Select All
  • Mission to Change Destiny [Completed]
    944K 64.1K 47

    Dikhianati dan dieksekusi atas tuduhan palsu, Lareina kembali ke masa lalu, tepat empat bulan sebelum ia dipaksa menjadi selir kaisar yang kejam. Diberi kesempatan untuk menjalani kehidupan yang kedua kalinya, ia bertekad untuk merancang strategi dan mengubah takdirnya yang kelam. Satu-satunya cara yang efektif adalah...

    Completed   Mature
  • The Station
    1.3M 141K 54

    Bagi Gendhis stasiun bukan hanya sekedar tempat untuk menunggu rentetan gerbong besi yang akan mengantarkannya. Stasiun menjadi tempat untuknya menuju sebuah rasa yang menjadi obat. Stasiun bukan hanya tentang kereta untuk Auriga. Stasiun menjadi sebuah tempat tentang melepaskan, menerima, dan sebuah sambutan. - sta·...

    Completed   Mature
  • Deserve Better (END)
    1.3M 48.4K 44

    Berpacaran selama 3 tahun ternyata tidak membuat kekasihnya merasa cukup dengan Leana, Gadis cantik yang memiliki sejuta pesona itu pun tetap membuatnya berpaling. Bahkan kenyataan pahitnya Devan sang kekasih bermain api dengan orang yang Leana percaya. "Dari sekian banyak cewek didunia kenapa harus sahabat gue bangsa...

    Completed  
  • fix your story
    546K 64.4K 30

    Raya kesal saat mendapati gadis bernama Clausa lagi lagi menunjukkan kebodohannya dengan memainkan tak tik untuk merebut perhatian tokoh utama pria dalam novel romance yang dibaca Raya. siapa sangka, malam harinya Raya malah bermimpi dan bertemu Clausa, dengan penuh keyakinan Raya berjanji memperbaiki kisah cinta trag...

  • Winter Smile'
    136K 9.8K 29

    'sudah berakhir'. lirihnya, perlahan semua terasa ringan dan terang. °°°° Hal terakhir yang di ingatnya adalah cahaya bintang jatuh. Tapi kenapa semua kini menjadi begitu rumit. Bukan hanya rumit tapi sangat sulit di jelaskan. #AleandraGivan | #HeeraAuristella Warning!!! Ada unsur BL tapi ini cerita straight:)

    Completed  
  • Kabut Berarak (complete)
    642K 38.8K 41

    Putus kuliah di saat beberapa semester lagi ia akan meraih gelar sarjana Arsitekturnya, membuat Tara mengubur semua impiannya. Kehidupannya hancur setelah kedua orangtuanya meninggal karena kecelakaan. Satu per satu peninggalan orang tuanya habis digerogoti oleh kedua kakaknya beserta istri-istri mereka yang kemaruk...

    Completed  
  • Girl From The Street [COMPLETED]
    330K 28.8K 62

    Nama gadis kecil itu Airyl. Dengan warna rambut putih pucat dan warna pupil mata seperti tidak bernyawa, tidak banyak yang mau mendekati Airyl. Awalnya hidupnya nyaman di panti asuhan. Namun, masalah demi masalah mulai bermunculan. Setelah itu tiap-tiap fakta juga terungkap. Seperti siapa sebenarnya Airyl atau apa yan...

  • Arinda (on Going)
    427K 5K 2

    Tak pernah aku bayangkan akan kehilangan dua orang yang sangat aku sayangi. aku menangis terakhir kali saat ibu pergi meninggalkan kami namun saat ini air mataku kembali terjatuh tak bisa kutahan saat kembaranku dan suaminya meninggalkanku bersama keponakanku yang lucu. Membesarkannya seorang diri adalah keinginank...

  • Second Chance
    1M 113K 12

    Sequel of the story 'Suami Satu Semester' ----- Setelah gagal apakah harus menyerah? Nggak coeg! Masih ada kesempatan kedua. Tapi gimana kalau sudah di kasih kesempatan kedua malah timbul masalah baru? Hidup siapa sih yang nggak punya masalah? Hello! Semua orang punya masalah, porsinya aja yang beda-beda. Pangeran K...

