Fiksi remaja
15 stories
HUJAN | END by Shineeminka
Shineeminka
  • WpView
    Reads 6,408,003
  • WpVote
    Votes 540,498
  • WpPart
    Parts 41
Tanpa mempedulikan air hujan yang mulai membasahi tubuhnya, Arlita berjalan ke arah Revan. Dia berdiri tepat di depan Revan. Kepalanya menunduk dalam, "Maafin aku, Van. Maafin aku kalau aku pernah bikin kamu sakit hati." "Aku cinta kamu, Arlita." Tubuh Arlita otomatis mundur beberapa langkah. Matanya mengerjap bingung. Apa yang barusan dia dengar? Revan mencintainya? Dia mengatakan kata maaf, namun kenapa Revan malah membalasnya dengan kata cinta?
DILLAN: Aku adalah mahluk Venus by dishastory
dishastory
  • WpView
    Reads 9,291
  • WpVote
    Votes 629
  • WpPart
    Parts 39
#1 dalam adalah #4 dalam Venus #48 dalam cinta written by: dishastory (Tidak ada unsur plagiat atau mengambil hak cipta orang lain. Kesamaan nama tokoh, bukan unsur kesengajaan. Silahkan cek isi cerita!) Aku akan mengenalmu, sebelum kamu mengenaliku.-dillan Jangan panggil aku orang lain! Karena aku sudah menjadi bagian hidupmu sekarang.-dillan Nangis saja, hingga kamu puas. Setelah itu peluk aku, biar lega.-dillan Selama aku belum kembali ke Venus, kamu amanlah.-dillan Jangan lihat aku dengan dua matamu! Cukup hatimu yang menggantikannya.-dillan Kalau memang akan jauh, cukup rindu. Jika dekat, cukup kamu.-dillan Mencintaimu adalah hak dan kewajibanku.-dillan Rasamu milikmu, rasaku milikku . Biarkan perlahan rasa itu menjadi rasa kita.-dillan Kepergian bukan perpisahan, hanya pertemuan ke tempat lain.-dillan Jangan takut kehilangan! Karena kehilangan hanya sebuah kata, bukan kenyataan.-dillan Sulit untuk mengatakan mencintaimu, karena mencintaimu adalah perasaan buka perkataan.-dillan Tujuan akhirku adalah mencintaimu dengan legal dan memilikimu dengan halal.-dillan
SLS [4] Perfect Couple by asriaci13
asriaci13
  • WpView
    Reads 14,110,353
  • WpVote
    Votes 719,163
  • WpPart
    Parts 61
Silahkan kalian berimajinasi sendiri tentang bagaimana hubungan Anna dan Angga. Menurut mereka, hubungannya sempurna bukan karena bersama tapi karena mereka saling cinta. #5 in teenfiction 15 Mei 2017
Lavina [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 10,920,878
  • WpVote
    Votes 810,467
  • WpPart
    Parts 49
Lavina Asha dan Arsenio Abrisam adalah pasangan kekasih di SMA Nusa Cendekia. Arsenio yang cool terkesan cuek sering membuat Lavina bertanya-tanya apakah hanya dia yang memiliki perasaan cinta, apakah Arsenio jenuh atau menyesal menjadi kekasihnya. Tapi rasa suka Lavina terlalu besar hingga dia mengesampingkan pertanyaan itu dan tetap bertahan dengan statusnya sebagai pacar Arsenio, cowok yang memiliki hobi fotografi. Tapi kehadiran Erlan Adhyasta yang perhatian dan dorongan teman-teman untuk putus dari Arsenio semakin menyudutkannya. Hingga pertanyaan-pertanyaan yang pernah mengusiknya muncul lagi ke permukaan dan membuatnya resah. Lavina bimbang untuk tetap bertahan atau berhenti sampai di sini. Apakah cinta akan bertepuk tangan ketika salah satunya berusaha keras? Lavina mungkin mampu mengelabui orang lain tapi tidak dengan hatinya sendiri. Pernahkan kamu merasakan hal yang sama seperti Lavina? Jika iya, mungkin kisah kalian sama. #2 in Teen Fiction [010618] #4 in Teen Fiction [270518] #9 in Teen Fiction [250418]
Beating Heart by vanillametzy
vanillametzy
  • WpView
    Reads 6,652,968
  • WpVote
    Votes 416,633
  • WpPart
    Parts 24
[SUDAH TERBIT MENJADI NOVEL] Feroga Farid Fanaro dan Abella Ariza Alvano. Fero suka ditantang, dan Bella suka menantang. Lucu, tapi itulah kenyataannya.
