Horror
13 stories
DUPA by bullshitandforget
bullshitandforget
  • WpView
    Reads 277,217
  • WpVote
    Votes 19,087
  • WpPart
    Parts 25
the winner of wattys 2018 kategori the worldbuilders Short listed at wattys 2018 Long listed at wattys 2018 Seseorang laki laki indigo dengan kemampuan paranormal yang dia miliki terjebak di dimensi lain setelah nekat meraga jiwanya untuk mencari arwah kekasihnya yang baru saja meninggal. Di bagian bumi lain, seseorang wanita pengkhayal yang menulis banyak cerita tipuan di majalah misteri terkemuka, baru saja kena karma hasil semua tipuannya selama ini. Mata batinnya tiba tiba terbuka saat bangun di pagi hari, dia menyaksikan khayalannya menjadi nyata untuk pertama kalinya. Dan saat dia sudah jengah, seorang wanita menghampirinya untuk mengharapkan bantuan. Apa yang wanita itu minta dari wanita penakut itu? dan apakah Kuncoro mampu lepas dari jeratan jin yang mengukungnya berhari hari setalah usaha dari teman hantunya tak membuahkan apa apa karena perbedaan frekuensi? bagaimana cara menyelamatkan kuncoro, lalu misteri apakah yang terbuka selanjutnya?
I Cook The Haters For You (END) by LilianaTan1708
LilianaTan1708
  • WpView
    Reads 210,141
  • WpVote
    Votes 11,288
  • WpPart
    Parts 14
Rank #545 : 21/12/17 #396 : 24/12/17 SUDAH DITERBITKAN !!! Beberapa Part DIHAPUS untuk kepentingan PENERBITAN. Sinopsis : Seorang gadis ditemukan tewas bersimbah darah terjatuh dari atap gedung Fakultas tempat dia belajar. Apakah kematiannya murni bunuh diri atau seseorang telah dengan tega mendorongnya? Sejak peristiwa itu tak ada seorangpun yang bisa hidup dengan tenang. Pembunuhan demi pembunuhan terjadi. Dan anehnya semua korban pembunuhan itu adalah wanita, dengan setangkai bunga Lily tergenggam di tangannya. "I KNOW WHAT YOU DID AND I WILL MAKE YOU PAY! YOU ARE NEXT! JUST BEWARE!" Tulisan itu ditulis dengan darah segar yang masih menetes, basah membasahi kelopak putih bunga Lily. Benar. Surat ancaman itu tiba beserta dengan setangkai Bunga Lily putih dan foto seorang gadis muda yang tewas terjatuh dari atap. Dalam sekejap, bunga Lily putih berubah menjadi bunga yang melambangkan kematian. Siapapun penerimanya, dialah yang akan menjadi korban berikutnya. Siapakah pelakunya dan apa motifnya? Benarkah arwah gadis yang mati itu kembali dan menuntut balas?
Silent Girl by indahthaher
indahthaher
  • WpView
    Reads 482,308
  • WpVote
    Votes 42,976
  • WpPart
    Parts 55
Gadis itu selalu sendirian, tidak punya teman dan seperti diasingkan dari kota kelahirannya sendiri. Lalu tiba-tiba saja berita kematiannya datang. Dan itu sudah cukup memberiku alasan untuk kembali ke kota itu lagi. Gadis itu bunuh diri dan kini pemakamannya tiba-tiba dikunjungi oleh seisi kota ini. Ironi sebenarnya, sejak dulu seisi kota ini tidak pernah peduli dengan keberadaannya. Kepedulian itu justru muncul saat dia sudah mati. Tapi semakin lama, aku justru semakin merasa itu bukan lagi kepedulian. Itu sebuah sandiwara untuk menutupi hal mengerikan yang dilakukan kota ini pada gadis itu. Copyright © 2016 by Indah Thaher
Dont Believe (School Horror 3) [END] by Sevncm
Sevncm
  • WpView
    Reads 762,998
  • WpVote
    Votes 78,516
  • WpPart
    Parts 53
Liburan? Menyenangkan? mungkin bagi mereka tidak. Liburan itu, mengerikan. -School horror 3- #1 horror -30 mei 2021
School Horror [DITERBITKAN] by Sevncm
Sevncm
  • WpView
    Reads 1,997,837
  • WpVote
    Votes 71,590
  • WpPart
    Parts 40