    Mature
  • Unlove | Lalisa Manoban
    299K 33.8K 40

    Ketika Alisa sadar ngejar Sean itu garis finish-nya jauh. Ketika Sean sadar Alisa kena macet di lintasan larinya. Dan ketika mereka sadar hubungan itu tercipta karena kerja tim yang baik. 7 Maret 2020 ©2020 by. lesaelsaa #4 - comedy 20 Juli 2020 #1 - comedy 24 Juli 2020

  • Distorsi Kuasa ✔️
    1.2M 86.6K 51

    Guru lelaki yang baru mulai mengajar di sekolahnya itu bernama Pak Sadewa. Rayuan maut murid-murid cewek tidak pernah mempan melelehkan sikap dingin guru muda itu. Siapa sangka dibalik rupawan sempurna wujudnya, tersimpan perilaku penuh dosa yang tak pernah ia tunjukkan di depan siapapun. ⚠️ warning: 🔞 toxic relati...

    Completed  
  • Who Made Me a Villain
    464K 62.2K 44

    [SEBAGIAN CHAPTER DI PRIVATE, HARAP FOLLOW SEBELUM MEMBACA] [SUDAH TERBIT] Ariel Marshwan. Antagonis wanita dalam novel percintaan berjudul Love Revolusion yang berujung menjemput ajal karena dosa-dosanya. Dosanya yang pertama, mengganggu protagonis wanita sampai dirinya berakhir dikeluarkan dari akademi. Dosanya yan...

  • Sukses setelah di talak 3 (✔)
    1.8M 31.8K 11

    Keira tak tau salahnya apa, hingga ia mendadak di talak suaminya begitu saja. Kei, hanya bisa menerima tapi rasa kesal mulai menumpuk di dalam hati. Dengan tekad bulat, ia akan bangkit tanpa seseorang spesial disisinya. Kata siapa perempuan lemah? Sambil memasang wajah penuh keangkuhan, Keira merapikan semua barang-b...

    Completed  
  • Malam Bicara [COMPLETED]
    337K 34.8K 33

    Jenaka Sasmaya, seorang Program Director acara televisi--khusus acara ragam--harus menghadapi krisis dalam hidupnya. Ketika dia dipaksa mengundurkan diri dari pekerjaannya dan terancam kena blacklist dari industri pertelevisian. Tiba-tiba sebuah jalan keluar akhirnya datang. Setelah segala proses, dia diterima bekerja...

    Completed  
  • Little Prince (THE END)
    575K 49.1K 38

    Pertemuan unik antara putra mahkota dengan seorang anak laki-laki yang ingin memegang pedangnya membuat pria itu memiliki keinginan kuat untuk membawa anak kecil tersebut ke dalam kehidupannya. "Lai mau itu.. bole?" "Tidak, ini bahaya" "sebental ya.." "Boleh, tapi kau harus ikut denganku" ________ HIGH RANK🎖️ 1 #Cute...

    Completed  
  • HUG
    918K 57.6K 47

    ❛❛i want your hug.❜❜ part of MY BOY ©hykaaz9, Juli-2019 cover by @JWLinTheCrown

  • Right One
    3.2M 232K 60

    [end] Karena trauma soal keluarga, Anin memutuskan untuk menjalani hidup monoton tanpa menambahkan bumbu asmara di dalamnya. Bangun pagi, kerja, hahahihi bareng temen, lalu pulang buat istirahat. Siklus yang Anin harapkan selalu seperti itu sampai dia tutup usia. Tapi sayangnya Anin melakukan kesalahan fatal hingga m...

    Completed   Mature
  • Langit Cinta
    15.5K 1.5K 40

    Ikuti perjalanan Langit Bagaskara, seorang playboy insyaf mencari arti cinta di hidupnya dan perjuangannya untuk menyakinkan Lovariani Dewi, seorang gadis yang menyembunyikan lukanya di balik senyum cerianya.

    Completed   Mature
  • Petrichor
    260K 22.2K 61

    TRANSMIGRASI STORY. Siapa yang tidak mengenal Brian Gilberta Majeed? Seorang Duke dari selatan yaitu wilayah sibyl. Sibyl yang awalnya hanya wilayah penuh pemberontak sekarang menjadi salah satu wilayah maju dengan keberhasilan pemerataan baik kota maupun desa. Keberhasilannya dalam memimpin daerah kekuasaannya terseb...

  • Let It Flow [END]
    2.9M 166K 48

    Adhitama Malik Pasya pernah menikah dengan gadis belia. Satu bulan pernikahan, lelaki itu terpaksa bercerai dari istrinya. Tujuh tahun berlalu, ia tidak menyangka harus kembali bertemu dengan mantan istrinya. Perempuan itu tampak jauh lebih dewasa. Hanya saja, gadis yang dahulu dikenal manja, kini beralih menjadi wir...

