Select All
  • Alaritarium
    12.3K 928 17

    [Pemenang The Wattys 2018 Kategori The Heroes] [MASUK DALAM DAFTAR PENDEK (SHORTLIST) WATTYS 2018 (15/08/18)] Highest Rank: #1 di Wiaindonesia (15/07/18) === Permulaan dari Akhir telah dimulai. Aku dapat melihat gejolak apinya. Aku bisa mendengar tiupan terompetnya. Aku mampu mencium abu dari para korbannya. Di Zaman...

    Completed  
  • Clash of The Ancient Souls - Einherjar
    43K 2.8K 33

    Seorang tentara bayaran dan seorang calon penulis ambisius melarikan diri dari kejaran mantan klannya ke selatan, bertemu dengan Kia, gadis tradisional suku Pamuyan Selatan dan Jane yang sama-sama memutuskan untuk meninggalkan kampung halaman mereka. Pertemuan keempat orang itu di Hoffenburg akan mengubah nasib daerah...

    Completed  
  • Aeon
    209K 20.1K 68

    [TAMAT] [15+] "Tak peduli ratusan atau ribuan tahun, I will find you again."-Will- [Musim Semi, New York] Isabelle merasa dirinya jatuh bebas dari puncak tebing, tiba-tiba sesuatu menyambarnya. Isabelle hanya bisa melihat seseorang dengan sepasang sayap hitam besar-ia terlonjak bangun. Mimpi itu lagi. Anehnya, ia me...

  • FALCON
    2M 93.4K 23

    © copyright 2017 #Harap Follow dulu sebelum baca! (Trailer Falcon : lihat di Ig : @uwakiya4) Falcon sebutan bagi makhluk legendaris penghuni istana es. Mereka merupakan prajurit tangguh dan diyakini sebagai perwujudan dari dewa perang. Dan keberadaannya telah dikatakan musnah. Namun yang tidak diketahui seluruh bangsa...

    Mature
  • HOLDER : Elsewhere (END)
    373K 56.3K 46

    BOOK 2 after HOLDER : DOTW (Fantasy + Magic) Perjalanan Carina dengan rencana gilanya berlanjut saat dirinya harus dikurung bersama para tahanan lainnya di sebuah rumah sakit terpencil yang berada di pedalaman hutan Canada. Ia dikurung bersama para non-Holder dan juga Holder yang dijadikan kelinci percobaan oleh Oracl...

    Completed  
  • Va in Soarta ✓ [TERBIT]
    2.2M 161K 27

    VA IN SOARTA (DIHAPUS!) Namanya Laylaa, seorang gadis cantik yang memiliki hobi tidak biasa. Penyuka hal baru, pemburu bahaya dan pecandu adrenalin. Bagi Laylaa, hidup tidak seharusnya hanya dilalui dengan jalan biasa saja. Ada begitu banyak hal yang dapat dilakukan, membuat hidup lebih bermakna. Cerita ini dimulai...

    Completed  
  • Penyihir Terakhir [ Buku 1 Puerro Series ] ADA DI GRAMEDIA
    444K 15.6K 30

    TERSEDIA DI GRAMEDIA [ Pesan online 081219457018 ] #winner PNFI Award 2018 #nominasi fantasi terbaik Wawa 2017 #10 besar cerita terbaik (sponsor Mizan Mei 2017) #6 Fantasy - Romance(16+) #nominasi fantasi terbaik PNFI 2018 Puerro, sebuah kerajaan yang diberkati oleh langit melakukan pembantaian besar-besaran terhadap...

    Completed  
  • Legenda Inyiak : Terikat Cinta di Pulau Tengah
    41K 4.8K 14

    Kehilangan misterius para manusia yang terjadi di Pulau Tengah, Kerinci, Jambi, membuat para manusia mencurigai kaum siluman harimau yang tinggal di sungai seberang. Saat ketegangan antar dua ras semakin memuncak, seorang Inyiak, pemuda keturunan campuran manusia dan siluman harimau, malah terpaksa harus menyelamatkan...

  • NOCEUR: LIGHTS
    5.8M 640K 56

    [Book One: Completed] (sebagian chapters diprivat untuk followers, follow untuk membaca) Ketika kamu tiba-tiba terlempar ke dalam sebuah dunia di mana kemampuan magis jadi nyata dan keabadian bukan hanya dongeng belaka, apa yang akan kamu lakukan? update mingguan setiap hari sabtu.

    Completed