Deliaulva's Reading List
14 stories
[ END ] Broken Shadow by Jokris1510
Jokris1510
  • WpView
    Reads 715,183
  • WpVote
    Votes 72,498
  • WpPart
    Parts 30
Kesakitan dan ketakutan. Laura, seorang wanita muda pendiam terus dihantui oleh trauma masa lalunya. Bekerja sebagai seorang petugas kebersihan juga yatim piatu, Laura lebih suka menyendiri dan tak terlihat dari orang-orang. Alexander, seorang psikiater terkenal dan misterius, tampan serta mewarisi seluruh harta keluarganya yang kaya raya. Secara mengejutkan datang dalam kehidupan Laura. Manusia yang lebih pantas disebut makhluk jelmaan dewa ini tiba-tiba menawarkan sebuah hubungan kepada Laura. Tidak mudah bagi wanita polos seperti Laura menolak pesona Alexander hingga mereka terlibat dalam hubungan cinta yang menggairahkan sekaligus membingungkan juga menakutkan bagi Laura. Apalagi sebuah peristiwa pembunuhan kembali membayangi hidup Laura. Alexander terlalu berkilau dan tak terjangkau bagi Laura. Lantas, mengapa pria tampan yang bisa mendapatkan segalanya ini rela merendahkan dirinya demi mendapatkan Laura? +++++++++ Copyright by @jokris1510 ** WARNING!** Mohon kebijakan pembaca : novel dewasa 21+ , adegan romantis deskriptif, adegan kekerasan
Unbroken Vow (Terbit; Shinnamedia) by honeydee1710
honeydee1710
  • WpView
    Reads 590,621
  • WpVote
    Votes 68,247
  • WpPart
    Parts 32
Berada di keluarga sempurna yang mengadopsinya bukan berarti membuat hidup Claire Johansson ikut menjadi sempurna. Selain harus berhadapan dengan kehidupan anak sekolah yang mengerikan, Claire harus menghadapi kehancuran keluarga barunya tersebut karena kesalahannya sendiri. Orangtua angkat yang saling mencintai harus berpisah karena perbuatannya. Sekarang, Claire harus memperbaiki semuanya demi menjaga sumpah yang terlanjur ia ucapkan, bahkan dengan meninggalkan urusan cinta pertamanya sendiri.
Nasty Glacie (Terbit - Rainbow Books) by honeydee1710
honeydee1710
  • WpView
    Reads 3,643,404
  • WpVote
    Votes 302,451
  • WpPart
    Parts 74
(PART TIDAK DIHAPUS ) Gimana sih rasanya jadi cewek kaya mendadak? Bisa jalan-jalan ke luar negeri, punya bodyguard, bisa beli apa pun yang kamu mau (termasuk mulut orang yang nyinyirin kamu), dan masih banyak lagi keseruan lain yang bisa kamu bayangkan saat jadi adik ipar Drey Syailendra, pemilik konglomerasi Syailendra. Sebenarnya nggak sesempurna itu kok. Aku harus menghadapi berbagai kesialan sebagai konsekuensi atas popularitas dadakan yang kudapatkan. Ditinggalin sahabat, difitnah gebetan, baru semalam jadian sudah diputusin lagi, terdampar di tempat asing, sampai nyaris diperkosa orang. Hidupku seperti cerita yang penuh azab. Padahal, aku sudah berusaha jadi anak baik yang berbakti sama kakak-kakakku. Apa yang salah? Tapi, aku nggak bakal menyerah. Aku tetap berjuang untuk cinta pertamaku, Heath. Grahamm.
