Favor
26 stories
PLAY IT by hfcreations
hfcreations
  • WpView
    Reads 1,432,029
  • WpVote
    Votes 145,090
  • WpPart
    Parts 44
Mari mainkan lagumu dan baca kisahmu. Hari ini aku akan mengiburmu Dengan sebuah cerita yang sangat ringan Tentang hati yang mencintai dia Tentang hati yang mengerti akan terluka Namun, tetap mempertahankannya. Bermain dengan hatiku dan hatinya. Begitu caraku untuk mendapatkan cintanya. Play It by SIPA Instagram : namakusipa
180 Derajat by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 4,615,336
  • WpVote
    Votes 403,784
  • WpPart
    Parts 49
[Kalau CHAPTER-nya gak ada berarti ceritanya diprivate. Follow dulu baru bisa baca] Semenjak mengenal Teresa lebih dalam, Raskal tahu dan sadar betul kalau dia sudah mulai mencari-cari tahu tentang Teresa. Mulanya memang biasa saja. Mulanya memang tidak ada perasaan apa-apa. Tapi, setelah mengenal hidup Teresa, mengertinya dan memahami segala permasalahannya. Raskal tahu, kesalahan terbesarnya adalah menyukai cewek itu. Copyright, 2017 [Sebagian part di private. Follow dulu baru bisa baca]
SEPTIHAN by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 57,442,452
  • WpVote
    Votes 4,304,712
  • WpPart
    Parts 60
Selamat membaca cerita SEPTIHAN: Septian Aidan Nugroho & Jihan Halana BAGIAN Ravispa II Spin Off Novel Galaksi | A Story Teen Fiction by PoppiPertiwi❤️❤️ [PART MASIH LENGKAP] [DAPAT DIBACA TERPISAH OLEH Galaksi & Galaksikejora] [NOVEL SEPTIHAN SUDAH TERBIT 31 JULI 2020 OLEH PENERBIT COCONUT BOOKS] Septian Aidan Nugroho. Murid laki-laki dengan bandana merah di lengan kiri seragamnya. Sangat pintar dan pendiam. Dalam hidupnya, perempuan seperti Jihan Halana tidak akan pernah dibiarkan masuk. Jihan Halana. Murid yang sangat cantik di sekolahan. Orang-orang mengenalnya perempuan yang sangat ekspresif. Mudah menggambarkan apa pun yang dia rasakan. Termasuk kepada Septian-laki-laki yang sudah sejak dulu Jihan suka walau hanya sebatas diam. Perasaan diam-diam yang muncul ketika pertama kali melihat Septian. Jihan yang ceria dan sendu selalu berusaa agar Septian menyukainya. Tahun ini Jihan kembali menyatakan perasaannya pada Septian. Hingga Septian memberinya sebuah syarat, "Belajar dulu yang bener. Kalau dapet peringkat 1. Baru bisa jadi pacar gue. Itu syaratnya." Semua orang pikir Jihan tidak akan mampu. Namun ketika melihat kesungguhan dan ketulusan Jihan membuat Septian ragu. Lantas apa mungkin sejak dulu Septian sudah menaruh hati pada Jihan sehingga Septian mengajukan syarat tersebut? 7 Mei 2018 2 [RAVISPA] Solidaritas Tanpa Batas! 1 IN TEEN FICTION 20 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 21 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 22 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 23 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 24 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIHAN 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIAN 12 NOVEMBER 2020
GALAKSIKEJORA [SUDAH TERBIT] by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 44,017,293
  • WpVote
    Votes 3,461,487
  • WpPart
    Parts 63
GALAKSIKEJORA by PoppiPertiwi | Bagian 2 atau Sekuel novel Galaksi. Dapat dibaca terpisah Selamat membaca kisah Galaksi Aldebaran & Kejora Ayodhya❤❤ Bercerita tentang Galaksi Aldebaran. Murid laki-laki paling berpengaruh di SMA Ganesha. Ravispa adalah nama geng besar yang dipimpin oleh Galaksi. Murid laki-laki dengan tongkat baseball di pundak kanan dan dasi sekolah di dahinya. Ini juga cerita tentang Kejora Ayodhya. Perempuan paling berprestasi, pintar, dan teladan milik SMA Ganesha. Kejora adalah pacar dari Galaksi. Suatu ketika ada satu kesalahan Kejora yang tidak bisa dimaafkan Galaksi yang membuat Galaksi tidak bisa lagi percaya padanya. Bahkan melihat Kejora pun Galaksi enggan. Hidup Kejora yang semula aman pun berantakan. Seluruh teman, keluarga, bahkan pacarnya sendiri tak ada yang mau membantu Kejora keluar dari jurang kehancurannya. Berkali-kali Kejora dengan sabar mengejar maaf Galaksi namun yang Kejora dapat hanya penolakan. Penolakan-penolakan yang membuat Kejora mati rasa. Berkali-kali Kejora menyakinkan Galaksi namun Galaksi seolah menutup matanya. Bahkan sengaja menggaet banyak perempuan. Berganti-ganti di depan mata kepala Kejora yang membuat Kejora benar-benar terluka atas perlakuannya. Tapi, apakah Kejora akan berhenti mempertahankan hubungan mereka atau justru Galaksi yang memilih pergi? Atau akankah Galaksi berbalik arah kembali kepada Kejora ketika Galaksi tahu penyebab Kejora mengkhianatinya? Kisah ini untuk yang sedang berjuang, patah hati, dan terluka. Untuk persahabatan penuh canda tawa dan masa-masa SMA yang tidak akan pernah terlupakan. RAVISPA: Solidaritas Tanpa Batas! 