Daftar Nanaz
31 stories
[✔] 1. DEAR J by tx421cph
tx421cph
  • WpView
    Reads 49,632,000
  • WpVote
    Votes 4,166,146
  • WpPart
    Parts 38
[Telah Dibukukan, Tidak tersedia di Gramedia] ❝Untukmu, Na Jaemin. Laki-laki tak sempurna Sang pengagum hujan dan sajak❞ ©tx421cph
Pacar Sewaan | MarkHyuck [ END ] by bubblymarklee
bubblymarklee
  • WpView
    Reads 134,103
  • WpVote
    Votes 13,279
  • WpPart
    Parts 8
Niatannya sih Mark mau manas manasin mantannya. Tapi, mereka gak pernah tahu bahwa mereka bakal benar benar jatuh cinta. ⚠️BxB • Markhyuck Tambahan: - Nomin - Chensung
DUA BELAS "CERITA GLEN ANGGARA" by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 8,813,469
  • WpVote
    Votes 615,314
  • WpPart
    Parts 29
Glen Anggara, anak tunggal dari keluarga kaya raya yang memiliki kepintaran dibawah rata-rata. Glen menyukai kebebasan dan hanya ingin melakukan semua hal yang membuatnya bahagia. Sikap absurd dan menyebalkannya selalu membuat orang naik darah. Suatu hari, Glen bertemu dengan seorang gadis cantik berwajah pucat bernama Shena. Gadis itu tiba-tiba menyuruh Glen untuk menjadi pacarnya. Tentu saja Glen langsung menolak, Glen mengganggap bahwa Shena aneh dan gila. Namun, dipertemuan kedua mereka. Glen tidak sengaja menemukan secarik kertas milik Shena yang bertuliskan dua belas keinginan sebelum senja terbenam. Sebenarnya apakah dua belas keinginan tersebut? Apa yang dilakukan oleh Glen setelah membaca dua belas keinginan milik gadis yang dianggapnya aneh dan gila? Kisah komedi romantis yang dibumbui taburan air mata, siap menemani hari indah kalian. Jangan lupa selalu bahagia.
Eleven Lives by queenly_lilly
queenly_lilly
  • WpView
    Reads 477
  • WpVote
    Votes 156
  • WpPart
    Parts 7
Sebuah kisah untuk para Wannable dan orang-orang yang menyukai dan menikmati cerita Fantasy-Romance. Dalam drama berjudul Kill Me Heal Me ada seseorang yang mempunyai kepribadian ganda dimana dalam satu tubuh hidup beberapa jiwa. Dalam drama berjudul The Beauty Inside ada seseorang yang tubuhnya bisa berubah-ubah tetapi jiwanya masih sama dan tidak berubah. Lantas bagaimana jika keduanya digabungkan? Bagaimana jika seseorang bisa berubah tubuh dan jiwanya? Kadang-kadang hanya jiwanya saja yang berubah atau kadang-kadang pula hanya tubuhnya yang berubah, atau dapat pula keduanya berubah secara bersamaan! Sebelas kehidupan dalam satu waktu. Sebelas wajah dalam satu waktu. Sebelas keinginan dan harapan dalam satu waktu. Bagaimana jika itu terjadi?? Ikuti kisahnya disini... ~ Yang diatas itu sumber inspirasi saya Plagiator harap menjauh! Hargai karya seseorang!
SEPTIHAN by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 57,223,004
  • WpVote
    Votes 4,300,716
  • WpPart
    Parts 60
Selamat membaca cerita SEPTIHAN: Septian Aidan Nugroho & Jihan Halana BAGIAN Ravispa II Spin Off Novel Galaksi | A Story Teen Fiction by PoppiPertiwi❤️❤️ [PART MASIH LENGKAP] [DAPAT DIBACA TERPISAH OLEH Galaksi & Galaksikejora] [NOVEL SEPTIHAN SUDAH TERBIT 31 JULI 2020 OLEH PENERBIT COCONUT BOOKS] Septian Aidan Nugroho. Murid laki-laki dengan bandana merah di lengan kiri seragamnya. Sangat pintar dan pendiam. Dalam hidupnya, perempuan seperti Jihan Halana tidak akan pernah dibiarkan masuk. Jihan Halana. Murid yang sangat cantik di sekolahan. Orang-orang mengenalnya perempuan yang sangat ekspresif. Mudah menggambarkan apa pun yang dia rasakan. Termasuk kepada Septian-laki-laki yang sudah sejak dulu Jihan suka walau hanya sebatas diam. Perasaan diam-diam yang muncul ketika pertama kali melihat Septian. Jihan yang ceria dan sendu selalu berusaa agar Septian menyukainya. Tahun ini Jihan kembali menyatakan perasaannya pada Septian. Hingga Septian memberinya sebuah syarat, "Belajar dulu yang bener. Kalau dapet peringkat 1. Baru bisa jadi pacar gue. Itu syaratnya." Semua orang pikir Jihan tidak akan mampu. Namun ketika melihat kesungguhan dan ketulusan Jihan membuat Septian ragu. Lantas apa mungkin sejak dulu Septian sudah menaruh hati pada Jihan sehingga Septian mengajukan syarat tersebut? 7 Mei 2018 2 [RAVISPA] Solidaritas Tanpa Batas! 1 IN TEEN FICTION 20 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 21 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 22 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 23 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 24 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIHAN 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIAN 12 NOVEMBER 2020
MARIPOSA 2 by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 24,487,316
  • WpVote
    Votes 1,866,516
  • WpPart
    Parts 68
Mariposa kini selalu bersamanya. Mariposa selalu memencarkan keindahannya. Namun, sampai kapan Mariposa selalu bisa bersamanya? Sampai kapan Mariposa akan selalu indah? Apakah Mariposa tetap terlihat indah jika dia pergi? Mari kita mulai perjalanan baru Mariposa.
