Chance (OneShoot)
Kumpulan cerita pendek yang sudah dibuat dan sayang untuk dibuang. Enjoy!!
Tak ingin menikah karena dijodohkan. Tak ingin pernikahannya dikontrol oleh orang asing tak dikenal. Pria dan wanita yang tak cukup akur sebagai teman apalagi sahabat ini memutuskan untuk menikah dengan alasan yang sama. Pernikahan yang tak diatur akan berjalan berapa lama itu berpondasi sepuluh perjanjian. Perjanjian...
Ciuman Jefrey menghidupkan kembali gelora yang telah lama terkubur jauh di balik tumpukan keseharian. Aku merasa seperti anak SMA yang baru mengenal cinta. Anak ingusan yang bergetar saat mendapatkan ciuman pertama. Aku tahu ada yang salah. Aku sadar benar semua terasa salah. Tapi aku tidak ingin melepaskannya. Aku...