Select All
  • Dream Catcher
    384K 21.7K 32

    "Dream Catcher akan menangkal mimpi burukmu" Apa pernah kau mendengarnya. Apa kau lebih takut pada mimpi buruk ? Lalu bagaimana jika itu kenyataan ? Siapa yang akan menolongmu dari kenyataan yang begitu pahit? Aku Reveline anastasia, gadis kecil yang menyukai tidur. Karena ku tau, kenyataan tak seindah mimpi.

    Completed  
  • Informasi Umum Wattpad
    1.2M 30.6K 14

    Hai teman-teman. Buku ini merupakan buku pedoman mengenai Wattpad. Tentang tata cara, konten, dan pedoman dalam pemakaian. Akan ada banyak informasi dan berita terbaru dari akun resmi Wattpad pula yang akan disampaikan di sini. Jadi, jangan lupa menambahkan ke perpustakaan kalian ya? Salam, Wattpad Indonesia.

  • Melodi Hitam
    991 58 9

    "Musik" 🎼🎼🎼 Hal yang indah... Kadang musik hanya dianggap sebagai hiburan atau ungkapan hati semata. Bagiku, tanpa adanya 'roh' dalam sebuah musik maka akan membuatnya seperti tersesat, buta arah. Namaku Vaghas, punya dua sahabat, Andes dan Luana. Mereka seperti melodi dan nada dalam musikku. Mengapa tidak? Mereka...

  • Sajak Bercerita [Slow Update]
    7.5K 875 41

    Aku ingin melangkah memasuki jajaran aksaraku, terjerumus di sana lalu tenggelam. Hingga abadi sampai masa yang tidak ditentukan. Salam sayang, Adistya Oktiani #179 in Poetry August 17, 2018 ©copyright September, 2017