Select All
  • Secret Dimension [✓]
    75.3K 13.4K 31

    [Fantasy - Adventure] Orang tua Viona sudah meninggal sejak lama, sejak ia kecil. Namun, di umurnya yang ke-19 ini, sebuah rahasia besar baru terungkap di depan wajah Viona tentang orang tuanya. Tentang eksistensi sebuah portal di rumahnya yang dapat membawanya ke dimensi lain. Sebuah dimensi rahasia yang selama ini d...

    Completed  
  • Oceanus: The Breathing Island
    289K 41.8K 39

    collaboration with @queenrexx Pemenang Wattys 2020 Kategori Fantasi ** Penduduk dunia menyebut entitas hidup yang bernapas itu sebagai Oceanus. Ialah daratan berwujud kura-kura raksasa di mana semua bangsa berpijak, tinggal, dan membangun kehidupan di atas cangkangnya yang mahaluas. Selama ribuan tahun, orang-orang pe...

    Completed  
  • Blitheful Balloons
    80.4K 18.2K 38

    **PEMENANG WATTYS 2021** Peringatan: cerita ini mengandung konten sensitif seperti depresi, kekerasan, bunuh diri, dan beberapa hal negatif lainnya. Dimohon kebijakan pembaca. You've been warned. ****** Dia ada di sebuah kota yang tak dikenal, di salah satu persimpangan jalan. Dia akan mencari jiwa yang terluka, terko...

    Completed  
  • Tawanan Fangirl
    1.2M 171K 44

    Nadiya mengenal Galang seumur hidupnya, sebagai tetangga dan juga mengisi peran kakak dalam hidupnya, begitu juga Galang yang selalu menganggap Nadiya sebagai adiknya, juga fangirl yang menyebalkan. Namun, saat Galang harus kembali menghadapi masa lalunya, ia menyadari sesuatu, Nadiya memang berharga untuknya, tapi mu...

    Completed  
  • Scarlet: the Wolf Hunter [Terbit]
    21.9K 2.5K 33

    [Pemenang Wattys 2022 kategori Paranormal] [Reading List WIA Indonesia Periode 5] Content warning: violence (15+) Kematian sang nenek di tangan seekor werewolf membuat Scarlet Dixon memutuskan untuk menempuh jalan hidup sebagai seorang pemburu werewolf. Enam tahun kemudian, ketika sebuah misi berjalan salah, Scarlet m...

    Completed  
  • More Than Signal ✔️
    65.4K 8.6K 33

    [WATTYS WINNER 2022 - YOUNG ADULT] Setelah bisnis toko baju milik kedua orang tuanya bangkrut, dunia Felis pun ikut berubah 180 derajat. Tidak ada lagi Felis yang ceria, penuh tawa, dan ambisius terhadap dunia musik. Ia juga harus berpisah dengan kehidupan kota, teman-teman, serta pacar yang selama ini ada untuknya ka...

    Completed