ArumTejaningtyas's Reading List
10 stories
Mari Jangan Saling Jatuh Cinta by kiranada
kiranada
  • WpView
    Reads 2,886,896
  • WpVote
    Votes 266,349
  • WpPart
    Parts 65
(Telah tersedia di Gramedia) Nantikan dalam bentuk series di Vidio.com! Pemenang Wattys 2020 "New Adult" - Ada waktu di mana hati harus menepi hanya oleh sebuah janji. Lihatlah pada kebodohan yang kami perbuat: mengatasnamakan cinta pada sebuah rasa yang tak bisa direka-reka. Akibatnya, sangkakala mengerang, memorak-porandakan hidup tiga manusia yang tak semestinya bertarung dalam prasangka. Salahkan semua bencana itu pada tenaga yang kausebut cinta. Untuk itu, mari bersepakat untuk jangan saling jatuh cinta. [ ROMANSA ] © k i r a n a d a - Update setiap: (selesai)
Trapped  (Terbit) ✓ by Isarsta
Isarsta
  • WpView
    Reads 4,855,204
  • WpVote
    Votes 348,409
  • WpPart
    Parts 52
[Pemenang Wattys Award 2020 Kategori Romance] #Highest Rank 1 in Chicklit (01-01-2020) #Highest Rank 1 in Metropop Indonesia (16-01-2020) #Highest Rank 1 in Metropop (20-01-2020) #Highest Rank 1 in Persahabatan (23-02-2020) #Highest Rank 1 in Rindu (01-06-2020) #Highest Rank 1 in Roman (22-06-2020) #Highest Rank 1 in Fiksi Umum (08-04-2020) Pitaloka Handayu adalah wanita berumur dua puluh sembilan tahun yang bekerja sebagai asisten pribadi CEO Nusantara Restaurant. Hidup dan pekerjaanya baik-baik saja saat ia masih menjadi asisten pribadi Mala Saraswati. Semua berubah saat Mala Saraswati memilih pensiun dan digantikan oleh anaknya yang berwajah malaikat tapi berhati iblis. Si kampret Dewangga Nasution. Namun, seperti kata pepatah: "Jangan terlalu benci nanti cinta." Lalu apakah cinta tetap bisa tumbuh saat masa lalu kelam terus menempel seperti kulit kedua? *** Novel by Sa Rosita © 2019
Alpha Romeo [The Wattys 2020 Winner - Romance] by IndahHanaco
IndahHanaco
  • WpView
    Reads 1,535,616
  • WpVote
    Votes 17,486
  • WpPart
    Parts 3
Bianca Dhanakitri tidak banyak bermimpi untuk menemukan pasangan yang sempurna di umurnya yang ketiga puluh empat. Apalagi menjadi pasangan seorang pria tampan, perhatian, dan berkarir bagus seperti Atilla-yang tujuh tahun lebih muda darinya. *** Bianca tidak merencanakan banyak hal untuk hidup di umurnya yang ketiga puluh empat selain memiliki tempat tinggal sendiri dan resolusi untuk menonton bioskop sendirian. Tetapi, bertemu dengan Atilla-seorang marketing director Hotel Candramawa-melalui pekerjaannya sebagai pegawai salah satu wedding organizer dan mengenal lebih jauh pria itu membuat Bianca melalui pengalaman baru, unik, juga terkadang tidak sehat untuk jantungnya mengingat betapa menawannya Atilla. Sebelum tersadar, Bianca sudah telanjur jatuh hati pada pria itu meski tersadar perasaannya harus ditanggalkan karena pertama, banyak wanita yang mengantre untuk menjadi pendamping Atilla dan kedua, tidak mungkin Atilla ingin bersanding dengan perempuan yang berumur tujuh tahun lebih tua. Benar, kan?
