SpsDw0
- Reads 1,471
- Votes 114
- Parts 13
Bagi Adrea Calista, Vigo adalah nafasnya. Tidak ada Vigo, Adrea seperti mati.
Suatu hari, Destian bertemu dengan gadis yang lebih baik dari Adrea. Destian juga mencintai Alleta.
Adrea tidak mau kehilangan Destian sekaligus hati Vigo karena mereka itu orang yang berbeda namun hidup dalam satu tubuh. Maka ia akan berbuat apapun untuk selalu berada disisi Destian yang membencinya dan juga Vigo yang mencintainya