shofi_cute's Reading List
30 stories
School Ghost [DINOVELKAN] by byeol_9
byeol_9
  • WpView
    Reads 3,820,926
  • WpVote
    Votes 267,090
  • WpPart
    Parts 115
Teriakan dan tangisan itu .. Selalu terdengar jelas di telinga ku. Sosok-sosok itu .. Tak pernah permisi mendekati ku. Aku kesal mengapa aku dilahirkan seperti ini, mereka yang lancang selalu mengganggu ku, namun ternyata .. bukan tanpa alasan hadirnya mereka di setiap langkah ku. Ya .. sama hal nya dengan manusia, mereka ingin mempunyai kehidupan yang tenang. Bahkan ternyata penderitaan mereka jauh lebih besar saat tak ada satu orang pun yang mengerti arti dari tangisan dan rintihan mereka.
Line { Sequel Backstreet } by RizkyatmikaUtami
RizkyatmikaUtami
  • WpView
    Reads 162,718
  • WpVote
    Votes 10,345
  • WpPart
    Parts 23
... SEQUEL BACKSTREET ... "Hingga pada akhirnya antara mempertahankan dan melepaskan yang terjadi pada kita. Semua itu hanya angan jika kita meneruskan hubungan tanpa tahu kemana arahnya melangkah. Aku sesali akan keputusan ini? Namun apa daya kehilangan mu bukanlah keinginan ku.. "
Imperfect Girl by ayayalan
ayayalan
  • WpView
    Reads 73,525
  • WpVote
    Votes 2,285
  • WpPart
    Parts 47
Syeila Azzahra. Seorang gadis yang mengidap suatu penyakit, yang sekarang sudah semakin parah. Gadis yang selalu berpikiran negatif tentang akibat dari penyakit itu. Gadis itu tinggal bersama ibu dan kakak tirinya, setelah orang tuanya dan kakaknya meninggal. Gadis itu juga sedang menyukai seorang cowok yang jarang menampilkan senyuman. Syeila menyebutnya, si muka datar. Si muka datar yang pintar, tetapi sering melanggar peraturan. Karena keluarga, sahabat dan cowok itu, Syeila mencoba untuk selalu tersenyum, walau tubuhnya tersakiti karena penyakit itu. Syeila pun tetap berusaha memperjuangkan kehidupannya di tengah kesulitannya. Apakah Syeila bisa memperjuangkan kehidupannya? Atau kisahnya yang akan berakhir setelah ini? ~Selamat membaca ~Imperfect Girl
Imperfect by autumn_spring
autumn_spring
  • WpView
    Reads 48,812
  • WpVote
    Votes 2,358
  • WpPart
    Parts 16
Can I ever do anything right? No guy would ever love me. I wasn't worth that much. I wasn't good enough for him or anyone else. Ini cerita mengenai Dandelion so if you already knew her. Let's Check it! ^^
True Stalker by sirhayani
sirhayani
  • WpView
    Reads 34,010,024
  • WpVote
    Votes 1,263,750
  • WpPart
    Parts 32
Adaptasi True Stalker sudah tayang di Vidio! 🎬 - Aku adalah stalker. Itu sebuah hobi? Bisa dibilang begitu. Tetapi, aku hanyalah seorang gadis SMA yang duduk di bangku kelas X. "Lo udah tahu kelakuan gue di sekolah. Satu cara supaya gue bisa tahu kalau lo beneran tutup mulut." "Apa?" "Mulai hari ini, lo jadi cewek gue." Dan... hobiku itu menjadi sebuah bencana. Copyright©2016 by Sirhayani ______ Sudah tersedia di toko buku terdekat dan sebagian part di work ini sudah dihapus karena telah terbit mayor.
