Teen fiction
51 stories
Hanya Tiga Kata by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 806,830
  • WpVote
    Votes 71,918
  • WpPart
    Parts 70
Dia sahabatku. Tapi, melihat kedekatan kami berdua, orang lain tidak ada yang percaya bahwa kami hanyalah teman biasa. Aku mungkin tidak menyimpan rasa apa-apa. Dia juga tidak menyembunyikan perasaan apapun. Namun, mengapa amarahnya memuncak, ketika dia tahu ada pria lain yang mencoba mengisi hatiku? Dan, mengapa aku tidak ingin mendengar nama perempuan lain yang diam-diam telah mengisi hatinya? Bukankah kami hanya teman biasa? Lalu, mengapa rasa aneh ini ada? UPDATE: SENIN RABU JUMAT
SEPTIHAN by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 57,386,189
  • WpVote
    Votes 4,303,673
  • WpPart
    Parts 60
Selamat membaca cerita SEPTIHAN: Septian Aidan Nugroho & Jihan Halana BAGIAN Ravispa II Spin Off Novel Galaksi | A Story Teen Fiction by PoppiPertiwi❤️❤️ [PART MASIH LENGKAP] [DAPAT DIBACA TERPISAH OLEH Galaksi & Galaksikejora] [NOVEL SEPTIHAN SUDAH TERBIT 31 JULI 2020 OLEH PENERBIT COCONUT BOOKS] Septian Aidan Nugroho. Murid laki-laki dengan bandana merah di lengan kiri seragamnya. Sangat pintar dan pendiam. Dalam hidupnya, perempuan seperti Jihan Halana tidak akan pernah dibiarkan masuk. Jihan Halana. Murid yang sangat cantik di sekolahan. Orang-orang mengenalnya perempuan yang sangat ekspresif. Mudah menggambarkan apa pun yang dia rasakan. Termasuk kepada Septian-laki-laki yang sudah sejak dulu Jihan suka walau hanya sebatas diam. Perasaan diam-diam yang muncul ketika pertama kali melihat Septian. Jihan yang ceria dan sendu selalu berusaa agar Septian menyukainya. Tahun ini Jihan kembali menyatakan perasaannya pada Septian. Hingga Septian memberinya sebuah syarat, "Belajar dulu yang bener. Kalau dapet peringkat 1. Baru bisa jadi pacar gue. Itu syaratnya." Semua orang pikir Jihan tidak akan mampu. Namun ketika melihat kesungguhan dan ketulusan Jihan membuat Septian ragu. Lantas apa mungkin sejak dulu Septian sudah menaruh hati pada Jihan sehingga Septian mengajukan syarat tersebut? 7 Mei 2018 2 [RAVISPA] Solidaritas Tanpa Batas! 1 IN TEEN FICTION 20 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 21 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 22 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 23 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 24 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIHAN 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIAN 12 NOVEMBER 2020
Badboy[FRIEND] by blckhrts
blckhrts
  • WpView
    Reads 573,983
  • WpVote
    Votes 45,831
  • WpPart
    Parts 27
[18+] (Private) "Bibir lo kering banget, sini biar gue basahin." "Kurang ajar. Dasar setan bangsat!" "Nama gue Ethan Rasyaad bukan setan bangsat." "Tai bangke! Minggir lo!" "Jangan sebut-sebut tai dong, CintaQ. Tai gak bersalah." "Argh!!!" #107 in Teen Fiction (01 Januari 2019)
Gadis [Completed] by Lariran
Lariran
  • WpView
    Reads 336,543
  • WpVote
    Votes 3,273
  • WpPart
    Parts 7
Gadisa Ananda. Perempuan pengidap buta warna parsial yang terpaksa melupakan cita-citanya sebagai dokter. Namun, Gadis tidak semudah itu menyerah. Ia berpindah haluan untuk berambisi menjadi jodoh calon dokter muda. Geraldi Mahendra. Laki-laki penabur micin dan membuat banyak orang keki. Seharusnya, ia membatalkan perubahan namanya dari Budi menjadi Geraldi karena bisa jadi kesialannya berawal dari sana. Kepalanya pernah dijahit karena ulah bebal Gadis dan rentetatan kejadian menjengkelkan semuanya berawal dari Gadis. Hingga keduanya sulit akur dalam satu ruang yang sama. Namun, semua pandangan Gege perlahan berubah saat melihat sisi lain dari Gadis. "Ngapain lo cari kebahagiaan lain kalau orang di depan lo lagi berusaha bikin lo bahagia?"
Erlan (Spin off Lavina) by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 826,864
  • WpVote
    Votes 35,934
  • WpPart
    Parts 12
Kamu yang selalu kurindu Tapi dia yang selalu ada di matamu Kamu yang selalu jadi prioritasku Tapi dia yang selalu kamu tuju Kamu segalanya buatku Tapi dia segalanya di hatimu ~~~~~~~ Ini tentang Erlan yang selalu suka pada cewek yang hatinya milik orang lain. Ketika dia menyadari hatinya telah berganti. Justru cewek itu dekat dengan orang lain. Untuk kali ini haruskah Erlan berjuang atau merelakan sekali lagi cintanya seperti dulu? Karena masa lalu ternyata musuh terbesar masa depan.