8 Juli 2018 SEKUEL GALAKSI **** Happy reading untuk kalian semua yang baca yaa. Cerita ini akan membuat kalian hanyut, baper, tertawa, menangis, senang, cinta, dan suka menjadi satu❤️❤️ **** 1 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 2 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 3 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 4 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 28,29,30 JULI: 1 IN RAVISPA 2
Will You be Mother for my Daughter? - 1 by Kupukupukecil
Kupukupukecil
  • WpView
    Reads 10,373,845
  • WpVote
    Votes 530,255
  • WpPart
    Parts 41
Bagaimana jika aku menjadikanmu satu-satunya wanita dalam hidupku? Bagaimana jika kau juga menjadikanku lelaki satu-satunya dalam hidupmu? Lalu.. Bagaimana jika kita satukan tujuan hidup kita bersama? Bagaimana jika Kita jadikan setiap hari menjadi lebih berarti, setiap waktu menjadi lebih berharga, dan setiap hembusan nafas menjadi lebih bernilai ketika kita bersama? dan.. Bagaimana jika aku dan kamu bersatu dalam sebuah anugerah perasaan yang timbul dalam hati kita dan mengikatnya bersama-sama? ----- WARNING!!!!! Cerita ini dibuat tahun 2015. Penuh dengan typo, plot hole, eyd yang berantakan, dan kesalahan-kesalahan lain yang kalau direvisi tuh capek banget sumpah banyak banget jadi mendingan aku biarin aja taro sini buat kalian baca ya.
Guardiationship by renitanozaria
renitanozaria
  • WpView
    Reads 2,612,594
  • WpVote
    Votes 328,183
  • WpPart
    Parts 28
Guardiationship - Completed "I believe certain people cross your life as guardian angels and some connections can't be explained off words alone. It's a soul thing. A feel." -kata quotes Pinterest sih gitu. Kisa Eden Philomena hanya cewek biasa yang baru lulus SMA dan memulai tahun pertamanya di universitas ketika sosok Emir, temannya semasa SMP tiba-tiba muncul di kamarnya pada suatu waktu menjelang tengah malam. Seharusnya itu tidak menjadi masalah yang spektakuler jika saja tidak ada fakta keras bahwa Emir sudah meninggal seminggu sebelumnya. Dunia Eden mendadak amburadul ketika Emir menjelaskan bahwa dia ditugaskan menjadi guardian angel--malaikat pelindung--buat Eden karena kesalahannya di masa lampau hingga misinya terselesaikan. Seakan itu semua belum cukup, Eden masih harus rela harinya diacak-acak oleh kehadiran tiga cowok super aneh yang ternyata masih punya hubungan saudara namun kelihatannya ditakdirkan jadi musuh abadi sejak era Megalodon sampai akhir eksistensi Homo Sapiens; Setranala Dirgantara, Sabda Aksara dan Rasi Gemintang.
Starstruck Syndrome (SUDAH TERBIT) by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 1,837,106
  • WpVote
    Votes 247,704
  • WpPart
    Parts 51
"Gimana nggak jago akting, kalau hidup gue penuh drama" ~terinspirasi dari kisah nyata~ Kejora Astarea N, seorang artis muda berbakat dengan jadwal syuting padat merayap. Kejora biasa menghadapi wartawan. Sangat-sangat ter-bi-a-sa. Tapi dia tidak berkutik dihadapan Rigel Keviar Adyasta, reporter majalah sekolah yang belagunya selangit. Catat, cuma reporter majalah sekolah! Pertemuan dengan Rigel membuat Kejora berani bermimpi dan berubah dari seorang penurut menjadi pemberontak. Bahkan Lean, 'pacar selebriti' Kejora, juga tersisihkan. Gara-gara Rigel yang sengak plus galak, hidup Kejora jungkir balik. Lean terabaikan, Mamanya menelan kekecewaan, jadwal syuting berantakan, dan Kejora jadi bahan hujatan netizen yang budiman. Pada akhirnya, kepada siapa Kejora akan berpihak? Kebebasan yang ditawarkan Rigel atau popularitas yang ditawarkan Lean? ~~~~~~~~~~~~~~~~ Halo readers, Salam kenal dari Aya. Senang sekali bisa bergabung dengan #BeliaWritingMarathon3 dan berbagi cerita #loveyourselfmore bersama kalian. Cerita ini bakal diupdate tiap Senin, Rabu dan Jumat. Jangan lupa vote dan komen untuk kritik serta saran :) Kalian juga bisa menyapaku di Wattpad, Instagram dan Twitter di @ayawidjaja Love, Aya
Too Easy To Love by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 887,550
