SMA
19 stories
Surat Cinta Tanpa Nama [Completed] by pitsansi
pitsansi
  • WpView
    Reads 1,817,709
  • WpVote
    Votes 227,812
  • WpPart
    Parts 32
Sabrina tidak pernah menduga bahwa sebuah surat misterius yang ditemukannya di aula akan mengantarkannya pada permasalahan yang pelik. Ia berniat mengembalikan surat itu pada Jovan yang ia yakini baru saja menjatuhkannya. Namun, posisinya yang sedang mengulurkan sebuah surat pada Jovan seketika membuat teman-teman sekolah yang memenuhi aula siang itu salah paham. Keadaan bertambah ricuh ketika Jovan akhirnya bersuara. "Diterima!" ucap Jovan tenang sambil menyambut surat dari tangan Sabrina. Perkataannya sukses membuat suasana di aula semakin ricuh. "Kita jadian!" lanjutnya. Sejak kejadian absurd yang ditonton banyak orang itu, Jovan mengklaim Sabrina sebagai pacarnya. Sabrina dibuat heran sekaligus pusing. Bukan hanya karena sikap nyebelin Jovan, tapi juga Arka. Ia khawatir cowok yang ditaksirnya itu ikut-ikutan salah paham. Sabrina bertekad untuk mengungkapkan kebenaran. Ia akan menyelidiki siapa pemilik surat misterius itu-yang sudah membuatnya kehilangan kesempatan dekat dengan Arka, dan harus berurusan dengan Jovan yang super menyebalkan. _______ Tanggal publish: 11/04/19
Lilin [TELAH TERBIT & DISERIESKAN] by saniyyahputrisaid
saniyyahputrisaid
  • WpView
    Reads 29,125,039
  • WpVote
    Votes 815,217
  • WpPart
    Parts 53
(NOVEL LILIN TELAH TERSEDIA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA MAUPUN TOKO BUKU ONLINE LAINNYA) (SEBAGIAN CHAPTER TELAH DI UNPUBLISH UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN) #1 fiksiremaja 25 Februari 2020 #1 watty2020 25 Februari 2020 #1 bestseller 20 Februari 2020 #1 broken 14 Februari 2020 #1 favorit 17 Februari 2020 #1 Alena 25 Februari 2020 #1 Devan 25 Februari 2020 #1 Family 26 Februari 2020 #1 Nyesek 27 Februari 2020 #1 Romance 06 Maret 2020 #1 Hurt 11 Maret 2020 #1 Populer 30 Maret 2020 #1 Penerbit 30 Maret 2020 #1 teenfiction 19 April 2020 Namaku Alena, Di saat semua anak remaja merayakan ulang tahunnya bersama orang tersayang, aku merayakannya hanya bersama lilin. Cahayanya tak membuat kehidupanku terang justru sebaliknya, cahaya itu membuatku gelap. Aku ingin seperti mereka, aku ingin keluar dan melihat kehidupan yang memancarkan sinar kebahagiaan tapi tak bisa, karena sejak lahir hidupku terbelenggu dalam gelap. Aku anak yang lahir dari wanita yang tak di cintai ayahku Aku juga seorang putri dari lelaki yang tak di cintai ibuku. Aku terabaikan dan di lupakan ketika mereka kembali bersama dengan orang yang masing-masing mereka cintai. Aku lelah, aku capek, aku muak Ingin rasanya aku tenang selamanya tuhan, Bolehkah? Start nulis : 21 Desember 2019 Finish : 6 Juli 2020
Dear Heart, Why Him?[Completed] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 18,824,068
  • WpVote
    Votes 1,036,284
  • WpPart
    Parts 54
Dear Heart, Why Him? "Ketika benci mengundang cinta" a story by Haula S "Pelajaran yang Bela dapatkan saat mencintai Dalvin adalah jangan mengharapkan sesuatu yang indah saat jatuh cinta, tapi sibuklah mempersiapkan hatimu untuk menghadapi seribu satu hal yang menyakitkan." Benar kata orang, benci dan cinta itu beda tipis bahkan hampir sama. Awalnya Bela benci Dalvin yang mengambil tempat parkirnya, dulu Bela benci Dalvin yang selalu membuatnya kesal, Bela juga benci Dalvin karena tatapan tanpa ekspresinya. Tapi semesta membuat dunia Bela jungkir balik. Sekarang Bela cinta Dalvin, Bela sayang Dalvin, Bela menginginkan Dalvin. Tapi permasalahannya adalah; apakah Dalvin mencintai Bela juga? Apa Dalvin menyayangi Bela? 1 nov 2016 #70 in teenfiction 3 nov 2016 #49 in teenfiction 8 nov 2016 #40 in teenfiction 9 nov 2016 #30 in teenfiction 11 Nov 2016 #12 in teenfiction 02 Des 2016 #11 in teenfiction 05 Des 2016 #09 in teenfiction 05 Des 2016 #07 in teenfiction 12 Jan 2017 #03 in teenfiction 26 Jan 2017 #02 in teenfiction 28 Jan 2017 #01 in teenfiction 22 Feb 2017 #01 in teenfiction
