votes 140,133
  • WpPart
    Parts 71
Bagaimana perasaanmu kalau siswa paling bandel di sekolahmu, ternyata adalah suamimu? Nadina, umur 17 tahun, tahu jawabannya. Bukan dijodohkan, apalagi married by accident. Ia sadar se sadar-sadarnya, dan menerima permintaan orang yang amat berjasa dalam hidupnya untuk menjaga anak semata wayangnya, Rayhan. Sebagai seorang istri. "Kenapa mau nikah sama gue?" "Kenapa emang? Kakak nggak mau?" "Ya mau. Tapi emang lo bakal tahan sama gue?" "Tenang, aku udah terlatih." Ia tertawa. Dalam hati, ia membatin. Ini misiku, Kak. Untuk mengubahmu. With the power of love. Hahaha. Padahal ia belum tahu, bertahan di sisi Rayhan, adalah hal tersulit yang pernah ia lakukan. *** Afterlight. "Aku ingin bertanya, aku ini.. apa artinya di hatimu?" -Nadina *** @nisafztna's first story in wattpad cover by @alghany_id