    Completed  
  • Esya {end}
    612K 38.4K 47

    Renesya, gadis dengan senyum ramah walau takdir mempermainkannya dengan berbagai luka dihati. Bertransmigrasi ke tubuh tokoh favoritenya dengan takdir yang tak jauh beda, apakah ia sanggup menjalaninya? Kejanggalan mulai terjadi, alur novel pun berubah menjadi tak tertebak. Esya harus bisa bertahan dan meluluhkan hati...

    Completed  
  • Flower Romance [End]
    2M 149K 54

    Meta memutuskan pulang kampung untuk menemani orang tua ketika mendengar bahwa sang adik harus merantau karena kuliahnya, namun seperti dugaannya, ketika dia memilih pulang berarti dia siap kehilangan ketenangan dalam hidupnya. Dan tanpa di duga dia bertemu dengan juragan bunga bernama Satria yang juga dosen di univer...

    Completed  
  • Bersama
    847K 57.3K 47

    Shanum Agnia Sudrajat, 24 tahun. Bersahabat dengan teman yang berkecimpung di dunia showbiz mau tidak mau membuatnya kecipratan juga. Walau tidak dibuka ke publik, dia adalah seorang youtuber yang terkenal dengan konten memasaknya. Muda, cantik, mempunyai karir yang sukses. Hidupnya seolah berjalan lancar dan sempurna...

  • Sang Pewaris Al-Rashid
    1.5M 35K 31

    Sudah Terbit Di GOOGLE PLAY!! Link ada di profilku teratas😊 Mika Aubrie adalah gadis lajang yang nekad kabur dari rumah demi mewujudkan mimpinya menjadi supermodel. Sayangnya agensi yang menawarinya tersebut adalah agensi abal-abal alias sindikat penculikan dan perdagangan manusia. Mika sangat beruntung karena saat...

    Completed   Mature
  • His Alterego ✔
    347K 21.9K 41

    Bellona, perempuan cantik yang biasa dipanggil Lona tanpa sengaja berurusan dengan Abdinegoro atau Abdi, yang ia tau putra tunggal juga komisaris muda perusahaan besar bisnis teknologi dan informasi plus perusahaan konsultan bisnis terkemuka. Abdi, memiliki sisi lain dari balik setelan jas mahal yang menjadi ciri kha...

    Completed  
  • Jodoh Bunga (End)
    413K 33.2K 39

    Nayla, wanita sukses kaya raya tapi meninggal dalam kesepian pada usia 60 tahun. Di nafas terakhir hidupya, dia memohon diberi kesempatan kedua, agar bisa merasakan cinta sejati dan memiliki keluarga. Tuhan mengabulkan permohonannya, jiwa Nayla berpindah ke raga pengemis kecil bernama Bunga yang tewas dianiaya oleh p...

    Completed  
  • The Walk of Love (COMPLETED)
    632K 52.9K 41

    Tidak ada yang dapat mengetahui perjalanan hidup kita. Seperti halnya, Serenata Renjana. Berawal pada saat Nata menolong anggota militer yang menjadi salah satu korban jatuhnya pesawat di Perairan Belitung. Setelah itu, Nata yang merupakan seorang jurnalis, diminta menjadi petugas medis bagi Aiden, lelaki yang ditolon...

    Completed  
  • Bertemu Denganmu [TAMAT]
    918K 58.3K 31

    Hanya karena Kiran bukan anak kandung dari seorang Ayah bernama Wirawan Atmajaya yang telah wafat beberapa hari yang lalu, perlakuan orang-orang yang sudah dianggap keluarga olehnya kini sungguh berbeda. Kiran di buang. Kiran di singkirkan. Alasannya karena, Kiran bukan termasuk kedalam keluarga Atmajaya. Padahal semu...

    Completed  
  • ESTELLE : A Broken Heart
    230K 17.6K 53

    Estelle Sol Artie Merupakan Seorang Ratu dari kerajaan Amber. Wajah yang sangat cantik,Tegas dan bijaksana membuat ia dicintai oleh rakyatnya. Rambut panjang berwarna Emas,Mata berwarna Biru Saphire,bibir tipis berwarna merah,hidung mancung, pipi tirus layaknya boneka yang hidup. Ia memiliki semua yang ada di dunia,ap...

    Completed  
  • PAK AKSA!
    755K 50.1K 36

    DINGIN IN PUBLIC,BUCIN AKUT IN PRIVAT! "you are mine my little girl" Aksara devano aldefat.pria tampan dengan sejuta pesona nya.laki laki bertubuh kekar dengan pahatan wajah yang nyaris sempurna.laki laki yang kini menjadi CEO muda di perusahaan ternama. Pertemuan tidak sengaja yang terjadi antara Aksa dengan seorang...