Cewek Kalong [SUDAH TERBIT] by greek-lady
greek-lady
  • WpView
    Reads 5,849,335
  • WpVote
    Votes 102,507
  • WpPart
    Parts 9
[[ Sudah Terbit: Tersedia di Toko Buku Seluruh Indonesia ]] Claretta Damara: cewek yang hobinya molor selama di kelas, bertemu dengan Julian Rouvin: si cowok dengan paras wajah di atas rata-rata, pintar, plus pindahan dari luar negeri. Keberadaan Julian sukses membuat masa SMA Claretta 'si cewek kalong' yang biasanya hanya di penuhi tidur siang itu berubah drastis. Cinta, persahabatan, pengkhianatan, semuanya Claretta alami dalam sekejap mata. Karena Julian. Lalu, apakah yang terjadi saat masa lalu keduanya perlahan terkuak ke permukaan? • • • • • C E W E K K A L O N G #1 Cewek Sekolahan Trilogy (Cewek & Cowok Sekolahan The Series - Chapter One) Copyrights © 2017 by Lian Melanie @greek-lady
IPA & IPS by maodyzy
maodyzy
  • WpView
    Reads 3,041,979
  • WpVote
    Votes 157,435
  • WpPart
    Parts 49
[PROSES PENERBITAN] Menurut anak IPA, anak IPS itu terlalu bodoh. Hanya bisa mengandalkan kenakalan, berbeda dengan anak IPA yang membanggakan prestasi yang diperoleh. Dan menurut anak IPS, anak IPA terlalu sombong. Selalu saja memamerkan kepintaran. Begitulah IPA dan IPS, antonim. Dalam artian, perlawanan kata. Jika aku bodoh berarti kamu pintar. Kamu pintar berarti aku bodoh. Aku bodoh, bukan berarti tidak bisa mendapatkan hatimu yang pintar. Gerald Immanuel, seorang siswa badboy duduk di kelas IPS yang berusaha untuk mendapatkan hati seorang cewek yang dia suka. Kisah kasih di SMA Lazuard antara anak Ipa dan Ips. Apakah mereka bisa bersatu? Jika keduanya bersatu, apa yang terjadi? Hak Cipta Terlindungi @2017 oleh MaoDy
Raindrop (By Erisca Febriani) by seying_
seying_
  • WpView
    Reads 244,897
  • WpVote
    Votes 9,395
  • WpPart
    Parts 33
Chloe merupakan siswa pindahan yang bersekolah di Harrowsmith High School. Suatu hari, ia bertemu pemuda bernama Justin Bieber Harrowsmith yang notabanenya adalah anak pemilik sekolah tersebut, tiba-tiba Chloe dicium oleh Justin didepan teman-teman sekolahnya. Lalu, justin menjadikan Chloe sebagai pacar bohongannya. Check This Out!!
ALDINAYA [Sudah Terbit] by adeliarn_
adeliarn_
  • WpView
    Reads 9,513,865
  • WpVote
    Votes 264,972
  • WpPart
    Parts 32
[TELAH TERBIT] #3 in teen fiction (27-12-17) [SEBAGIAN CERITA TELAH DIHAPUS] [27 Juni 2017] Renaya Adinda Cantik, manis, dengan sifatnya yang selalu ramah kepada siapapun, mudah bergaul, pintar, percaya diri, dan pantang menyerah. Aldito Refand Ananta Salah satu anggota dari The COGAN. Cowo berperawakan tinggi, badan tegap, dengan wajah yang membuat para gadis disekitarnya berteriak histeris. Namun, sifatnya yang dingin, irit bicara, dan sekalipun dia bicara pasti bakal ketus, membuat mereka tidak berani terang-terangan mendekati Aldi. Bagaimana cara Naya yang selalu berusaha untuk meluluhkan hati Aldi dengan caranya sendiri(?). Bahkan, sudah berulang kali pemberian Naya untuk Aldi ditolak mentah-mentah. Dan Aldi yang sama sekali tidak peduli bahkan tidak menganggap Naya ada didekatnya. "Ada saat dimana gue pengin usaha buat dapetin cinta lo. Tapi disaat itu juga, gue merasa mulai lelah. Perasaan gue mulai terbagi dan terkadang menghilang"-Naya. "Maafin gue yang terlalu labil. Nyuruh lo untuk pergi dan terkadang bertahan. Setelah itu, gue ngerti arti penyesalan"-Aldi. Lalu bagaimana akhir dari Aldi dan Naya? Apakah mereka bisa bersatu dengan berbagai macam sifat mereka yang berbeda? Ataukah Naya berhenti dan menyerah karena Aldi itu bukan untuknya? Atau mungkin justru Aldi yang akhirnya berbalik mengejar Naya? (Dalam cerita ini, gak cuman tentang cinta loh! Banyak pelajaran yang bisa kalian ambil, tentang persahabatan, hubungan keluarga yang harmonis, keseruan kakak & adik. Terutama cara untuk tetap berusaha walaupun kita gak tau hasilnya, bersabar sama segala macam ujian. UJIAN HATI) Its my first story. Happy ending or sad ending? Lets reading guys! [Typo bertebaran. Lagi proses ngerevisi tanda baca & huruf nya ko??]
SLS [3] The Choice by asriaci13
asriaci13
  • WpView
    Reads 2,625,987
  • WpVote
    Votes 93,186
  • WpPart
    Parts 24
#8 in teenfiction 7 April 2017 Pilihan dalam hidup pasti akan selalu ada. Tetapi pilihan kali ini, hanya kembali mengulang masa lalu atau membuat kisah yang baru. Ketika masa lalu kembali datang menghampiri akankah kamu menyentuhnya kembali? Walaupun tanpa sadar kisah yang baru hampir tergenggam dalam jemari -Jane Nathalia Ketika cinta di sudutkan kepada dua pilihan, mana yang akan kamu pilih? mengulang kisah yang pernah terjadi atau melanjutkan kisah yang baru setengah jadi -Musical Alexander Masa lalu tidak selamanya mengisi kisah yang buruk, kadang lebih baik kita memperbaiki apa yang salah dari masa lalu, daripada melanjutkan hidup baru dengan bayangan masa lalu -Andre Gonza Ini bukan tentang mereka, tapi tentang kita yang terlilit dipilihan tersulit.