SitiMayaPebriyanti's Reading List
137 stories
Prince vampire and I by koritakrt
koritakrt
  • WpView
    Reads 491,185
  • WpVote
    Votes 21,114
  • WpPart
    Parts 28
Aquarel adalah seorang putri dengan banyak rahasia yang disimpan keluarganya. Dan ada lagi para vampir yang mengincar darah yang mengalir dalam dirinya. Disaat yang tak terduga sang pangeran dunia malam datang dan membawa Aquarel dalam cerita satu abad yang lalu. ********************** Tolong hargai saya yang sudah berusaha memikirkan cerita ini. Jadi dilarang keras bagi kalian yang mau mengcopy sebagian ataupun bahkan leseluruhan cerita. Percaya akan diri kalian sendiri, saya yakin kalian bisa membuat cerita yang jauh lebih bagus dari cerita saya.. ARIGATO ^-^
Electric Kiss [아파도 돼] by kadachune26
kadachune26
  • WpView
    Reads 2,752,460
  • WpVote
    Votes 194,190
  • WpPart
    Parts 106
Anna tidak tahu kalau sekolah berasrama bisa menjadi tempat yang mirip seperti tempat tahanan. Kalau bukan, jelaskan kenapa Anna merasa melihat banyak orang jahat? Terutama cowok itu, cowok yang paling jahat; Sehan. *** Kesan pertama Anna Rin tentang sekolah pilihan ayahnya adalah 'penjara'. Bagaimana Anna tidak berpikir seperti itu saat melihat sekeliling bangunan sekolah yang dibangun benteng tinggi seolah-olah sekolah ini adalah penjara elite berkedok sistem pendidikan. Seakan itu belum cukup seram, Anna bertemu dengan seseorang yang sebentar lagi akan mengubah hidupnya, mengacaukan emosi dan pikirannya; seseorang yang tentu saja Anna pikir dia jahat sejak pertama kali bertemu dengannya; seseorang itu bernama Sehan. Mengenal Sehan membuat Anna melakukan hal-hal yang enggan dia lakukan, tapi akhirnya Anna lakukan juga yang tanpa sadar telah menarik perhatian Sehan, seperti pergi ke pesta yang diam-diam diadakan di luar sekolah saat pihak sekolah melarang murid untuk keluar dari lingkungan sekolah, bergabung dengan para pemberontak yang berencana mengacaukan sekolah, dan menguras emosi dengan membenci Sehan. Anna pikir hidupnya akan berubah di masa SMA-nya, tapi justru Anna terlibat banyak kekacauan hanya karena bertemu dengan satu orang itu. Desain cover oleh instagram: @Jungnaraa_
Rewinds ✓ by faizahekaa
faizahekaa
  • WpView
    Reads 430,728
  • WpVote
    Votes 27,160
  • WpPart
    Parts 33
Percobaan mesin waktu yang berawal dari iseng membuat Vene dan Cindy terdampar di dimensi lain-Wozzart-beserta mesin waktu yang rusak parah berakhir dengan mereka yang terjebak dalam teka-teki yang meliputi Wozzart. *** Rasa ingin tahu dan keisengan untuk memakai mesin waktu yang merupakan teknologi tercanggih di abad 22 membuat Vene dan sahabatnya Cindy terdampar di dimensi lain-Wozzart-beserta mesin waktu yang rusak parah. Keduanya terpaksa menetap hingga mereka dapat menemukan cara untuk memperbaiki mesin waktunya dan kembali pulang. Dengan bantuan dari Tamara-cucu petinggi Wozzart, mereka mendapatkan tempat di Wozzart untuk menetap sementara waktu. Saat berpikir bahwa keadaan mereka dengan mesin waktu yang rusak adalah pengalaman terburuk, Vene dan Cindy terlibat dalam teka-teki dari ramalan yang meliputi Wozzart. Misteri, pengkhianatan, perang dan kematian; dengan masalah-masalah baru yang terus muncul di hadapan mereka, dapatkah Vene dan Cindy pulang pada akhirnya? "Haruskah aku memutar waktu lagi?" Cover design by: Stefanie Saw
TWIRLING by bebeklucu
bebeklucu
  • WpView
    Reads 1,982,140
  • WpVote
    Votes 173,647
  • WpPart
    Parts 50
