Fanfiction
1 story
Fight  by -siuubi
-siuubi
  • WpView
    Reads 4,823
  • WpVote
    Votes 514
  • WpPart
    Parts 6
[SOPE Fanfiction] Tentang Min Yoongi, tidak ada yang bagus darinya. Kebahagiaannya adalah ketika mencari masalah denganku. Hobinya membully, mengejek, mencemooh, dan segala hal menyebalkannya (dan selalu aku korbannya). Aku merasa, setiap kali kami bertemu, Yoongi selalu berkata lewat sorot mata dan raut wajahnya, "Ayo berkelahi denganku, Kuda!" Tapi kali ini, Yoongi sudah kelewatan.