My Empress ✓ by SkiaLingga
SkiaLingga
  • WpView
    Reads 2,377,988
  • WpVote
    Votes 84,978
  • WpPart
    Parts 19
DITERBITKAN!!! (TERSEDIA DI GRAMEDIA, GUNUNG AGUNG, TMBOOKSTORE) BEBERAPA PART SUDAH DIHAPUS!!! Pemenang WATTYS AWARD 2016 Kategori Edisi Kolektor dan Pilihan Staf. PERMAISURIKU Sayang ... Takdirmu Telah Memanggil ''Karena hanya kau yang dapat melukaiku, itu artinya ... hanya kau juga yang mampu menjagaku.'' Adalah kalimat yang diucapkan sang Kaisar kepada Ailan. Kalimat yang menjadi awal semua kejadian yang menghampiri keduanya di kemudian hari. Dan kalimat itu juga, yang mengikat Ailan sehingga harus mengikuti sang Kaisar untuk masuk ke istana. Ke tempat yang menjadi awal semua permasalahan dalam hidupnya ada. Jadi, ini adalah kisah keduanya dalam perjalanan menuju penyatuan hati yang belum tentu searah. Karena dalam setiap kisah cinta yang luar biasa, pasti ada yang namanya ujian berupa rintangan. #Romance-Historical Fiction ____________ Dilarang untuk MENGCOPY/MENIRU/MENGADOPSI/atau MENGAMBIL SEBAGIAN maupun SELURUH dari isi cerita ini. Pelanggar akan dikenakan hak sanksi atas pelanggaran perlindung koan terhadap hak cipta. Copyright©2016 (06-February-2016) Present by SKIA LINGGA
My Mina ✓ by SkiaLingga
SkiaLingga
  • WpView
    Reads 3,996,811
  • WpVote
    Votes 293,805
  • WpPart
    Parts 33
Chara memiliki mate, tapi karena kesalahpahaman, mereka berpisah. Jadi, Chara memutuskan pergi untuk menyelamatkan hatinya yang penuh luka, bertemu dengan orang baru, bersiap memulai hidup bahagia, tetapi masa lalu kembali datang layaknya hantu. * * * Chara selalu dikucilkan sejak dia bergabung dengan pack, karena mereka menganggap seorang werewolf yang tidak mampu berubah adalah sesuatu yang memalukan. Akibat kesalahpahaman, Aradi, yang merupakan mate Chara sangat membencinya. Puncak dari rasa sakit itu adalah saat Aradi menolak Chara secara langsung di depan banyak orang, mengingkari hubungan takdir mereka dan melepaskan pasangan jiwa yang telah dianugerahkan oleh sang Moon Goddess. Luka karena sakit hati menyakiti jiwa Chara dan serigalanya, Jade. Jadi mereka memutuskan untuk pergi ke tempat yang jauh dan berusaha melupakan segalanya. Namun, ternyata Moon Goddess memiliki rencananya sendiri. Chara dipertemukan dengan seorang alpha lain, Lucian, yang juga telah kehilangan mate seperti dirinya. Dengan Lucian, Chara belajar untuk menjadi lebih baik dan mencoba berani meraih kebahagiaannya. Namun, saat bahagia itu hanya terpisah seujung jari, takdir kembali bermain. Rahasia masa lalu mereka terkuak, itu adalah tentang Chara dan Aradi, juga orang tua mereka. Ketika dihadapkan dengan kebenaran yang selama ini dikubur dalam-dalam, semua pihak sekali lagi dipaksa mengambil keputusan. Antara cinta masa lalu dan kebahagiaan barunya, Chara harus memilih apakah akan kembali bersama Aradi atau pergi bersama Lucian. #Romance-Fantasy Werewolf * * * Dilarang untuk MENGCOPY/MENIRU/MENGADOPSI/atau MENGAMBIL SEBAGIAN maupun SELURUH dari isi cerita ini. Pelanggar akan dikenakan hak sanksi atas pelanggaran perlindungan terhadap hak cipta. (Jadi bagi kamu tukang tiru, Go To Hell!!!) COPYRIGHT©2015 (12-November-2015) Present By SkiaLingga
(END) Something About You by matchamallow
matchamallow
  • WpView
    Reads 5,298,230
  • WpVote
    Votes 646,071
  • WpPart
    Parts 83
18+ VICTORIAN SERIES I HISTORICAL ROMANCE (VICTORIAN ERA/ENGLAND) Inggris pada masa Ratu Victoria Sebelum meninggal, ibu dari Kaytlin dan Lisette de Vere menyerahkan perwalian mereka berdua ke tangan Raphael Fitzwilliam, Marquess of Blackmere, teman baiknya di masa remaja. Tidak disangka, Raphael ternyata bukan orang yang ramah dan tidak menyambut mereka dengan baik. Bahkan pria itu membenci Kaytlin karena mirip dengan ayahnya, Richard de Vere, yang telah membuat ibu Kaytlin kawin lari dan berpotensi menimbulkan skandal di kalangan bangsawan. #1 fiksisejarah Agustus 2018 #3 fiksisejarah Desember 2020
Autumn Farewell [Sudah Dibukukan] by TheReal_SahlilGe
TheReal_SahlilGe
  • WpView
    Reads 353,773
  • WpVote
    Votes 30,846
  • WpPart
    Parts 40
[Nominasi Pemenang Wattys Award 2017] Sebuah perpisahan yang akan selalu kau ingat.