Crazy Possessive [TERBIT] by iLaDira69
iLaDira69
  • WpView
    Reads 4,888,195
  • WpVote
    Votes 291,033
  • WpPart
    Parts 85
SUPAYA NGGAK BINGUNG, BACA SESUAI URUTAN! 1. CRAZY POSSESSIVE (TERBIT) - SELF PUBLISH, PESAN DI GUA AJA - 2. EX (TERBIT) - ADA DI GRAMEDIA - 3. HIS GIRLFRIEND (TERBIT) - ADA DI GRAMEDIA - 4. QUEEN (PROSES TERBIT) ADA JUGA SPIN OF YANG BERHUBUNGAN DENGAN HG DAN QUEEN, YAITU - FALL (ON GOING) *** #5 in Teen Fiction 29.04.18 #8 in Teen Fiction. 27.04.18 SEBAGIAN PART DI PRIVATE!! - FOLLOW AKUN @iLaDira69 - Hapus cerita ini dari library - Lalu masukkan lagi - Jika part belum lengkap, disarankan log out akun dulu! *** Stefan Quandt. Cowok berandal yang paling bebal. Cowok yang membuat guru pusing tujuh keliling karena ulahnya. Rokok adalah candunya.. Bolos kegemarannya. Tidur dikelas kewajibannya. Tapi, Stef paling sering di ejek sama satu sekolahan. Dia cowok bad, tapi manjanya melebihi anak kucing. Stef suka jalan sama tante-tante. Yaitu gurunya sendiri. Guru baru muda dan cantik. Fashionable dan gaul. Pesona Nina -sang guru- ternyata nggak main-main. Selain ditaksir satu sekolahan, baik guri maupun murid. Stef malah mengklaim cewek itu miliknya. Nggak boleh ada yang natap lebih dari lima menit, palagi mendekati. Cowok najong itu langsung kelimpungan. Bikin peraturan absurd yang bikin Nina nggak habis pikir. Katanya Nina itu milik dia seorang. Nggak ada yang boleh deketin. Tapi, sayangnya status mereka nggak jelas. Bahkan teman-teman mereka bingung. Nggak ada yang tahu seorang pun. Bikin hati jadi resah, galau gundah dan gulana. Jadi ada yang pengin tahu hubungan mereka?! Kakak adek? Guru murid? Pacaran? Atau... FRIENDZONE?! Ow ow ow... *** Tangerang, 23 Juni 2017
SCOMPARIRE by mestiianaa
mestiianaa
  • WpView
    Reads 3,726,155
  • WpVote
    Votes 199,303
  • WpPart
    Parts 48
[Completed] "Pelanggaran pertama, melanggar tata tertib sekolah dengan tidak mengikuti upacara." "Basi." "Pelanggaran kedua, memakai sepatu yang selain warna hitam bertali putih." "Heh Pak, ini tuh sepatu baru gue. Harganya tuh mahal. Lagian ini gue beli buat pamer sama Prita cewek centil itu." "Pelanggaran ketiga, Kemeja lo kekecilan plus gak lo masukin. Dan rok lo itu terlalu pendek. Apa lo gak punya duit buat beli di Koperasi sekolah?" "What? Lo kira gue gak--" "Pelanggaran keempat, lo gak pakai dasi." "Pelanggaran kelima, semester ganjil kemarin rambut lo warna merah, sekarang lo cat warna coklat. Padahal udah gue pesen buat ubah warna hitam 'kan? Apa lo buta warna, aunty?" "lo kira gue tante-tante apa? Dan gue gak buta warna!" "Pelanggaran keenam riasan lo berlebihan." "Lo sedetail itu ya merhatiin gue?" "Sekarang hapus lipstick lo." "Enggak." "Hapus!" "Enggak akan!" "Lo hapus atau gue--" "Atau lo apa?" "Atau gue yang hapus pakai bibir gue?" -menghilang- Kisah cinta klise antara si badgirl dan si goodboy [DONT COPY MY STORY ╰_╯] © by Mestiianaa 2017
DEAL (?) by Qizcimbi
Qizcimbi
  • WpView
    Reads 350,757
  • WpVote
    Votes 22,910
  • WpPart
    Parts 64
~Completed~ Aku dengan segala permasalahan rumitku. Bertemu kamu si pria dingin dengan tatapan beku. Aku mencintai kamu, wahai pria pencipta rindu.
Beating Heart by vanillametzy
vanillametzy
  • WpView
    Reads 6,653,105
  • WpVote
    Votes 416,635
  • WpPart
    Parts 24
[SUDAH TERBIT MENJADI NOVEL] Feroga Farid Fanaro dan Abella Ariza Alvano. Fero suka ditantang, dan Bella suka menantang. Lucu, tapi itulah kenyataannya.
Rendezvous by CiinderellaSarif
CiinderellaSarif
  • WpView
    Reads 2,442,721
  • WpVote
    Votes 186,748
  • WpPart
    Parts 50
Bercerita tentang sekelompok remaja yang terjebak dalam labirin bernama friendzone. Beberapa dari mereka memilih untuk mencoba melarikan diri dari labirin, sementara beberapa lebih memilih untuk menyerah dan hanya menikmati plot labirin tersebut. * * * Rendezvous mengisahkan tentang enam remaja yang terjebak dalam zona sialan yang sakitnya melebihi dari sekadar patah hati biasanya, dan zona itu biasa disebut sebagai lingkaran setan atau mudahnya 'friendzone'. Yang satu berusaha mengejar, Yang satu berdiam dan bersembunyi, Yang satu tak ingin kehilangan, Yang satu bimbang akan pilihan, Yang satu akan mengakhiri, dan Yang satu baru mulai menata langkah. Ada banyak halangan yang harus dilewati hanya untuk melepaskan diri dari zona tersebut. Apakah keenam remaja ini sanggup melewatinya?