  • WpVote
    Votes 107,425
  • WpPart
    Parts 33
Pernah jatuh cinta pada pandang pertama? *** Nama mereka adalah Mily dan Juwita. Kalau mendengar namanya, mungkin kebanyakan orang sudah berekspetasi jika mereka berdua adalah gadis yang cantik dan manis. Tetapi, ekspetasi memang sering tidak sesuai pada kenyataan. Dengan nama lengkap Emily Gwineth Putri dan Juwita Bahari. Kedua sepasang sahabat itu sering mendapatkan cercaan karena namanya yang bagus sedangkan wajahnya yang berbanding terbalik. Hidup dengan kepribadian Dork, membuat Mily dan Juwita tidak layaknya pada anak SMA jaman sekarang. Mereka berdua aneh, konyol, dan tidak pernah berfikir mengikuti tren terbaru. Serta penampilan yang jadul dan asal-asalan memperlengkap kejelekan mereka. Dan tidak lupa pada kenyataan dengan otak kosong alias tidak tahu apapun. Seburuk itu. Tetapi, hal itu perlahan sirna sejak pertemuan di atas angkot dengan seorang lelaki murah senyum, berbadan tinggi, dan bertubuh atletis yang bernama Surya Nugraha, membuat kepribadian dan penampilan mereka berdua berubah drastis. Cinta memang dapat mengubah segalanya. Apapun dapat di lakukan untuk bisa dekat dengan Dia. Karena langsung tertarik pada Surya, Mily dan Juwita mulai diam-diam mencari tahu siapa lelaki itu sebenarnya? Mengapa ia memiliki segudang pemuja yang bersatu pada fans klub ilegal yang di sudah lama ada bahkan sebelum Mily dan Juwita bersekolah disana? Hingga pada akhirnya, tekad Mily dan Juwita yang ingin bergabung juga menjadi awal kisah yang akan segera di mulai. *** KITA KETEMU DI SETIAP HARI SENIN, BEB 😽 -- 14/02/2019
Stairways to Happiness by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 999,300
  • WpVote
    Votes 110,671
  • WpPart
    Parts 39
Surat cinta tugas MOS membawa dunia Ara yang tenang menjadi tak beraturan sebab kakak kelas yang namanya baru diketahuinya beberapa jam lalu dengan seenak udel menerima cintanya. Padahal tulisan itu hanya sebuah coretan biasa yang tidak ada maksud apa pun dibaliknya. Terjebaklah dia dalam sebuah hubungan dengan seorang laki-laki yang bahkan tidak dikenalnya, tapi selalu mengaku mengenalinya. Hubungan aneh ini pun membawa banyak keajaiban pada diri Ara. Dia mampu sedikit demi sedikit menerima masa lalunya dan membuka kembali lembaran baru dengan pemikiran baru tentang kehidupan yang awalnya sangat dibencinya. Perbedaan kepribadian keduanya pun membuat keduanya tumbuh menjadi pribadi baru yang lebih bisa menerima ketidaksempurnaan hidup yang mereka jalani. Sayangnya latar belakang keluarga yang tidak sama membuat mereka memiliki luka yang berbeda hingga menimbulkan pemikiran yang berbeda. Sanggupkah keduanya mempertahankan hubungan mereka yang sudah mulai dibumbui cinta bahkan restu dari kedua keluarga atau malah ludes terbawa arus prinsip hidup mereka yang bertolak belakang? --- Hai salam kenal, Aku Prilda Titi Saraswati. Semoga kalian menikmati ceritaku. Jangan lupa vote & comment. Terimakasih :)
Happy Birth-die (SUDAH TAYANG SERIESNYA) by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 3,457,569
  • WpVote
    Votes 383,071
  • WpPart
    Parts 47
Serial adaptasi sudah tayang di Vidio! Kematian dan kelahiran adalah dua hal yang memiliki korelasi. Jika keduanya terjadi bersamaan, apa kalian bisa mencegah satu di antaranya? *** Mahesa Putra Pradana, biasa dipanggil Heksa. Definisi cowok dengan pahatan paling sempurna di SMA Rising Dream. Hidungnya mancung dan punya eye smile yang membuat cewek-cewek pemujanya pingsan dadakan hanya dengan sekali kedip. Tapi siapa yang menyangka kalau ternyata dia phobia parah sama hantu? Apesnya, Heksa malah sering terjebak dalam situasi pelik bersama Pijar. Pijar Malam Hari, sosok cewek mistis yang selalu berpenampilan serba putih, rambut digerai dan tatapan mata menerawang kosong. Sering dipanggil "zombie" karena kulit pucatnya. Jarang tersenyum, tidak pernah menangis, tidak bisa marah, yaaah hampir sama seperti mayat hidup. Pijar kecil sering mendamba pesta perayaan ulang tahun mewah. Meski tak pernah terwujud karena kehidupannya yang serba terbatas. Sampai suatu hari saat terbangun dari koma, Tuhan memberinya mata ajaib yang mampu melihat bulan dan tahun kematian orang-orang yang sedang berulang tahun. Anehnya setiap kali berada di dekat Heksa, penglihatannya menjadi kacau balau.