Yellow, seorang mahasiswi tahun pertama berpenampilan berantakan tiba-tiba saja diajak menjalin hubungan palsu oleh senior paling terkenal di kampus, tetapi juga paling dia hindari. Di saat menjalin hubungan palsu itu, tak disangka Yellow mulai menaruh hati dan ingin membuat hubungan mereka menjadi nyata. *** Yellow hanya menginginkan kehidupan kampus yang jauh dari sorotan mata senior. Baginya, mempunyai rambut bagai korban angin topan adalah cara menutup diri yang paling tepat. Suatu hari, keinginannya ditendang oleh ajakan kencan Ken, senior yang diagungkan paling baik oleh seisi kampus. Namun, tidak dengan Yellow yang selalu merasakan hal sebaliknya tiap berdekatan Ken. Dia tahu, dia harusnya menolak dan kembali menikmati kursi jomblo. Meskipun keinginannya kuat, Yellow gagal menolak kalau Ken 'nembak' di tengah kantin yang ramai dengan ratusan pasang mata yang siap melemparkan tombak kalau-kalau dia berani mematahkan hati idola mereka. Risiko mengencani Ken pun setimpal, Yellow harus siap dicap sebagai orang ketiga penyebab Ken dan Kara si setengah bidadari putus. Cover Designed By : April Alforque
Al & El (Tamat) by RahmatunNufus3
RahmatunNufus3
  • WpView
    Reads 167,873
  • WpVote
    Votes 15,235
  • WpPart
    Parts 68
Ketika dunia seakan tak menginginkan kita. Ketika orang yang kita sayangi juga tidak bisa menerima kita. Ketika kita tidak mampu memilih takdir. Bagaimana rasanya? Sesakit apa? Saat kita masih menginginkan kehidupan, tapi kenyataan seakan menyuratkan bahwa kehidupan itu hanya sia-sia. Lantas bagaimana lagi dengan kehidupan seorang Alvin yang sejak kecil jauh dari kata bahagia. Hidup dengan dianggap sebagai bayang-bayang saudaranya dan sebagai sampah oleh orang tuanya. Dia ... Hanya ingin bahagia. Dia ... Hanya ingin di sayangi Sesederhana itu. Tapi kenapa rasanya sesulit ini? . . . . [Biasakan follow sebelum membaca] [Asli pemikiran sendiri, plagiat jauh-jauh] Masih author pemula, jadi kalau mau kasih saran lansung kasih aja🤗 #5 Alone 16/7/2021
Game Over: Bull's Eye by sirhayani
sirhayani
  • WpView
    Reads 1,914,910
  • WpVote
    Votes 147,856
  • WpPart
    Parts 37
[2] TERBIT 📖 - Game Over adalah nama lain dari taruhan. Game Over sedang berlangsung, tetapi tidak ada yang tahu tentang Game Over bayangan. Riri dihadapkan oleh sesuatu yang tidak biasa, yang tidak disadarinya. Tentang permainan aneh bernama Game Over yang ada di SMA Tabula Rasa yang rumornya dijalankan oleh sebuah geng rahasia. Tiba-tiba saja, bukan hanya satu cowok yang mendekat, tetapi lima. Mereka mendekati Riri dengan tiba-tiba, aneh, dan ... unik. Namun, di antara mereka perhatian Riri hanya tertuju pada satu. * "Pacaran, yuk?" "Lo ... barusan itu apa?" Riri menunduk gelisah memainkan jemarinya. "Gue nembak lo." Balasan cowok itu semakin membuat Riri sulit mengeluarkan suara dan terus gelisah menyembunyikan wajahnya yang merona. "Kalau lo setuju, kita pacaran." "Kalau enggak?" "Nggak pacaran." Riri memberanikan diri mendongak. Senyum itu lagi beserta tatapan yang akan selalu terbayang di ingatan Riri. "Ma-mau, sih," balas Riri gugup. "Gue juga mau, sih," balas cowok itu sambil menunduk dan menepuk puncak kepala Riri berkali-kali. [] copyright©2020, by sirhayani
Game Over: Losing Control by sirhayani
sirhayani
  • WpView
    Reads 362,627
  • WpVote
    Votes 43,900
  • WpPart
    Parts 26
[3] TERBIT 📖 - "Gue kangen dengan sosok lo di luar sekolah." Clara menunduk, tersenyum kecil. Lalu ditolehkannya kepalanya kembali kepada Arjuna. "Kenapa lo nggak jadi diri lo sendiri aja, Jun? Kenapa lo harus selalu terlihat berbeda?" Arjuna diam lama. Tatapannya kosong. "Kalau lo tahu apa yang sebenarnya terjadi di diri gue, apa lo tetap bakalan di samping gue sampai kapan pun?" Clara melebarkan senyumnya. "Pasti. Lo nggak harus mempertanyakan itu, kan?" Arjuna tersenyum miring. Clara sampai kapan pun tak tahu dengan siapa yang dia hadapi. copyright©2020 by sirhayani
Persona 2 by sirhayani
sirhayani
  • WpView
    Reads 175,789
  • WpVote
    Votes 11,662
  • WpPart
    Parts 5
SELESAI ✔️ Sekuel dari Persona. "Berikan aku kesempatan untuk bisa memilikimu sekali lagi." Copyright©2018 by Sirhayani