MODUS [Sudah Terbit] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 1,979,019
  • WpVote
    Votes 179,054
  • WpPart
    Parts 44
[Sudah Terbit] "Gue pasti bisa bikin lo jatuh hati sama gue. Liat aja nanti!" Hidup Ghazi Airlangga berada di ujung tanduk saat rahasia memalukannya diketahui Joya Pradipta. Untuk menyumpal mulut ember cewek rese itu, Ghazi terpaksa menjadi mak comblang Joya untuk pedekate dengan Gailan, abang Ghazi yang super kece. Ghazi membantu Joya dengan menyulap gadis tomboi itu jadi tipe cewek idaman Gailan. Modus demi modus pun dilakukan. Namun, setelah misi berjalan sukses, Ghazi merasa ada yang salah di hatinya. Seharusnya ia merasa lega karena terbebas dari perbudakan Joya, tapi kenapa Ghazi merasa galau melihat Joya dekat dengan Gailan? ~~~~~~~ Halo, guys! Salam kenal, ya. Gue K. Agusta, dan gue masih jomlo (mulai modusnya hihi). Selama tiga bulan ke depan gue akan posting cerita romance komedi tentang ngemodusin gebetan. Dijamin bakal seru, greget dan bikin lo baper. Nah ... buat lo-lo pada yang lagi cari trik ngemodusin gebetan, kudu wajib ikutin cerita ini. Siapa tau, lo bisa ngikutin cara Ghazi dan Joya buat nge-modus. Buat yang kepengin modusin gue, bisa nih kemari (mumpung gue lagi jomlo dan cari calon buat diajak ke pelaminan): IG: @kamalagusta wattpad: @kamalagusta twitter: @KAgusta Modusin gue segera, ya. Mana tahu lo dan gue itu jodoh yang belum ketemu. wkwkwk (banting harga, oiy!) At last, sampai ketemu dengan gue, Ghazi, Joya dan Gailan setiap hari Senin dan Kamis, yak! Jangan lupa vote dan komennya. Karena pembaca paling aktif bakal dapat hadiah paket buku. Keren, kan tuh! Selamat menbaca dan bersenang-senang!
Find A Way to My Heart (SUDAH TERBIT) by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 2,115,779
  • WpVote
    Votes 249,885
  • WpPart
    Parts 44
Mimpi adalah bunga tidur. Namun bagaimana jika mimpi menghantuimu, mengekangmu pada setiap sudut kesunyian, menjebakmu tanpa tahu jalan keluar? Mimpi rasa nyata. Masihkah kamu berani tidur? *** Laser kena getahnya juga! Salah sendiri jadi cowok usilnya kebangetan. Mana yang diusilin itu Natusa! Cewek yang ganas banget. Natusa mah manisnya cuma di depan Arjun doang. Laser, kapten futsal yang harus memenuhi "4 Perintah Ratu" kalo mau kalung berharganya dikembaliin. Natusa, punya 2 Jurus Tendangan Maut, dan judes kedua di sekolah setelah Bu Martil. Arjun, idola sekolah yang sebenernya udah capek dikejar-kejar Natusa mulu. Bonong, hobinya buat kepala Natusa meledak. Laser tak habis pikir. Ada ya cewek yang nyatain cintanya ke pohon beringin? Mana dia dikatain kutukan, ditendang, disuruh jemput pake becaklah. Ini namanya perbudakan! Pasrah, pasrah. Demi kalungnya yang dicuri. *** Aku siap mendatangi mimpi kalian di hari Senin, Rabu, dan Jumat...
The Memories of Algebra (SUDAH TERBIT) by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 1,900,309
  • WpVote
    Votes 235,324
  • WpPart
    Parts 44
Davia pernah begitu mencintai angka, sampai ia tiba-tiba terjebak di dalam dunia Roleplayer-dunia kedua yang mampu mengabulkan apa pun yang ia inginkan. Devan-kakak kelas sekaligus rekan tim olimpiade matematikanya-memaksa Davia untuk kembali pada kenyataan dengan menawarkan Davia satu kesepakatan. Ia akan membantu Davia mendapatkan apa yang diinginkannya, secara nyata, asalkan Davia kembali fokus pada olimpiade matematika mereka. Apakah Davia akan menyetujui kesepakatan itu, atau terus bersembunyi dalam dunia keduanya? ※ ※ ※ ※ ※ ※ ※ The Memories of Algebra has reached out: #1 on teenlit → September 13, 2019 #1 on fiksiremaja → September 13, 2019 #1 on baper → September 13-14, 2019 #1 on roleplayer → September 13-14, 2019 #1 on cinta → September 13, 2019 #1 on comfort → January 15-17, 2020 Hai dengan tamara di sini, selamat datang di #loveyourselfmore cerita versikuuu~ ayo berkenalan dengan follow wattpadku @tatamaraaa dan instagramku @tatamaraaaa :3 Terima kasih untuk dukungan kalian semua~ Love, Tamara.
