Next
7 stories
IPA vs IPS by azahrani
azahrani
  • WpView
    Reads 598,122
  • WpVote
    Votes 256
  • WpPart
    Parts 1
IPA vs IPS, yap begitulah. kedua kata itu sangat sulit untuk disamakan, mereka bagai air dan minyak. gabisa bersatu! Andrani Zanetta, anak IPA yang pengen banget masuk IPS. dan Akhdiat Fawzy, anak IPS yang pintar tapi takut dikatain cupu. dan katanya, masa masa sma adalah hal yang paling menyenangkan, masa yang sulit untuk dilupakan, kejadian bersama teman, pengalaman buruk, dan cerita cinta yang sulit dilupakan, lalu seperti apa ya, cerita Diat dan Rani?
[DSS 1] Dear Allah [Tamat di KBM App] by dianafebi_
dianafebi_
  • WpView
    Reads 12,584,616
  • WpVote
    Votes 258,280
  • WpPart
    Parts 13
Cinta diam-diam Naira tersimpan rapi bertahun-tahun kepada Wildan yang hatinya telah tertambat pada gadis lain. Naira harus menahan rasa sakit saat mendengar Wildan selalu menceritakan gadis yang ia cinta di hadapan Naira. Cinta diam-diamnya begitu berat lagi, ketika Wildan memutuskan akan menikahi gadis lain. Namun sebuah takdir mempersatukan Wildan dan Naira dalam satu ikatan pernikahan yang tak terduga. Naira percaya bahwa cinta yang selalu melibatkan Allah tidak akan pernah membuat kecewa hamba-Nya. Hanya doa dan keyakinan yang selalu menguatkan dirinya di kala hati mulai rapuh karena cinta yang sepihak. Naira percaya bahwa kesabaran, keikhlasan dan ketulusan cinta suci akan berakhir pada suatu kebahagiaan yang sudah direncanakan oleh-Nya. Karena perkara mudah bagi Allah untuk menjodohkan hamba-Nya. " Cerita Dear Allah benar-benar menginspirasi sampai memotivasi, alurnya dikemas rapih oleh penulis membuat siapa saja yang membacanya jatuh cinta. " -Poppyta Ayu (Penulis Auratmu Harga dirimu) " Gak tau mau bilang apa pokoknya selesai baca ini mata sembap banget. Bikin perasaan campur aduk tapi tetap suka walaupun diakhir harus berlinang air mata" - Imheyra (Penulis With You) "Cerita ini bikin campur aduk, ibaratnya naik roll coaster, gila! Bikin nangis dan baper secara bersamaan." -Reader "Demi apa baru part satu udah jatuh cinta sama sosok Wildan." -Shineeminka (Penulis Aliandra) "Sosok Naira yang mencintai dengan kesabaran dan keikhlasan membuatku terinspirasi untuk menjadi sepertinya. Terima kasih kak, ceritanya membuatku ingin berhijrah." Reader. Follow IG penulis : dianafebi_
Kakak Kelas  by kdk_pingetania
kdk_pingetania
  • WpView
    Reads 22,312,625
  • WpVote
    Votes 583,302
  • WpPart
    Parts 51
CERITA TELAH DITERBITKAN "Kalau lo gak mau jadi pacar gue, gue pastiin lo bakalan angkat kaki dari sekolah ini!" -Davendi Mahendra- "Sekali gue bilang nggak, ya nggak. Jangan maksa dong!" -Diandra Evilia Agatha- #01 in teen fiction (26-03-2016) *** Kakak Kelas Copyright © 2016 by kdk_pingetania
hujan meredupkan senja by noxkrn
noxkrn
  • WpView
    Reads 1,131
  • WpVote
    Votes 29
  • WpPart
    Parts 9
tentang bagaimana ia pergi tentang bagaimana ia menjelma menjadi hujan dan membekukan kehangatan senja.
Hujan Januari (COMPLETED) by Dewiwiu
Dewiwiu
  • WpView
    Reads 58,550
  • WpVote
    Votes 3,496
  • WpPart
    Parts 57
"Didunia ini ada suatu hal yang tak bisa ditebak. Apa itu? Sebuah Takdir"_HujanNandira Ini bukan kisah seorang bad girl bertemu dengan bad boy. Tapi nih cerita gue kemas secara singkat mengenai cerita seorang gadis sederhana dibulan Januari. Langsung aja ya, Sebuah kisah seorang gadis sederhana blasteran Korea Indonesia yang terserang sebuah parasit. Ya sebuah parasit lika-liku alur cinta. Bagaimana kisahnya? Apakah hanya seputar alur cinta? Ayo kepoin ? Anyway, nih cerita cuma berlangsung di bulan Januari aja hlo.
Di Kejar Rasa Baper (Complete) by Allifahr_
Allifahr_
  • WpView
    Reads 2,906,198
  • WpVote
    Votes 151,128
  • WpPart
    Parts 194
[ BOOK 1 ] #2 DALAM HUMOR ( 22/02/18 ) ℹPRIVATE ACAK. FOLLOW DULU AGAR BISA BACA FULL EPISODE ⚠ Cerita ini 99,9% Garing krik krik dan tidak bisa membuat kalian ketawa. ⏳Masih belum tamat/ masih terus update? ? Setiap chapter terdiri dari 1-750 words. Kalau lebih, itu artinya penulis lagi semangat-semangatnya ngetik Gavin Fandi Alvian. Cowok berparas biasa namun mempunyai senyuman memikat. Bukan termasuk kalangan Bad Boy tapi tingkah lumayan urakan. Si Cassanova SMA Taruna yang mempunyai mantan pacar bak model yang jumlahnya segudang. Semasa hidup kalo punya pacar hanya di jadikan status doang biar nggak dikatain 'Jomblo'. Gak perlu pake acara tebar pesona tuk memikat karena pesonanya udah nebar sendiri. Namun, dunia dan karakter Gavin berubah 360 derajat ketika untuk pertama kalinya jantungnya berdegup kencang melihat senyum manis dari Aluna. Aluna Diandra. