Fantasy
14 stories
THE NEPHILIM by Yuvikalif
Yuvikalif
  • WpView
    Reads 2,469,158
  • WpVote
    Votes 135,095
  • WpPart
    Parts 39
Anak perempuan manusia terlarang untuk para malaikat. Dahulu kala sekelompok malaikat bernama "The Sons of God" yang terdiri dari 199 malaikat dan dipimpin 7 malaikat tertinggi yang ditempatkan dibumi untuk mengamati dan mengawasi para manusia. Mereka terlalu sering kesepian sehingga mereka mengambil manusia sebagai istri, walaupun mereka tau itu terlarang. Anak hasil dari hubungan terlarang itu di beri nama Nephilim, mereka sangat keji. Mereka memakan daging manusia, meminum darahnya, meneror bumi, dan dalam beberapa kasus mereka kanibal. Raylah, seorang gadis yang harus merelakan kepergian dad-nya karena serangan nephilim, kini harus hidup berdua dengan mom-nya yang super protektif. Ia juga seorang gadis yang mendambakan kebebasan. Saat Raylah mulai bisa melupakan sebab kepergian dad-nya, kejadian-kejadian mengerikan timbul pada dirinya. Ia ketakutan setengah mati, mom tak bisa berbuat banyak. Kemudian seorang cowok misterius mengulurkan tangan untuk jawaban atas pertanyaannya sekaligus kebebasan. Raylah tau jika ia menerima uluran tangan cowok itu, ia harus menghadapi kenyataan menakutkan yang membuatnya mengerti alasan dibalik sikap momnya yang aneh dan sangat protektif. Cover by @lihanelv
LEGEND OF ASWALD - Awakening of the Alpha Stone by KatherineTriney
KatherineTriney
  • WpView
    Reads 132,721
  • WpVote
    Votes 12,033
  • WpPart
    Parts 38
[ BOOK 3 : COMPLETE ] "Kekuatan itu mulai bangkit. Tak lama lagi semuanya akan terkuak dan semua rahasia akan terbongkar. Apapun tidak dapat menghentikan hal itu... karena tidak ada yang lebih kuat dibandingkan waktu." . . . The Alpha Stone, batu yang memiliki kekuatan yang sangat besar, sama besarnya dengan kekuatan naga - naga yang pernah hidup di Aswald. Kekuatan dalam batu yang seharusnya telah disegel itu kini bangkit kembali. Rin dan yang lainnya berusaha untuk mengambil batu itu agar tidak sembarangan orang dapat menggunakan kekuatannya yang sangat besar. Bagaimana reaksi Rin yang akhirnya telah mengetahui rahasia yang selama ini disembunyikan oleh Rheel? Di buku ini pula para anggota Top Devision Shadow membuktikan kalau julukan "terkuat" yang diberikan untuk Kelompok Shadow bukan hanya sekedar julukan semata. *** Jangan buka images dibawah kalau ga mau SPOILER guys! Di dalam beberapa chapter ada gambar yang author masukin dan tidak bisa dilihat dari Images & Videos di bawah, jadi kalau penasaran baca aja ya! ^^ *** Book 1 : Legend of Aswald - The Fallen Mark Book 2 : Legend of Aswald - Quarter 0 Book 3 : Legend of Aswald - Awakening of the Alpha Stone Book 4 : Legend of Aswald - The Gift Holder
Wizard Mate ✔ by Aldicted
Aldicted
  • WpView
    Reads 5,641,850
  • WpVote
    Votes 286,413
  • WpPart
    Parts 28
[ SUDAH TERBIT ] PART TIDAK LENGKAP Scarlet Gregory Seorang penyihir cantik yang tinggal dan dibesarkan di Diamond Pack--Teritori yang cukup disegani para kaum werewolf Althan Bennedict Alpha terkuat dari Braverly Pack yang terkenal dengan ke-aroganan dan obsesinya akan pertarungan dan perluasan wilayah. Tanpa sengaja keduanya bertemu dalam pesta perayaan keluarga De Angelo yang menyisakan kesan pertemuan tak diharapkan, karena kemampuan sihir dari Scarlet mendadak lumpuh bila berhadapan dengan Althan. Sedangkan Althan merasa tersiksa dengan auman wolf nya yang terus meneriakkan.... 'MATE' Highest rank #1 in WEREWOLF (07 JANUARI 18) START 6 NOVEMBER 2017 END 13 MARET 2018
Fallen Sapphire  by filipiphoebe
filipiphoebe
  • WpView
    Reads 325,926
  • WpVote
    Votes 16,847
  • WpPart
    Parts 34