Heliophobia by Nisahidayati
Nisahidayati
  • WpView
    Reads 14,711
  • WpVote
    Votes 1,261
  • WpPart
    Parts 18
# 56: Phobia 11/05/2018 # 3: Yellow 25/08/2019 # 2: ficition 25/08/2019 Nindy Aulia Agatha. Seorang gadis remaja yang memiliki phobia aneh yaitu Heliophobia. Karena phobianya ini membuat dia tidak bisa terbang bebas ke dunia luar dan hanya menghabiskan hari harinya dikamar. Dia juga sudah bosan mendengar orang orang yang menyebutnya sebagai Vampir. Arkana Radhitya Raihan. Seorang cowok dingin yang cuek dalam segala hal tiba tiba bisa merubah sikap dinginnya dengan kedatangan seorang perempuan yang menderita HELIOPHOBIA yaitu ketakutan terhadap matahari. Arka yang awalnya hanya penasaran dengan perempuan itu menjadi mencoba menghilangkan phobia yang nindy derita. Berhasilkah arka membuat nindy bisa merasakan hangatnya sang mentari lagi? Bagaimana cara arka menghilangkan phobia nindy? WARNING!!! 15++ BANYAK KATA MAKIAN
RATU (TAMAT) by hfcreations
hfcreations
  • WpView
    Reads 658,802
  • WpVote
    Votes 59,159
  • WpPart
    Parts 50
Ratu Kenarya terkenal karena berhasil membuat sebagian anak cowok meneguk ludah. Bukan oleh wajahnya yang cantik dan bibirnya yang merah alami. Melainkan sikap pongahnya begitu tengah menolak anak-anak cowok yang menembaknya terdengar cukup menyakitkan. Terlahir dengan nama terpandang juga kekayaannya. Membuat Ratu memilih untuk menolak berpacaran dengan siapapun. Bahkan semua cowok yang nekat menembaknya selalu Ratu campakkan begitu saja. Ibarat mawar berduri. Ratu tidak suka dirinya bersentuhan dengan laki-laki. Namun, ada satu kejadian yang membuat Ratu memilih untuk berpacaran. Bertemu, Keenan Samudera. ~ "Keenan, gimana kalo kita jadian aja sekarang?" meski Ratu adalah cewek paling cantik di sekolahnya. Keenan selalu bisa menolak pesona cewek itu. "Gue gak mau." balas Keenan lalu meninggalkan Ratu dengan mulut yang terbuka saking terkejutnya. Ratu, cewek yang selalu menolak laki-laki yang menembaknya, kini merasakan hal itu menjadi bumerang bagi dirinya. ~
SEMESTA by hfcreations
hfcreations
  • WpView
    Reads 1,860,276
  • WpVote
    Votes 187,996
  • WpPart
    Parts 76
Bintang, kerlap-kerlip yang menghiasi malam. Bintang dengan cahayanya yang terang dan Bintang yang selalu menghangatkan. Namun Bintang yang satu ini berbeda. Centaury Bintang Techa. Baginya hujan itu mengerikan, ia akan bersembunyi ketika rinai itu datang. Hujan adalah musuh bebuyutan, sinarnya yang membentang akan redup bersamaan dengan kecemasan dan ketakutan. Hidup yang bergantung pada ramalan cuaca membuat geraknya tak bebas seperti remaja pada umumnya. Bahkan ia membenarkan satu teori yang menyebutkan. Tapi beda resepsi bagi Angkasa Naufal Adhyastha. Bintang mempunyai cara tersendiri untuk memantulkan cahaya, terlihat sederhana tapi begitu indah. Baru satu hari ia bertemu dengan Bintang tapi sudah dikejutkan dengan kejadian yang tak terduga. Hingga tanpa Angkasa sadari, ia telah berjanji akan menjaga dan menjadikan Bintang sebagai semestanya.