Tiga tahun [End] by BlueSkyLina
BlueSkyLina
  • WpView
    Reads 2,030,406
  • WpVote
    Votes 74,098
  • WpPart
    Parts 52
Waktu memang adalah hal menakutkan di dunia ini. Tak memandang pangkat, derajat, kekayaan, dan status. Ia akan terus berjalan. Tanpa diminta atau bisa dihentikan. Dan manusia pun bisa berubah karenanya. Sebelum tiga tahun dan setelah tiga tahun. Bukanlah waktu sebentar. Tidak ada yang tahu apa yang terjadi sebelum dan setelah itu. Termasuk kau yang membaca ini. Kau yang menorehkan luka padanya. Kau yang meninggalkan trauma berkepanjangan. Ucapanmu membunuh mental seseorang. Kalakuanmu bukan hanya meninggalkan luka fisik tapi juga bathin padanya. Kau tak berpikir tindakanmu akan berdampak besar pada seseorang. Ya, kau memang tidak punya pikiran. Kau memang hanya memperdulikan kesenangan dan bermain saja. Dan setelah tiga tahun, seakan Tuhan membuka pikiran dan hatimu. Dosa masa lalu terpampang di wajahmu. Kau menyesal. Meminta maaf. Memohon berharap waktu bisa dikembalikan agar kau bisa memperbaiki. Bullshit! Teruslah menyesal. Dan meminta maaf. Bahkan semua itu tak berguna atas dosa yang kau perbuat pada seseorang. Karena lukanya akan terus membekas. Sekalipun kau berubah baik.
Boulevard Revenge by CrimsonAzzalea
CrimsonAzzalea
  • WpView
    Reads 2,013,228
  • WpVote
    Votes 90,585
  • WpPart
    Parts 21
Irina lulus dari pendidikannya dan meraih gelar dokter spesialis bedah Thoraks Kardiovaskular di umur yang relatif muda. Ia pun bergabung menjadi salah satu dokter bedah jantung di Boulevard International Hospital. Rumah sakit berlambang daun maple ini adalah rumah sakit terkemuka di Jakarta. Banyak dokter mengincar posisi di Boulevard terutama spesialis jantung yang merupakan bidang andalan disana. Tidak terkecuali Irina. Alasan utama Irina bergabung di rumah sakit Boulevard adalah untuk membalaskan dendam atas kematian sang ayah yang merupakan korban malpraktek di rumah sakit tersebut 10 tahun yang lalu. Namun rumah sakit yang penuh para dokter handal terpilih, bukanlah tempat yang mudah untuk diselidiki. berbagai macam intrik dan kesulitan menghadangnya untuk mencapai keinginanya. Bara. Anak bungsu pemilik rumah sakit Boulevard dan spesialis bedah jantung terhandal disana pun menjadi salah satu halangan untuk Irina. Pria yang dikenal dengan sikap dingin dan sulit di dekati itu juga ternyata menyimpan rahasia pahit yang tidak diketahui oleh siapapun. Berhasilkah Irina membalaskan dendamnya sedangkan sebagai dokter baru, dia harus memulainya dengan menjadi dokter asisten Bara? Akankah Bara mengetahui motif pembalasan dendam Irina?
TRS [1] : Night Accident ✅ by chocodelette
chocodelette
  • WpView
    Reads 3,423,190
  • WpVote
    Votes 234,119
  • WpPart
    Parts 40
Ini tidak seperti dongeng Cinderella yang menghadiri pesta dansa, sepatunya tertinggal dan Pangeran mencarinya. Ini bukan tentang Belle yang dikurung dalam istana Pangeran Buruk Rupa lalu mereka berdansa dan saling mencintai. Ini tak serumit itu. Ini hanya kisah tentang seorang gadis remaja yang baru pertama kalinya menginjakan kaki di ibu kota. Remaja malang yang pada malam itu, harus kehilangan mahkota yang selama ini ia jaga. Ia diperkosa oleh laki-laki yang tak ia kenal. Ini bukan soal pertanggungjawaban. Tapi ini, tentang pencarian cinta, penyangkalan, keegoisan dan memilih.
2U (To YOU) (ON HOLD) by privtnai
privtnai
  • WpView
    Reads 423,134
  • WpVote
    Votes 22,823
  • WpPart
    Parts 44
Anak terakhir itu tidak selalu dimanja seperti dalam cerita. Anak terakhir itu juga harus bisa mandiri dan bisa mengalah. Seperti Nania. Dia adalah anak terakhir dari tiga bersaudara, dimana kedua kakaknya sangat disayangi oleh kedua orangtuanya, tidak sepertinya. Hidupnya penuh tanjakan dan turunan. Dia harus bekerja ekstra agar dapat 'dilihat' oleh orangtuanya. Hingga kehidupannya berubah saat bertemu dengan Fathan. Fathan. Dia merupakan pemilik perusahaan konstruksi yang namanya tidak diragukan lagi. Merupakan anak tunggal yang begitu disayangi orangtua kandungnya. Pertemuan tak sengaja antara dia dan Nania membawa dampak yang tak pernah ia duga sebelumnya. Nania, gadis kecil yang tiba-tiba menarik perhatiannya sejak mereka berdebat, yang begitu terlihat kuat namun sangat rapuh, yang membuat Fathan kembali mengingat masa-masa gelapnya. ------ Just wait for the unexpected moment.
