juyyjisy's Reading List
47 stories
Sebening Syahadat by dvaaa1
dvaaa1
  • WpView
    Reads 5,557,395
  • WpVote
    Votes 120,232
  • WpPart
    Parts 54
[Cerita sudah di terbitkan.] Sam, seorang lelaki remaja yang banyak di idami kaum hawa, dengan kehidupan kelamnya. Kemudian semua itu berubah 180° setelah ia bertemu dengan perempuan berkerudung panjang dari seberang sekolahnya. Dengan segala ketangguhan tekadnya untuk mendapatkan hati perempuan itu. Tetapi ketika Tuhan memisahkan mereka, ketika perbedaan terlalu sulit mereka terjang. Siapakah perempuan itu? Akankah perbedaan dapat menyatukan mereka?
Are You? Really? by InnayahPutri
InnayahPutri
  • WpView
    Reads 10,461,901
  • WpVote
    Votes 752,454
  • WpPart
    Parts 57
#06 TeenFiction (23 Januari 2017) Pemenang The Wattys 2016 kategori Cerita Luar Biasa. Kita adalah sama, mencintai dalam luka. Aku baik, namun dalam sudut yang tidak kasat mata, aku lebih dari terluka. Kamu baik, tapi dalam sisi yang tidak tersentuh, kamu menyimpan seribu tanya. Kita sama-sama berusaha mendobrak dinding satu sama lain, mengobati satu sama lain dan akhirnya jatuh cinta satu sama lain Namun kita sama-sama ragu, mengobati biasanya menimbulkan sakit yang lain. Malam ini aku bertanya pada angin; Benarkah dia orangnya? ©2016 by Innayah Putri
Fosfor [ Terbit ] by ummiyazizah
ummiyazizah
  • WpView
    Reads 11,017,690
  • WpVote
    Votes 564,778
  • WpPart
    Parts 61
[SUDAH TERBIT DAN TERSEDIA DI TOKO BUKU] Arkie Septaginta, cowok dengan pandangan mematikan, mulut pedas, juga memiliki sikap cuek yang overdosis. Kehidupan Arkie sebelumnya tertata, terkoordinir sesuai dengan apa yang dia mau. Hingga disuatu pagi, dia melihatnya untuk pertama kali... Seorang gadis yang tengah menangkap embun pagi. Gadis gila yang berteriak menyebutkan nama kepadanya. Seseorang yang meskipun sudah dia sakiti berkali-kali tapi keesokan harinya kembali memasang wajah ceria. Namanya Fiona Zia Farheen, satu-satunya gadis yang mampu memporak-porandakan pertahanan yang selama ini Arkie bangun dengan kokoh. Hingga akhirnya dia terjebak dalam kata 'cinta...' dan 'luka...' dalam waktu yang sama. #2 Humor 6/05/20 #3 Teenfiction 9/12/19 #5 Teenfiction 7/12/19 #6 Fiksiremaja 18/10/18 #16 Fiksiremaja 9/10/18 #24 in Fiksiremaja 11/9/18 #45 in Teenfiction 21/8/18 #46 in Teenlit 25/05/18 #77 in Humor 24/4/18 #95 in Humor 12/4/18 ©️copyright by : UMMI Y. AZIZAH Selasa, 07 November 2017 Ditulis ulang, Minggu, 17 Desember 2017 Tamat, Sabtu, 08 September 2018
I am in danger [TERSEDIA DI GRAMEDIA] by zaimnovelis
zaimnovelis
  • WpView
    Reads 31,570,226
  • WpVote
    Votes 1,155,194
  • WpPart
    Parts 54
"Jika lo mau aman bersekolah di sini, lo juga harus menghindari dua orang yang lebih berbahaya dari guru BK," kata Lisya penuh penekanan. Ocha meneguk ludah. Ia mendengarkan penjelasan Lisya dengan seksama sembari bersiap mencatat. Demi menjaga beasiswa yang diterimanya, ia harus sangat berhati-hati. Ia tidak mau beasiswanya dicabut dan membuat orang tuanya terbebani dengan biaya sekolah. "Pertama, lo harus menghindari Sean Aureliano Radeya. Dia ketua geng dari kelas XI IPA-A. Itu orangnya!" Lisya menunjuk seorang anak laki-laki yang tengah asyik membaca buku dengan kaki yang diletakkan di atas meja. Mata Ocha memicing, melihat dengan benar seorang anak laki-laki tampan berambut acak-acakan. Anak laki-laki yang dimaksud Lisya tak terlihat berbahaya meskipun tingkah lakunya tak sopan, meletakkan kaki seenaknya di atas meja. Meskipun demikian, Ocha tetap mengangguk dan mencatat nama Sean ke dalam bukunya sebagai daftar orang kedua yang harus dihindari setelah guru BK. "Kedua, Axel Sharafat Ardiaz. Dia ketua geng dari kelas XI IPS-A. Menurut gue, dia lebih berbahaya dari pada Kak Sean. Nah itu dia!" Lisya menunjuk seorang anak laki-laki tampan berambut agak gondrong. "Tapi kenapa mereka berbahaya? Kalau mereka bisa masuk ke kelas A, bukankah berarti mereka itu jenius?" Ocha bertanya-tanya. "Oh my oh my oh my God! Mereka itu ketua geng. Mereka suka merokok, balapan liar, clubbing, bullying, dan tawuran," bisik Lisya. Walaupun berbisik, intonasi Lisya masih penuh penekanan. "Terus, kenapa mereka nggak dikeluarkan?" "Itu karena ayah mereka adalah pemilik sekolah ini. Siapa yang berani mengeluarkan mereka? Bahkan Pak kepala sekolah nggak berani karena takut dipecat." By : Zaimatul Hurriyyah Highest rank #1teen fiction 22 Nov, 5-8 Des 2018 #1 di hastag romance tgl 16 April 2019
