chachankhalisa's Reading List
4 stories
I Wanna Get Lost With You [COMPLETED] by nursintarifiani
nursintarifiani
  • WpView
    Reads 1,363,792
  • WpVote
    Votes 143,709
  • WpPart
    Parts 44
Dua minggu sebelum kepulangannya ke Indonesia, Lily tiba-tiba diputuskan pacarnya secara sepihak. Saking galau dan frustasinya, alih-alih pulang, tanpa pikir panjang dia malah memutuskan untuk menghabiskan liburan musim panasnya dengan jalan-jalan keliling Eropa. Sialnya lagi, nggak ada satupun teman yang bisa menemani dia jalan-jalan, kecuali satu orang, Mas David. Si mantan ketua PPI Munich yang bahkan nggak pernah berbagi obrolan dengannya. Apa jadinya dua orang asing yang gagal move on liburan backpacker berdua keliling Eropa? Dengan budget minim pula! Yuk kita jalan-jalan online. * Reading list "Cerita Pilihan Bulan Juni 2022" @wattpadchicklitid #2 - chicklit (180323) #1 - trip (221021) #1 - Eropa (221021) #1 - backpacker (231121) #3 - liburan (231021) #1 - summer (270122) #1 - traveling (150322)
Hello, Rain! by rafeni
rafeni
  • WpView
    Reads 1,038,025
  • WpVote
    Votes 40,567
  • WpPart
    Parts 46
[PEMENANG THE WATTYS 2018 KATEGORI THE HEARTBREAKERS] Aira suka hujan, namun Gesang tidak suka jika Aira menyukai hujan, karena menurutnya hujan adalah apa yang membuat sahabatnya sakit. Aira suka Arka, namun lagi-lagi Gesang tidak suka jika Aira menyukai Arka, karena Arka hanya mengingatkannya pada masa lalu yang sudah ia lupakan. Aira tidak akan membiarkan Gesang mengatur hidupnya, apalagi melarang hal-hal yang disukainya, termasuk hujan dan Arka. Pada akhirnya, Aira dihadapkan pada situasi yang membuatnya harus memilih antara persahabatan atau cinta. Pilihan apa yang akan diambil Aira? Temukan jawabannya, di sini. ------------------------------------------- Cover by Venusyura Publikasi pertama: 23 Februari 2018 Publikasi kedua: 1 Juli 2019 Repost: 31 Agustus 2024
... by riantifebri
riantifebri
  • WpView
    Reads 230,366
  • WpVote
    Votes 27,974
  • WpPart
    Parts 26
Pull String by Bellazmr
Bellazmr
  • WpView
    Reads 2,222,891
  • WpVote
    Votes 209,732
  • WpPart
    Parts 35
#RAlSeries-2 Dilaras Sekarayu. Dia bisa mengambarkan rancangan dirinya di empat atau lima tahun mendatang. Rancangan sederhana, namun bermakna. Empat atau lima tahun lagi, dia akan berada di ruang kelas dan sedang mengajar mata kuliah Pengendalian Gulma. Semua sudah tergambar dengan sangat matang. sebelum laki-laki itu datang mengacaukan semua rancangan yang Laras miliki. "Sekarang kepengin lo apa sih?" "Kuliah strata tiga, ngambil gelar Doktor, terus balik ngajar jadi dosen." "Yakin?" "Nggak yakin, karena sejak ketemu dia untuk kali pertama setelah sekian tahun tuh anak ilang ditelan bumi. Gue malah pengin jadi Ibu Bhayangkari."