Select All
  • (Hanya)Pacar Pura-Pura
    201 16 1

    [Completed]-Sebuah cerita pendek "Kholbia?" "Apa?" "Lo suka senja?" "Suka. Indah." "Tapi, lo jangan jadi senja, ya." "Kenapa? Senja itu indah, gue suka." "Gue nggak mau keindahan lo cuma sesaat. Indah untuk dipandang tapi, nggak bisa gue miliki." "Hahaha.. Receh banget lo." Waktu bisa membuktikan bagaimana perasaanmu...

    Completed  
  • Salam Untuk Arzen [ On Going ]
    7.3K 385 14

    SPIN-OFF MY YOUNG HUSBAND Kisah Arzendi dan Giska (Romance-Spiritual-Comedy) Dalam hal memasak aku memang ahli. Tapi, sepertinya aku tidak ahli dalam menyikapi perasaanku sendiri. -Giska Hafshah Mahendra-

  • My Young Husband [Completed✓]
    483K 20.7K 78

    Arka Mahendra, seorang pelajar di bangku sekolah menengah kejuruan. Memiliki wajah tampan dan memiliki hobi tawuran. Baginya, tawuran adalah dunianya. Agiswara, seorang mahasiswi cantik dengan ukuran tubuh mini. Benci tawuran dan memiliki pemikiran dewasa. Baginya, hidup damai itu sangat penting. Namun, takdir mempert...

    Completed  
  • Ketua Kelas [END]
    19.3K 3.9K 26

    Cara cepat meluluhkan hati cewek ala Devan: 1. Percaya diri. 2. Cari tahu kesukaannya. 3. Sering-seringlah mencuri pandang kearah dirinya. 4. Menjadi pendengar setia, saat dirinya sedang curhat. 5. Jangan banyak menggombal. 6. Berilah perhatian khusus. Inilah usaha yang dilakukan Rafael Anandito untuk mendapatkan hat...

    Completed  
  • Mathematic Girl and Lazy Boy [On Going]
    1.9K 302 22

    Cinta? Satu kata penuh makna. Tak tau kapan datangnya. Cinta tumbuh dari hal sederhana menjadi luar biasa. Dari tatapan menjadi ketetapan. Dari ilmu matematika bisakah menjadi cinta? Bani, murid baru di SMA Bina Bangsa. Cowok cool, ganteng, kulitnya yang putih, rambut lurus, postur yang ideal, ditambah hobinya main gi...

  • Magical Crystal Academy [MCA]
    10.2K 1.1K 4

    H I A T U S !! Sekolah dimana orang-orang yang berkemampuan alam disertai dengan warna mata yang berbeda dari manusia biasa dan tanda ditelapak tangannya, itu menunjukkan kemampuan yang dimiliki. "AAAAAAAAAA!! Mimpi apa ini?! Apa ini sebuah pertanda?!" Teriak seorang wanita karena terjatuh dari tempat tidurnya. ©fdhlm...

    Completed