DANIEL AND NICOLETTE  (SUDAH DISERIESKAN) by matchamallow
matchamallow
  • WpView
    Reads 47,088,724
  • WpVote
    Votes 3,799,116
  • WpPart
    Parts 134
SERIES SUDAH TAYANG DI VIDIO! Seri ke 3 trilogi Sean Rayhan Daniel/ Bastard Squad Trilogy Daniel Fernandez Wiraatmaja berikrar tidak akan pernah menikah seumur hidupnya, tapi teman-temannya mengutuknya bahwa ia akan jatuh cinta pada wanita yang tidak bisa ia raih. Daniel tidak menggubrisnya, sampai suatu ketika ia dicopet oleh seorang wanita berambut merah dan bermata hijau yang menarik perhatiannya. *** Sometimes Love Comes to You in a Different Way So You Cannot Realize That You Have Been Fallen. Daniel Fernandez Wiraatmaja berikrar tidak akan pernah menikah seumur hidup, tapi teman-temannya mengutuk dia akan jatuh cinta pada wanita yang tidak bisa ia raih. Suatu ketika ia dicopet oleh seorang wanita berambut merah dan bermata hijau, yang berpakaian seperti anak laki-laki. Wanita itu berhasil kabur, tapi nasib mempertemukan mereka lagi karena wanita yang ternyata bernama Evelyn itu melamar sebagai penata musik di perusahaannya. Nicole Alexandra (Nic), anak yatim piatu, baru saja kabur dari rumah bordil tanpa uang dan makanan, sehingga ia terpaksa mencopet seseorang di jalan. Ia mengubah identitasnya menjadi Evelyn Diandra dan melanjutkan usaha untuk menggapai cita-citanya sebagai penata musik dengan mengikuti casting sebuah perusahaan pencari bakat. Rencananya ia akan mengumpulkan uang dan pergi ke Paris menyusul cinta pertamanya di masa kecil. Tanpa ia sangka takdir mempermainkannya karena pemilik perusahaan tersebut adalah pria yang ia copet, Daniel Fernandez Wiraatmaja.
THE CRITICAL MELODY [Sudah Dibukukan] by TheReal_SahlilGe
TheReal_SahlilGe
  • WpView
    Reads 270,211
  • WpVote
    Votes 37,052
  • WpPart
    Parts 39
SELAMAT MENYELAMI! "This book will change your trouble minded about teenage relationship. Because, being forever is not that simple."
NURAGA [Sudah Dibukukan] by TheReal_SahlilGe
TheReal_SahlilGe
  • WpView
    Reads 282,290
  • WpVote
    Votes 42,188
  • WpPart
    Parts 35
[SELESAI] Definisi cinta dari sudut pandang yang tak terwakili. Kata siapa remaja tidak bisa berprinsip? #RemajaIslam