[TERSEDIA DI TOKO BUKU] Mereka bertujuh menghadapi cobaan yang sangat berat. Mereka terpaksa harus mengubur mayat jam 12 malam tepat hari jumat. Berawal dari mereka yang penasaran dengan isi gudang atas yang tidak pernah ditempati dan selalu kosong. Mereka sekarang terus dihantui. Dan cara agar mereka tidak dihantui adalah mengubur mayat yang 20 tahun sudah dianggurkan. Apa yang akan mereka lakukan? Apakah mereka akan menguburnya? Atau mereka membiarkan mereka dihantui arwah penasaran? = School Horror = #6 in Horror (4.8.16) #2 in horror (7.8.16) #1 in horror (18.8.16)
INDIGO 2 by icha_was_here
icha_was_here
  • WpView
    Reads 106,106
  • WpVote
    Votes 6,480
  • WpPart
    Parts 12
"Aku cuma berusaha menyelamatkanmu, tanpa pernah tahu kalau perkenalan yang datang bersama perpisahan itu ternyata menyakitkan." Kadang, bisa melihat segala hal yang tidak terlihat oleh orang lain itu, melelahkan. ••• Highest rank #7 ; 9 - 13 Februari 2017 Highest rank #9 ; 7 - 8 Februari 2017 Highest rank #10 ; 7 Februari 2017 RAY-REBLUE PRESENT ; INDIGO 2 A Paranormal-Romance Story Copyright @January 2017
ANALOGI HOROR by fagustina22
fagustina22
  • WpView
    Reads 416,605
  • WpVote
    Votes 26,335
  • WpPart
    Parts 64
Buku ini berisi kumpulan cerita - cerita pendek horor dan misteri di dalam dunia ini selalu ada dua hal yang berbeda : baik dan buruk, hitam dan putih, dunia manusia dan dunia lain yang penuh misteri, seperti cerita - cerita dalam buku ini, selamat membaca.... #1 Cerpen #20 Horor
School Ghost [DINOVELKAN] by byeol_9
byeol_9
  • WpView
    Reads 3,821,005
  • WpVote
    Votes 267,090
  • WpPart
    Parts 115
Teriakan dan tangisan itu .. Selalu terdengar jelas di telinga ku. Sosok-sosok itu .. Tak pernah permisi mendekati ku. Aku kesal mengapa aku dilahirkan seperti ini, mereka yang lancang selalu mengganggu ku, namun ternyata .. bukan tanpa alasan hadirnya mereka di setiap langkah ku. Ya .. sama hal nya dengan manusia, mereka ingin mempunyai kehidupan yang tenang. Bahkan ternyata penderitaan mereka jauh lebih besar saat tak ada satu orang pun yang mengerti arti dari tangisan dan rintihan mereka.
Penghuni Lantai 4 [TAMAT!] by Ararabica
Ararabica
  • WpView
    Reads 737,821
  • WpVote
    Votes 45,093
  • WpPart
    Parts 56
⚠️DILARANG KERAS MENGCOPY CERITA SAYA⚠️ BELUM MEMASUKI TAHAP REVISI‼️ Namaku Ella. Aku mempunyai kakak bernama Jessie. Kerjaan kami di rumah hanya bertengkar terus. Hingga suatu hari, mama dan papa menyuruhku dan Kak Jessie pindah ke Black Pearl Residence. Siapa sangka? Ternyata perumahan elit yang aku tinggali itu menyimpan sebuah misteri di lantai 4. Setiap kali aku melewati pintunya, aku mencium bau asap sajen dan bau amis. Lantai 4 itu membuatku semakin penasaran, hingga akhirnya ... aku harus terjebak ke dalam ceritanya. Selamat membaca kisahnya~ Salam, Ella Jasmine Parikesit.
The Villa by aleflutter
aleflutter
  • WpView
    Reads 1,831,996
  • WpVote
    Votes 109,302
  • WpPart
    Parts 43
Momen liburan yang sangat menyenangkan berubah jadi malapetaka ketika mereka harus menginap di sebuah villa misterius. Awalnya mereka biasa saja saat tinggal disana, sampai suatu saat dimana mereka nekat masuk ke dalam ruangan yang selalu terkunci dan tertutup rapat. Sejak kejadian itu perlahan mereka mulai merasa ada yang tidak beres dengan Villa tersebut. Mereka jadi sering mengalami kejadian-kejadian janggal di dalam Villa sampai hilangnya satu-persatu dari mereka. Akankah mereka mendapat jalan keluarnya, atau justru mereka akan terjebak didalamnya? ________________ [book i] ©2018, aleflutter