[End] Impossible Possibility by mutiateja
mutiateja
  • WpView
    Reads 2,023,619
  • WpVote
    Votes 155,888
  • WpPart
    Parts 56
Pernah dengar istilah "First Love Never Dies"? Naura Alraisa Anhar sudah paham betul makna istilah yang satu itu. Selama belasan tahun, ingatan tentang cinta pertama itu selalu melekat di pikirannya. Tidak pernah mati dan mengikutinya ke mana-mana. Ingin dilupakan pun percuma. Andil pria itu terlalu besar dalam hidupnya. Seandainya mereka dipertemukan lagi, Naura cuma ingin mengumpatnya, memukulinya, mengkremasinya, lalu membuang abunya ke laut. Namun berhubung itu terlalu ekstrim, Naura berharap sebaiknya mereka tidak usah bertemu saja selamanya. Aneh? Tentu saja tidak. Memangnya siapa bilang cinta pertama harus selalu tentang bunga-bunga, debar bahagia dan lagu-lagu romantis? Bagi Naura cinta pertamanya tidak lebih dari neraka, aib dan kebodohan, dan semua itu bersumber dari satu nama. Rafisqi. Apapun yang terjadi, Naura berharap jalan mereka tidak pernah lagi bersinggungan. Sebab walaupun semua selalu bilang "Nothing's Impossible", untuk Naura ada ketidakmungkinan yang selamanya akan tetap tidak mungkin. Ketidakmungkinan itu adalah jatuh cinta lagi pada Rafisqi. Sayangnya selama tiga bulan Naura tidak punya pilihan selain membiarkan Rafisqi berkeliaran di dekatnya. Dengan terlambat dia menyadari bahwa '3 bulan' ternyata mampu mengungkapkan lebih banyak rahasia dibanding '12 tahun' ================================= Mulai : 24 Juli 2018 Selesai : 1 September 2019 ================================= 🎖Cerita Terpilih Reading List "Benang Merah" @WattpadChicklitID, Februari 2021 🎖Cerita Terpilih Reading List @metropopindonesia, Agustus 2019 🎖Highest Ranking: #1 Chicklit (261219) #5 Romance (301219) . #AuthorNote If you reading this story on any other platform OTHER THAN WATTPAD, You're very likely to be at risk of a MALWARE ATTACK. If you wish to read this story in it's ORIGINAL, SAFE, FORM, PLEASE GO TO: https://my.w.tt/AD7MVgdFF7 IMPOSSIBLE POSSIBILITY ⓒ2018, mutiateja
Hi, Syrena [Sequel Hello, Ky] by Kyuri0510
Kyuri0510
  • WpView
    Reads 270,315
  • WpVote
    Votes 16,395
  • WpPart
    Parts 27
❝Aku melupakan ingatan yang menjadi mimpi burukku dan aku harus mendapatkannya lagi untuk mengingatmu.❞ || ©2020 Kepulangannya ke Indonesia dengan tujuan menemui Regan Morales membuat Syrena harus menghadapi ingatan masa lalu yang membunuhnya. Tiap ingatan itu, Syrena sadar ada kenangan buruk yang membuat hidupnya kacau beberapa tahun lalu. Disaat orang di sekitarnya berusaha melindungi Syrena dari ingatan buruk itu, dia malah berusaha untuk mengingatnya karena gelisah dengan pikiran yang kacau. Dan benar saja, ingatan itu membunuh Syrena untuk kedua kalinya.
18+ my jerk friend by lanagevnka
lanagevnka
  • WpView
    Reads 397,172
  • WpVote
    Votes 4,414
  • WpPart
    Parts 23
[On going] ♥♥♥ Aku, namaku alin. Kalian boleh bilang harga diriku sudah sama sekali tidak ada sekarang, aku hamil diusia dini bahkan belum sama sekali menikah. Aku, namaku alin. Aku perempuan bodoh yang melakukan hal sesuka hatiku tanpa tau dan mencari tau akibat yang ditimbulkan atas perbuatanku. Aku, namaku alin. Aku pergi dari rumah untuk bersekolah ke Australia dengan catatan ingin bersekolah disana meraih cita cita padahal, aku hanya ingin menutupi kehamilanku. Aku, namaku alin. Aku seorang perempuan pendosa yang mau saja melakukan hal bego hanya untuk kesenangan semata. Namaku Alin Xaviera Ananda. Aku Seorang gadis yang kotor.