(SEDANG DALAM PROSES REPOST) Fallen Sapphire series : * FALLEN SAPPHIRE - book 1 ** Golden Emerald - book 2 Bagaimana jika kau terlahir dalam keluarga yang berbeda? Jika sebenarnya kau ditakdirkan bukan menjadi remaja normal? Jika sebenarnya kau mempunyai kekuatan, melebihi batas normal, tidak bisa disatukan dengan logika? Dan jika semuanya itu menuntut balas dendam, ada yang harus dipertaruhkan, relakah kau melepaskannya? Bahkan jika itu nyawamu taruhannya. Copyright 2015 All Right Reserved by Filipi Phoebe
LEGEND OF ASWALD - Quarter 0 by KatherineTriney
KatherineTriney
  • WpView
    Reads 120,551
  • WpVote
    Votes 9,308
  • WpPart
    Parts 29
[ BOOK 2 : COMPLETE ] Rin akhirnya kembali ke dunianya-dunia aslinya. Kini dia harus menjalani hidupnya sebagai Rin Luinne-penerus Kerajaan Luinne. Tidak hanya itu, dia juga harus masuk ke salah satu organisasi yang ada di Aswald. Petualangan yang sebenarnya baru dimulai sekarang. Rin harus menjalani hidupnya yang kini menjadi lebih rumit. Ditambah lagi dengan kehadiran seorang musuh yang baru. Musuh yang jauh lebih kuat, lebih mengerikan dan lebih misterius dari yang sebelumnya. Tapi tak hanya itu, Rin juga mendapatkan teman baru dan temannya ini berasal dari Kelompok lain. Dan akhirnya Rin mengetahui sejarah kelam Aswald 10 tahun yang lalu. *** Book 1 : Legend of Aswald - The Fallen Mark Book 2 : Legend of Aswald - Quarter 0 Book 3 : Legend of Aswald - Awakening of the Alpha Stone Book 4 : Legend of Aswald - The Gift Holder
Vampire And WereWolf (Book1) | Kaistal ✔️ by xolovevous
xolovevous
  • WpView
    Reads 44,369
  • WpVote
    Votes 3,124
  • WpPart
    Parts 22
[Completed] Kisah Kai dan Krystal dengan format berbeda Ketika sosok Werewolf bertemu pujaan hati yang ternyata adalah Vampire dari bangsa AnegoustVampirest. Cinta Terlarang yang membuat keduanya harus terus bertahan! Kebencian, kemarahan, perasaan yang luluh mewarnai perjalanan cinta keduanya. Xolovevous Present! ©2015
The Hunter's House (Complete) by Marisukisan
Marisukisan
  • WpView
    Reads 27,158
  • WpVote
    Votes 3,443
  • WpPart
    Parts 14
[Reader x Levi x Eren] Kehidupan camp sepertinya menyenangkan. Tapi bagaimana kalau kau tinggal di rumah ala camp Mr. Ackerman selama 1 bulan, terisolasi dari dunia luar, dan tidur dengan suara binatang malam mengerikan menemanimu...? Kau yakin bisa survive demi gaji ratusan ribu dollar di sana? (Mencoba bikin fanfiction Reader x Ereri... Wish me luck! ) SHIGENKI NO KYOJIN FANFICTION ALTERNATE UNIVERSE
Seven Angels Without Wings by YohanaEve
YohanaEve
  • WpView
    Reads 159,684
  • WpVote
    Votes 6,216
  • WpPart
    Parts 37
Cerita ini semuanya akan direvisi kembali. Dan mohon maaf kalau setelah direvisi, satu-persatu akan hilang. Dikarenakan cerita ini mau di kirim ke penerbit. Mohon maaf sebesar-besarnya. Dan terima kasih karena selama ini sudah setia membaca cerita ini. Salam 😗😗
The Cursed Half-blood by unanh_
unanh_
  • WpView
    Reads 10,194
  • WpVote
    Votes 505
  • WpPart
    Parts 45
[COMPLETED] Dave bukanlah vampir berdarah murni. Kutukan itu telah mendarah daging dalam dirinya. Ia telah menghisap banyak darah manusia, dan mengalahkan kaum penyihir, para pemburu vampir. Hingga suatu malam ia mendapati hal yang sangat tidak disangka-sangka. Dave menyadari dia masih memiliki jantung penyihir dalam tubuh vampirnya. Ia pun berusaha mengungkap siapa dirinya yang sebenarnya....
LEGEND OF ASWALD - The Fallen Mark by KatherineTriney
KatherineTriney
  • WpView
    Reads 248,484
  • WpVote
    Votes 19,493
  • WpPart
    Parts 31
[ BOOK 1 : COMPLETE ] Masa lalu terhubung dengan masa depan. Apa yang terjadi di masa depan semuanya akibat masa lalu. Semakin lama, Rin selalu mengalami mimpi yang aneh. Bagaimana jika pada akhirnya dia menyadari bahwa dia yang kini bukanlah Rin yang asli? Bahwa sebenarnya dunia yang dia tinggali saat ini bukanlah dunianya dan kejadian - kejadian aneh yang dialaminya hanyalah awal dari segalanya. **** Book 1 : Legend of Aswald - The Fallen Mark Book 2 : Legend of Aswald - Quarter 0 Book 3 : Legend of Aswald - Awakening of the Alpha Stone Book 4 : Legend of Aswald - The Gift Holder