Drama / Love
13 cerita
Utara (SUDAH TERBIT) oleh BayuPermana31
Utara (SUDAH TERBIT)
BayuPermana31
  • Membaca 1,522,162
  • Suara 145,660
  • Bagian 32
SUDAH TERBIT-Beberapa chapter telah diunpublish-[BOOK ONE OF COMPASS BOY TETRALOGY-Pemenang Wattys 2019 kategori Young Adult] Katanya, yang terbaik adalah menjadi diri sendiri. Katanya juga, menjadi diri sendiri membuatmu istimewa. Nyatanya, orang-orang suka mengatur seenaknya. Seringnya, yang tak mereka suka, akan mereka cerca. Rasanya, Uttam dan Amanda ingin membuktikan kepada dunia, bahwa sedikit berbeda tak akan merugikan siapa-siapa. Mereka saling menggenggam, bersama menggantungkan harapan dan asa. Sayangnya, manusia memang sering lupa. Bahwa berharap pada sesamanya seringkali hanya akan mendatangkan luka. © Bayu Permana, 2019.
Dosen Idola (Sudah Terbit) oleh Itsluvi_
Dosen Idola (Sudah Terbit)
Itsluvi_
  • Membaca 10,812,466
  • Suara 994,648
  • Bagian 58
[TERSEDIA DI SHOPEE] Punya dosen ganteng tapi kejam, otoriter, pelit nilai, tengil... Basmi aja! Kalau dipelihara tidak akan baik untuk kesehatan otak. Itu yang selalu Khanza deklarasikan. Mahasiswi semester 5 yang SANGAT TIDAK terobsesi pada dosen bernama Arkana Dirgantara Ryder berbeda dengan mahasiswi lainnya. "Karena nggak setiap orang ganteng itu wajib disukai." Khanza Adreena Shabira Selamat menikmati kisah mereka^^ Copyright ® 2017 by Itsluvi_
Boys ;JJK oleh MyJenn23
Boys ;JJK
MyJenn23
  • Membaca 296
  • Suara 59
  • Bagian 11
[Completed] Yang Cassandra bayangin soal Kuliah jelas bertentangan jauh sama apa yang dia alami. Walau awalnya persis kayak apa yang dia mau, akhirnya jelas beda. Beda jauh malah. Apalagi soal Gionanda, si cowok paling ganteng satu angkatan yang ternyata penuh rahasia. Beruntungnya, cowok yang dari awal dia incar itu berakhir jadi temen deket dia. Hmm, beruntung atau justru sial, ya? WARNING : •> Non-Baku •> Contain Harsh Words •> Short Story
+22 lagi
Love by Accident oleh Anindana
Love by Accident
Anindana
  • Membaca 24,784,700
  • Suara 1,497,139
  • Bagian 51
Pengalaman ditinggal orang yang dicintai, membuat kedua anak manusia terperangkap dalam sebuah kesalahan yang menyebabkan mereka terpaksa terikat. Ini bukan cerita mengenai Aku, Kamu, atau Dia lagi. melainkan Kita.
5 Prince oleh Mei-kss75
5 Prince
Mei-kss75
  • Membaca 11,554,695
  • Suara 773,992
  • Bagian 59
_Fantasy Romance_ Dyeza Zafriela namanya. Ia tidak tahu dosa apa yang telah ia perbuat hingga harus dihadapkan pada kenyataan pahit yang serasa mengoyak hidupnya secara perlahan. Takdir seolah mempermainkannya dengan mengirim lima sosok lelaki aneh dengan ketampanan di luar batas nalar manusia. Petir seolah menyambar Dyeza kala itu saat mereka semua berkata bahwa mereka semua adalah suaminya. Dan yang lebih membuat Dyeza terkejut lagi, mereka bukanlah seorang manusia. Melainkan para pangeran dari negeri Witch yang ia saja tidak tahu termasuk kaum apa itu. --------------------------------- Amazing cover by @Akromatik 38 part only. Complete on Dreame, novel, and ebook.
