Fly
3 stories
Sepintas Luka [SEGERA DITERBITKAN] by Dianaziza08
Dianaziza08
  • WpView
    Reads 32,104
  • WpVote
    Votes 2,136
  • WpPart
    Parts 1
(FOLLOW SEBELUM BACA) Bagi Kara Loy Avansha, menjalani hubungan tanpa status hanya akan membuka celah harapan dan peluang terluka. Dia hanya butuh kepastian. Maka dari itu, dia mencoba melupakan masalalunya untuk menerima seseorang yang pantas untuk diberi. Sama hal-nya dengan Bayu Frey Arendra. Dia bukan tipe cowok yang menarik-ulur perasaan perempuan. Apabila dia berharap pada satu perempuan, maka dia akan meminta kepastian untuk mendekatinya. Jika perempuan yang dia cintai memberikan kesempatan untuk mendekatinya, maka dia akan maju untuk tahap selanjutnya. Jika tidak, maka dia akan berhenti berharap saat itu juga. Kuy! Langsung baca kalau penasaran. Rank 1 Bertahan 24 Nov 2019 5 Kepastian 23 Des 2019 Plagiat dilarang mendekat! Mulai: 15 oktober 2018
All of the stars [Bulan's] by chacafaza
chacafaza
  • WpView
    Reads 137,101
  • WpVote
    Votes 10,329
  • WpPart
    Parts 12
Rasanya aneh bila sekarang hari-hariku kosong tanpa kehadiran dirimu disampingku. Ada bagian dalam dari hatiku yang menghilang lalu pasangannya berteriak agar ia kembali... Namun sayang, dia takkan pernah kembali lagi. Sekeras apapun kau meminta ia takkan kembali. Jadi, ku mohon berhentilah mencarinya apalagi meminta serpihan itu untuk kembali melengkapimu didalam sana. Berhentilah menyakiti dirimu dengan berharap pada sesuatu yang tak mungkin terjadi. Berhentilah bertindak seolah-olah dia mencintaimu padahal tidak. Karena jika memang ia cinta ia takkan melepaskan setelah menggenggamnya penuh keseriusan. Sayang, lepaskan lah seperti dia melepaskanmu, menghempaskanmu begitu saja.
Halogika | Pre-order (2) 21 Desember 2022 by coffeenians
coffeenians
  • WpView
    Reads 242,603
  • WpVote
    Votes 31,130
  • WpPart
    Parts 36
Jenjang pendidikan yang baru. Kawan-kawan yang baru. Dunia yang baru. Stereotipe yang baru. Begitulah yang dialami Logika ketika mempelajari ilmu filsafat sebagai mahasiswa baru. Ia bukan hanya harus mengatasi kecemasan keluarganya yang konservatif, melainkan juga menghadapi generalisasi yang dilemparkan oleh kakak tingkatnya ketika mendapati selera berbusananya yang religius. Filsafat dan theisme-religius seolah tak boleh bersanding, dan Logika berupaya untuk membuktikan bahwa streotipe semacam itu, yang bahkan terlontar dari sesama mahasiswa filsafat, benar-benar tak berdasar.