TELUK ALASKA [SELESAI] ✅ by ekaaryani
ekaaryani
  • WpView
    Reads 71,159,221
  • WpVote
    Votes 3,959,662
  • WpPart
    Parts 88
#1 in Teen Fiction [PROSES PENERBITAN] Alister Reygan, ia adalah cowok yang selalu menjadi idaman para wanita. Bukan hanya sekedar tampan, ia juga memiliki sebuah genk yang sering di sebut sebagai 'penguasa sekolah'. Nasib sial menimpa cewek teman sekelasnya. Di mana ia selalu menjadi objek bullying oleh genk nya. Alister sebagai ketua selalu paling kasar dan semangat dalam membully cewek tersebut. Sampai suatu hari Alister berhenti. Kata-kata kasar dan tatapan kebencian itu menghilang. Itu semua karena sebuah rahasia besar yang terpecahkan. Rahasia yang membuat hidupnya hancur seketika. Dan... Rahasia tersebut ada pada Anastasia Mysha, teman sekelasnya yang selalu ia sakiti. Note: CHAPTER NGGAK ADA YANG DI PRIVATE, KALIAN BEBAS BACA TANPA RIBET! Copyright© 2018 By: Eka Aryani
Stay [telah terbit] by Blue-sparkling
Blue-sparkling
  • WpView
    Reads 932,372
  • WpVote
    Votes 649
  • WpPart
    Parts 9
STAY [new version] Bukan jenis cerita mengenai sepasang kekasih yang tengah di mabuk asmara. Bukan juga mengenai perasaan yang tidak pernah diungkapkan. Ini hanya tentang mereka dengan segala permasalahan. Tentang mereka yang bertanya-tanya di mana keadilan serta kebahagiaan. Tentang mereka yang larut dalam kesedihan. Tentang mereka yang dipaksa untuk mengerti bagaimana semesta menunjukkan kerasnya kehidupan. Silakan bersenang-senang karena masa remaja memang hanya datang satu kali. Tetapi, jangan lupa bahwa bersenang-senang pun ada batasnya. Jangan kaget kalau suatu saat setelah masa remaja kalian habis, lalu kalian dihadapkan dengan masalah yang jauh lebih sulit, lantas kalian tidak bisa menanganinya. *** Bahwa setidaknya setelah membaca cerita ini, kalian jadi bisa dapat sedikit pelajaran, entah itu tentang impian, keluarga, atau kehidupan. Karena sekali lagi, untuk kalian para remaja, hidup terlalu luas apabila hanya untuk membahas perihal cinta. Sebab, akan ada waktu di mana kalian menikmati masa-masa cinta monyet, dan ada waktu di mana kalian mulai berpikir, "Nanti, kelak, sepuluh tahun lagi gue mau jadi apa, ya?" 2017 Story by Incainica. #39 Teenfiction.
MARIPOSA by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 134,324,761
  • WpVote
    Votes 4,391,874
  • WpPart
    Parts 56
(NOVEL MARIPOSA SUDAH ADA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA) Maaf ini bukanlah cerita Bad boy yang bertemu good girl. Maaf juga ini bukanlah cerita Bad Boy yang bertemu Bad Girl. Ini cerita paling anti-mainstream tentang Prasasti Hidup bertemu Landak betina. Kalau kalian Jomblo dan baca cerita ini? Saran dari saya cuma satu. Siapin oksigen lebih untuk bernapas dan Selalu waspada dengan Jantung anda. Nikmati sensasi pengalaman paling baper di dalam cerita ini. Lebih dari 21 juta kali udah buat Readers BAPER. Kamu tidak mau mencobanya juga? LET'S READ MARIPOSA ^ ^
Dream Catcher by ikaak_ikaak
ikaak_ikaak
  • WpView
    Reads 384,805
  • WpVote
    Votes 21,758
  • WpPart
    Parts 32
"Dream Catcher akan menangkal mimpi burukmu" Apa pernah kau mendengarnya. Apa kau lebih takut pada mimpi buruk ? Lalu bagaimana jika itu kenyataan ? Siapa yang akan menolongmu dari kenyataan yang begitu pahit? Aku Reveline anastasia, gadis kecil yang menyukai tidur. Karena ku tau, kenyataan tak seindah mimpi.