+10 more
PEKA [BTBS - 1] by paradoksberjalan
paradoksberjalan
  • WpView
    Reads 14,179,151
  • WpVote
    Votes 74,731
  • WpPart
    Parts 12
[Sudah terbit oleh Grasindo] OPEN PO MULAI TANGGAL 3-10 MARET DAN BEBERAPA PART SUDAH DIHAPUS Highest rank : #1 on teenfiction (27 Maret 2017) PEKA (Perasaan yang Entah Kemana Arahnya) karena memang menyukai seseorang yang susah peka, membuat kita berada pada dua arah. Arah bertahan, atau arah menyerah. Semuanya jadi tidak menentu kemana arah itu akan membawa hati dan perasaan ketika cinta sudah terselip di dalamnya. Klise. Vanya suka Zio dari kelas sepuluh tapi, Zio nggak peka. Vanya berjuang, Zio hanya diam. Vanya bertahan, Zio hanya mengabaikan. Semua cara yang dilakukan Vanya terasa sulit untuk membuat Zio peka tapi, tidak dengan Vanessa yang dengan mudahnya membuat Zio kembali tertawa bahkan tawa itu tidak pernah ditunjukan pada Vanya sebelumnya. Tawa yang tidak bisa dihasilkan oleh cara Vanya. Akankah Vanya bisa bertahan dengan semua sakit yang ia tahan?
Who Am I? by MaharaniTasya
MaharaniTasya
  • WpView
    Reads 16,672,341
  • WpVote
    Votes 1,104,504
  • WpPart
    Parts 74
☑SUDAH TERBIT☑ [Highest rank: #1 on teenfiction] Davino Argya. Siswa yang terkenal di sekolahnya karna di cap sebagai badboy yang memiliki bad attitude dan wajah yang tampan. Banyak wanita yang tergila-gila padanya, bahkan ada yang menamai diri mereka sebagai fans dari seorang Davino. Wajah tampannya mampu membuat para wanita menjerit histeris. Namun bagimana jika seorang Davino yang selalu terlihat dingin, cuek, dan terkesan tidak perduli terhadap keadaan ternyata adalah seorang yang rapuh dan memiliki banyak masalah dihidupnya? Dan bagaimana jika ternyata seorang Davino yang tampan dengan wajah western-nya dan banyak digilai para wanita adalah laki-laki yang belum pernah berpacaran sebelumnya? [WARNING: MENGANDUNG BANYAK KATA-KATA KASAR.]
S: Sadena, Sandra & Sandiwara by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 8,171,587
  • WpVote
    Votes 650,507
  • WpPart
    Parts 58
SUDAH DITERBITKAN TERSEDIA DI TOKO BUKU Part lengkap "Mungkin bagimu sandiwara, tapi bagiku ini nyata."
ALKANA [SUDAH TERBIT] by chindykriss_
chindykriss_
  • WpView
    Reads 18,868,107
  • WpVote
    Votes 619,346
  • WpPart
    Parts 71
[FOLLOW SEBELUM BACA, ADA BEBERAPA PART YG DI PRIVATE] Alka hanya perlu WAKTU. Dan Nayya hanya KECEWA. Sama halnya dengan Alka, Nayya juga memerlukan ruang. ------------//------------ Kisah kedua remaja yang menjadi korban dari masa lalu keluarga mereka. Berdampak sangat buruk bagi kehidupan keduanya. Merubah mereka menjadi pribadi yang dingin tak tersentuh. Tidak akrab, hanya sekilas tahu nama. Pertemuan-pertemuan yang tidak terduga, membuat keduanya mau tidak mau harus berbicara. Hingga akhirnya, mereka terikat suatu tugas yang menjadi jalan keduanya saling mengenal lebih dalam walaupun diselingi dengan argumen yang bertentangan. Happy Reading... #1 Teen Fiction [19/12/19] #1 Cerita SMA [21/08/19] From: 3/8/2019
SLS [4] Perfect Couple by asriaci13
asriaci13
  • WpView
    Reads 14,111,928
  • WpVote
    Votes 719,190
  • WpPart
    Parts 61
Silahkan kalian berimajinasi sendiri tentang bagaimana hubungan Anna dan Angga. Menurut mereka, hubungannya sempurna bukan karena bersama tapi karena mereka saling cinta. #5 in teenfiction 15 Mei 2017
ALVINO by salsaalfn
salsaalfn
  • WpView
    Reads 18,472,269
  • WpVote
    Votes 519,317
  • WpPart
    Parts 34
[sebagian cerita sudah dihapus] "Karena gue itu hangat, lo itu dingin. Makanya gue nemenin lo, karena pasti lo butuh kehangatan kan?" ucap Aretta sambil menaik turunkan alisnya. Cowok dingin yang menatap matanya masih memasang muka datar, hingga satu detik kemudian. Dia tersenyum. #1 - teenfiction [06februari2019]