I am in danger [TERSEDIA DI GRAMEDIA] by zaimnovelis
zaimnovelis
  • WpView
    Reads 31,570,761
  • WpVote
    Votes 1,155,197
  • WpPart
    Parts 54
"Jika lo mau aman bersekolah di sini, lo juga harus menghindari dua orang yang lebih berbahaya dari guru BK," kata Lisya penuh penekanan. Ocha meneguk ludah. Ia mendengarkan penjelasan Lisya dengan seksama sembari bersiap mencatat. Demi menjaga beasiswa yang diterimanya, ia harus sangat berhati-hati. Ia tidak mau beasiswanya dicabut dan membuat orang tuanya terbebani dengan biaya sekolah. "Pertama, lo harus menghindari Sean Aureliano Radeya. Dia ketua geng dari kelas XI IPA-A. Itu orangnya!" Lisya menunjuk seorang anak laki-laki yang tengah asyik membaca buku dengan kaki yang diletakkan di atas meja. Mata Ocha memicing, melihat dengan benar seorang anak laki-laki tampan berambut acak-acakan. Anak laki-laki yang dimaksud Lisya tak terlihat berbahaya meskipun tingkah lakunya tak sopan, meletakkan kaki seenaknya di atas meja. Meskipun demikian, Ocha tetap mengangguk dan mencatat nama Sean ke dalam bukunya sebagai daftar orang kedua yang harus dihindari setelah guru BK. "Kedua, Axel Sharafat Ardiaz. Dia ketua geng dari kelas XI IPS-A. Menurut gue, dia lebih berbahaya dari pada Kak Sean. Nah itu dia!" Lisya menunjuk seorang anak laki-laki tampan berambut agak gondrong. "Tapi kenapa mereka berbahaya? Kalau mereka bisa masuk ke kelas A, bukankah berarti mereka itu jenius?" Ocha bertanya-tanya. "Oh my oh my oh my God! Mereka itu ketua geng. Mereka suka merokok, balapan liar, clubbing, bullying, dan tawuran," bisik Lisya. Walaupun berbisik, intonasi Lisya masih penuh penekanan. "Terus, kenapa mereka nggak dikeluarkan?" "Itu karena ayah mereka adalah pemilik sekolah ini. Siapa yang berani mengeluarkan mereka? Bahkan Pak kepala sekolah nggak berani karena takut dipecat." By : Zaimatul Hurriyyah Highest rank #1teen fiction 22 Nov, 5-8 Des 2018 #1 di hastag romance tgl 16 April 2019
ICE PRINCESS • (SUDAH TERBIT) by nafiaaw
nafiaaw
  • WpView
    Reads 16,676,976
  • WpVote
    Votes 871,402
  • WpPart
    Parts 76
#VERNANDOSERIES 2 🤴🏻 Novel ICE PRINCESS bisa kamu dapatkan di shopee : glorious.official16, tokotmindo, linibuku (jangan beli bajakan ya!) Salam sayang, Kak fi ♥️ - SEQUEL OF I ADMIRED YOU: ICE PRINCESS ❄ [BISA DIBACA TERPISAH] Sebelumnya Arjuna tak pernah mengerti cara mencintai seseorang. Terbiasa dicintai membuatnya buta untuk mendekati. Hingga ia bertemu Raya, sosok gadis yang sangat misterius di matanya; dingin dan jutek. Itu first impressionnya. Segala hal tentang gadis itu membuatnya penasaran. Hingga Arjuna tau, bahwa mencintai itu bukan soal mengapa tapi soal bagaimana. Copyright. 2017 oleh nafiaaw ❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄ Selamat datang di dunia es! highest rank : #3 in Remaja ( 15 Dec 2018 ) #4 in Fiksi Remaja ( 15 Dec 2018 ) #1 in Fiksi ( 24 Sept 2020 ) Thanks for your supporting❤️
Cool Boy vs Cool Girl by prismacintya
prismacintya
  • WpView
    Reads 39,051,556
  • WpVote
    Votes 1,830,489
  • WpPart
    Parts 66
[TERSEBAR DI GRAMEDIA & SUDAH DISERIESKAN] Bad boy Naufan dan Queen Bee Kesya membenci satu sama lain. Namun, mereka setuju untuk berpura-pura sebagai pasangan kekasih untuk menjauhkan musuh Naufan, Rafi, dari Kesya. Apa yang awalnya hanyalah tipu daya, perlahan bersemi menjadi cinta yang tulus, begitu rasa cemburu menghampiri hati keduanya. *** The most wanted bad boy, Naufan akhirnya menemukan tandingannya Keysa, the Queen Bee, yang sama sekali tidak tertarik kepadanya. Meskipun mereka sering kali digosipkan berpacaran karena status nomor satu mereka di sekolah, keduanya jarang saling bicara sampai suatu hari wali kelas mereka memasangkan keduanya sebagai ketua kelas dan sekretaris. Hubungan Naufan dan Keysa perlahan membaik, tapi tidak lebih dari teman. Sampai suatu hari musuh bebuyutan Naufan, Rafi mencoba mendekati Keysa. Naufan khawatir kalau Rafi punya niatan buruk. Sehingga tercetuslah ide untuk berpura-pura pacaran untuk melindungi Keysa.
Backstreet [ TELAH TERBIT ] by RizkyatmikaUtami
RizkyatmikaUtami
  • WpView
    Reads 535,378
  • WpVote
    Votes 16,115
  • WpPart
    Parts 12
[ SEGERA TERBIT] Link Pembelian Ebook BACKSTREET https://play.google.com/store/books/details?id=fkDoDwAAQBAJ ====================
Silent Love by Ahdaanjay
Ahdaanjay
  • WpView
    Reads 84
  • WpVote
    Votes 20
  • WpPart
    Parts 4
Sejak kecelakaan besar anak itu tidak bisa berteriak untuk melepaskan emosinya. Pianonya dan biolanya yang mewakili perasaannya. Berharap alam mengerti apa isi hatinya. Tetapi itu semua tidak membuat dirinya tertutup. Hiperaktif, jahil, susah dibilangin, dan selalu bikin guru baper adalah asupannya. Beruntung juga ia ditemukan dengan 'Gengnya' yang amat random, 'Kakaknya' yang terlalu perhatian, 'Mamanya' yang sabar, dan... 'RemBulannya' yang indah. Ini bukan sekadar kisah cinta antara dua sejoli, tetapi juga cinta kepada keluarga, dan juga sahabat.