pelangi_25's Reading List
3 stories
Invalidite [Completed] by Faradisme
Faradisme
  • WpView
    Reads 30,242,129
  • WpVote
    Votes 2,576,324
  • WpPart
    Parts 69
(Sudah diterbitkan - Tersedia di toko buku) #1 in Romance, 10 Januari 2018 Dewa Pradipta adalah 'dewa' dari segala keburukan. Sebut saja, berkelahi, mabuk-mabukan, dan mempermainkan wanita. Berbekal nama terpandang dan kekayaan yang mengikutinya, ia menjadi penguasa atas semua orang di Kampus milik Keluarga Pradipta. Tidak ada yang mampu mengendalikan Dewa, sampai di hari ia menabrak seorang wanita berpakaian kuno, Pelita Senja. The bridge of perfection. Sebuah ketidaksempurnaan yang mengejar cinta. (Beberapa part akan di hapus bertahap) ©copyright by Faradita 22 Mei 2017
The Love Triangle by helleneupracia_
helleneupracia_
  • WpView
    Reads 874
  • WpVote
    Votes 100
  • WpPart
    Parts 13
Cinta Segitiga... Cinta yang rumit... Bahkan dapat memisahkan hubungan persahabatan karenanya. Tapi kebanyakan orang lebih memilih cinta dibandingkan persahabatan. Cinta yang menyakitkan dibanding sahabat yang menguatkan. Dan pada akhirnya juga cinta dapat merenggut nyawa orang. Orang baik dapat menjadi psikopat hanya karena cinta. Di sisi lain, cinta dapat membuat orang luluh. Cinta daat mengubah benci menjadi sayang. Orang keras, jutek, dan tidak perduli dengan orang lain sekali pun dapat menjadi orang lembut, ramah, dan perduli terhadap orang lain. Orang yang tidak pernah merasakan kasih sayang keluarga bisa merasakan cinta layaknya orang lain yang daat merasakan kehangatan keluarga setiap harinya. Seorang gadis cantik, jutek, cuek, acuh, dan tak mengenal kata cinta kini telah memasuki masa putih abu abu nya. Chika Lucya. S Itulah nama gadis itu. Disukai oleh dua pria tampan yang memiliki peran penting di sekolah dan idaman para kaum hawa disekolahnya. Di balik kisahnya itu, ada kesedihan yang menimpanya selama bertahun tahun. Oleh karena itu dia tidak mengenal apa itu CINTA.
KIDO VS YURA [TERSEDIA DI GRAMEDIA] by zaimnovelis
zaimnovelis
  • WpView
    Reads 29,899,023
  • WpVote
    Votes 808,156
  • WpPart
    Parts 53
JUDUL LAMA = ILFEEL TAPI CINTA TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN TOGAMAS SELURUH INDONESIA "Kidoooo balikin ciuman pertama gue!" tagih Yura kesal. "Mana bisa dibalikin? Lo mau gue cium lagi?" tantang Kido. "Gue jijik! Gue bakal cuci bibir gue tujuh kali basuhan salah satu basuhannya gue campur tanah." "Lo pikir gue najis mugholadoh?" Kido dan Yura, dua anak SMA yang tinggal dalam satu rumah karena terpaksa. Tiada satu hari pun tanpa bertengkar. Karena bagi mereka, bertengkar itu menyenangkan. Highest rank! #1 di fiksi remaja (5-7 Januari 2019)