DEEP : Kusut [ I ]
Gadis itu terluka. Hancur sudah rasa yang pernah tertanam. Lara membawanya merasakan kehilangan yang teramat dalam. Setengah dirinya menghilang seiring senja berlalu.
Gadis itu terluka. Hancur sudah rasa yang pernah tertanam. Lara membawanya merasakan kehilangan yang teramat dalam. Setengah dirinya menghilang seiring senja berlalu.
Namanya Dirga Alkana. Mahasiswa jurusan management. Asisten dosen yang arogan. Hal yang ia benci adalah orang bodoh. Faya Raina adalah hidupnya.