The Boy, and His Loses
Akan aku kisahkan kau, cerita anak lelaki dan kehilangan-kehilangannya. Seberapa matang usianya hingga ia bukan lagi anak lelaki, ia tetap seorang anak. Anak dari Bumi dan seisinya. Anak, dari kehilangan-kehilangan.
Akan aku kisahkan kau, cerita anak lelaki dan kehilangan-kehilangannya. Seberapa matang usianya hingga ia bukan lagi anak lelaki, ia tetap seorang anak. Anak dari Bumi dan seisinya. Anak, dari kehilangan-kehilangan.
Ann, dari kecil, aku susah sekali bicara banyak. Namun, sejak bertemu denganmu, aku ingin bisa banyak berkata-kata, khususnya saat bersamamu. Aku tahu, aku jenis orang yang sedikit rumit. Namun, percayalah Ann, aku berusaha sekeras mungkin untuk bisa membuatmu memahamiku, walaupun aku tahu itu sulit. Berat sekali rasa...