MUSA (Tamat/ Tersedia Dalam Bentuk PDF) ✓ oleh Ariska31
MUSA (Tamat/ Tersedia Dalam Bentuk PDF) ✓
Ariska31
  • Membaca 713,911
  • Suara 29,569
  • Bagian 33
Sebagian di hapus dan tersedia dalam bentuk PDF Untuk info lebih lanjut bisa wa 081912211433 Musa Pratama pria alim, agamais, tegas dan baik hati bertemu dengan Kaila Tjandra gadis liar yang hobi bersenang-senang, sombong, keras kepala dan judes tak ketulungan. Mereka bukan hanya di pertemukan, tapi di jodohkan! Wanita itu ibarat porselen, cantik tapi rapuh. Sekali dia jatuh dan pecah, dia takkan bisa kembali seperti semula -Musa- Aku adalah aku, takkan ada yang bisa merubahku kecuali diriku sendiri. Sebaik apapun dirimu, aku tetap membencimu! -Kaila- TIDAK MENERIMA PERDEBATAN AGAMA UNTUK SALING MENJATUHKAN, DIHARAPKAN HANYA UNTUK DI BACA DAN DI NIKMATI, JIKA MERASA KURANG SREG GAK USAH DI BACA. WARNING!!!! SUKA, SILAHKAN BACA GAK SUKA YA JANGAN DI BACA KARENA SAYA TAK PERNAH MEMAKSA ANDA UNTUK MEMBACA TULISAN SAYA. BERISI KONTEN DEWASA JADI BUAT YANG AGAMAIS, ALIM, SIRIK DAN TAK BISA MENGHARGAI KARYA ORANG LAIN, SILAHKAN MENJAUH. 03 Mei 2018 Publish: 04 Mei 2018 End : 16 Juni 2018
The Sweetest Memories (Completed) oleh Mauza07
The Sweetest Memories (Completed)
Mauza07
  • Membaca 1,410,220
  • Suara 54,165
  • Bagian 63
(ALREADY ON GRAMEDIA) (SUDAH TERBIT) (COMPLETED) September 2017 Beberapa cerita aku privat, aku bakal seneng bgt kalo kalian follow aku dulu :) Harusnya Dara tau, jatuh cinta gak selamanya menyenangkan... Jatuh cinta gak selamanya menyatukan... Harusnya juga dia berfikir bahwa ketika jatuh cinta akan ada pula patah hati.. Dan seharusnya Dara tau ketika ingin memiliki harus siap kehilangan, ketika memulai harus siap mengakhiri... Dan ketika mencintai harus siap tersakiti... Jangan terlalu manis, biasanya yang terlewat manis pada akhirnya akan berubah menjadi terlalu pahit. Adara Claretta Prameswara, ini dia kisah cintaku. Mau belajar gimana caranya mencintai dengan tulus dan melepaskan dengan ikhlas? Baca di sini ? Maaf jika tulisannya masih berantakan :) Happy Reading!!
My Perfect CEO oleh Talinaa_
My Perfect CEO
Talinaa_
  • Membaca 17,249,627
  • Suara 731,660
  • Bagian 40
Dihianati dan ditinggal nikah. Dua hal yang membuat Celin terpuruk dan tidak mau mengenal lagi kata Cinta. Tetapi kemunculan sosok baru dihidupnya yang tidak bisa dicegah membuatnya merasakan semua hal yang dulu telah dirampas darinya dengan paksa. Cukup menerima dan menjalani, itu prinsipnya. Tapi bagaimana jika ternyata orang yang sekarang mulai merasuk dalam hatinya masih memegang erat kepingan masa lalu yang belum terlupakan? - Karena dia mengubah segalanya - Cover by @fairygraphic
ANDINI (SUDAH TERBIT NOVEL CETAKNYA) oleh SantyDiliana
ANDINI (SUDAH TERBIT NOVEL CETAKNYA)
SantyDiliana
  • Membaca 1,671,202
  • Suara 77,524
  • Bagian 42
::Telah terbit dalam versi novel cetak:: Beberapa part dihapus untuk kepentingan penerbitan. Rank #2 in #romance (13 Mei 2018) #3 in #romance (9 Mei 2018) 🍁🍁🍁 "Kamu yakin mau nikah sama saya?" Pertanyaan Gilang membuat Andini nyaris menyemburkan es jeruk yang baru saja ia teguk. "Nggak pake basa basi banget ya?" protes Andini. "Lah, tadi katanya mau ada kelas lima belas menit lagi?" Gilang menjawab dengan santai. "Saya nurut ayah saya saja." "Artinya kamu mau nikah sama saya kalau ayah kamu nyuruh begitu?" Andini mengangkat kedua bahunya sembari menyeruput es jeruknya dengan sedotan. "Insyaallah keputusan ayah adalah yang terbaik buat saya," lanjutnya. "Tapi saya nggak cinta tuh sama kamu." "Sama, saya juga kok." "Saya cintanya sama orang lain. Gimana dong?" "Ya kenapa Mas nggak nikah saja sama orang itu?" "Orangnya nggak mau saya nikahin." "Wah, kasihan dong Mas." Gilang tertawa. Antara kesal, namun juga kagum karena gadis di hadapannya bisa segera mengimbanginya. "Lebih kasian mana sama kamu? Disuruh nikah sama laki-laki yang cintanya ke orang lain?" Andini mendengus. Laki-laki ini memang benar-benar menyebalkan. "Segala kemungkinan bisa terjadi. Siapa tahu nanti Mas bakal jatuh cinta setengah mati sama saya." Andini sengaja memasang espresi ter-angkuh yang bisa ia persembahkan pada lelaki di depannya. "Oh ya? Saya nggak janji ya," cibir Gilang. "Saya juga nggak minta mas janji sama saya kok. Janjinya sama ayah saya saja." Andini menyeruput es jeruknya hingga tandas. 🍁🍁🍁 (Gilang, 29 tahun, pegawai BUMN pelabuhan.) (Andini, 20 tahun, mahasiswi fakultas ekonomi.) ??? Copyrights ©2018 by Santy Diliana Ilustrasi Cover By : Vilsmeier Telah terbit novel cetak dan e book di google playstore.
Covetous, Prejudice, and Revenge [✔- SUDAH TERBIT] oleh theundomiel
Covetous, Prejudice, and Revenge [✔- SUDAH TERBIT]
theundomiel
  • Membaca 428,303
  • Suara 33,808
  • Bagian 47
Ketika hati Lady Alice Buckley diliputi keserakahan, prasangka, dan dendam. Rank #4 in Historical Fiction (23 Juni 2018)