manda_krd's Reading List
6 stories
Bukan Cinderella (Sudah Ada Di Toko Buku) by Dhe-Azmi
Dhe-Azmi
  • WpView
    Reads 11,547,806
  • WpVote
    Votes 770,298
  • WpPart
    Parts 59
Project #Remaja | "Gue gak terima penolakan! Mulai sekarang lo jadi pacar gue." Ini bukan kisah Cinderella yang kehilangan sepatu kaca, di mana sang pangeran akan menjemput sang putri, untuk memberikan sebelah sepatunya yang tertinggal di pesta dansa. Ini kisah Amora yang kehilangan sepatu converse yang baru saja Ia beli tempo hari. Dan sebelah sepatunya harus tertukar dengan sepatu orang lain. Namanya Amora Olivia, cewek biasa yang tengah bahagia karena baru saja bisa membeli sepatu baru dengan uang yang susah payah Ia tabung sebulan ini. Dan kini sebalah sepatu kebanggaanya itu harus tertukar dengan sebelah sepatu butut yang ukurannya lebih besar dari sepatu miliknya. Sumpah sarapah Amora keluarkan saat mencari sebelah sepatunya, bahkan Amora nekat berteriak di koridor sekolah hanya untuk sebelah sepatu. "Sial! Siapa yang berani tuker sepatu gue sama sepatu butut kegedean ini." teriak Amora menggelegar di koridor sekolah Yang lebih parahnya, Ia harus mendekam di ruang, BK karena sudah berurusan dengan si tersangka pencuri sepatunya yang tak lain adalah Adam Wijaya. Si ketua osis yang berdarah dingin, tidak punya belas kasih dan sarkas. Ini kisah Amora dkk yang masuk ke dalam kelas buangan, dan harus berurusan dengan antek-antek osis yang berasal dari kelas unggulan yang di gawangi oleh Adan Wijaya.
Cool Boy vs Cool Girl by prismacintya
prismacintya
  • WpView
    Reads 39,051,236
  • WpVote
    Votes 1,830,489
  • WpPart
    Parts 66
[TERSEBAR DI GRAMEDIA & SUDAH DISERIESKAN] Bad boy Naufan dan Queen Bee Kesya membenci satu sama lain. Namun, mereka setuju untuk berpura-pura sebagai pasangan kekasih untuk menjauhkan musuh Naufan, Rafi, dari Kesya. Apa yang awalnya hanyalah tipu daya, perlahan bersemi menjadi cinta yang tulus, begitu rasa cemburu menghampiri hati keduanya. *** The most wanted bad boy, Naufan akhirnya menemukan tandingannya Keysa, the Queen Bee, yang sama sekali tidak tertarik kepadanya. Meskipun mereka sering kali digosipkan berpacaran karena status nomor satu mereka di sekolah, keduanya jarang saling bicara sampai suatu hari wali kelas mereka memasangkan keduanya sebagai ketua kelas dan sekretaris. Hubungan Naufan dan Keysa perlahan membaik, tapi tidak lebih dari teman. Sampai suatu hari musuh bebuyutan Naufan, Rafi mencoba mendekati Keysa. Naufan khawatir kalau Rafi punya niatan buruk. Sehingga tercetuslah ide untuk berpura-pura pacaran untuk melindungi Keysa.
ATHLAS by Katakokoh
Katakokoh
  • WpView
    Reads 23,028,601
  • WpVote
    Votes 508,679
  • WpPart
    Parts 29
Memiliki ciri fisik yang berbeda dari kedua kembaran lainnya, Athlas Naluna Megantara, merasa bahwa dirinya bukanlah anak dari Nakula dan Aluna, di tambah lagi sikap Nakula yang selalu seenaknya dan membedakannya dengan Athalan dan Athilla membuat Athlas semakin tidak menyukai Papanya itu. Cowok manis berlesung pipi ini juga memiliki pacar yang cantik bernama Laudia dan sahabat yang baik bernama Vella. Lalu bagaimana jika Athlas mengetahui sesuatu yang mungkin akan mengubah dirinya? ATHLAS Trilogy Of Senior's © 2017 Katakokoh
Alena by shaaa_rpw
shaaa_rpw
  • WpView
    Reads 24,740,489
  • WpVote
    Votes 1,631,182
  • WpPart
    Parts 75
(Perfect cover by @pujina) Takdir. Tidak ada siapapun yang dapat mengelak dari takdir, termasuk Alena. Alena, gadis polos yang selalu menghabiskan waktunya dikelas, sibuk dengan novel atau buku pelajaran. Dia bukan cewek-cewek hits yang dikenal oleh seluruh murid di sekolahnya, pergaulannya bahkan tidak jauh dari teman-teman sekelasnya saja. Tapi, kembali lagi pada takdir. Siapapun tidak akan menyangka jika Alena bisa membangun sebuah kisah cinta SMA-nya bersama Gatra, cowok populer dan pentolan di sekolahnya. Manisnya jatuh cinta dan pahitnya patah hati Alena rasakan secara bersamaan dengan Gatra yang berusaha menyembunyikan fakta sebenarnya. START : 26 Oktober 2017 FINISH : 22 Desember 2017 RANK : 1 in teenfiction (23-09-18)
GALAKSI by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 46,304,303
  • WpVote
    Votes 2,774,378
  • WpPart
    Parts 73
GALAKSI by Poppi Pertiwi Bagian Pertama Galaksi : Bagian Kedua Galaksikejora [Dapat Dibaca Terpisah]❤️❤️ Dear pembaca baru & pembaca lama tahap repost ini supaya kalian bisa membaca dan terbayang bagaimana isi Novel Galaksi yaa so ikuti terus perjalan mereka di sini [SUDAH TAYANG DI BIOSKOP 24 Agustus 2023] [TELAH TERBIT OLEH COCONUT BOOKS & TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA] Galaksi Aldebaran. Panggilannya Galak. Orangnya juga galak. Ketua geng Ravispa di SMA Ganesha. Tukang damprat adik-adik kelas. Paling benci diatur-atur apalagi sama cewek yang ia suka, Kejora. Biarpun nakal dan susah diatur tapi Galaksi nggak pernah main cewek. Hidup dengan dibeda-bedakan oleh orangtuanya membuat cowok itu mempunyai sifat keras termasuk pada Kejora. Ketika Kejora sadar kalau ia juga menyukai Galaksi. Apa Galaksi masih mau menerimanya? 1. [Ravispa : Solidaritas Tanpa Batas!] Copyright © 2016, Poppi Pertiwi #1 in Teen Fiction - 11 November 2017 #2 in Teen Fiction - 06 November 2017 #3 in Teen Fiction - 28 Oktober 2017
Shea [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 20,198,768
  • WpVote
    Votes 1,643,056
  • WpPart
    Parts 61
"Kamu adalah potongan nada yang akan menyempurnakan musikku" *** Dia yang selalu hadir, belum tentu akan bersama denganmu selamanya, bisa saja dia menemanimu karena ia sedang kesepian. Dia yang selalu peduli, belum tentu bersungguh-sungguh mencintaimu, bisa saja dia melakukan hal itu ke banyak orang dan kamu adalah salah satu dari orang itu. Dia yang selalu mendengarkan keluh kesahmu, bukan berati dia yang mengerti semua tentang kamu, bisa saja dia melakukan itu hanya karena dia kasihan padamu. Ya, karena semua yang dia lakukan bisa saja dia tidak perasaan apapun padamu, jadi jangan terlalu cepat menyimpulkan dia menyukaimu hanya karena dia bersikap baik padamu. -Shea Kanaka Archandra