youpieey
- Reads 3,966
- Votes 666
- Parts 7
Masa muda buat Kenzo bukan sekadar ngejar semua hal yang lewat kayak angin. Lebih kayak perjalanan penuh tantangan, tapi jadi terasa ringan karena ada kasih sayang yang selalu menemani. Bukan soal hingar-bingar dunia, tapi tentang momen tenang bersama orang-orang yang masih ada di sisinya.
Namun di balik itu, masa mudanya juga penuh luka. Kehilangan yang hampa, rasa ingin menyerah, kesepian yang panjang, terkekang oleh hal-hal yang tidak bisa ia kendalikan, sampai bingung mencari arah. Dan kedewasaan? Buat dia, bukan soal berubah jadi orang lain, tapi belajar ngerti diri sendiri, tumbuh lebih bijak, dan tetap jaga esensi siapa dia sebenarnya.
FIKSI
written by youpieey;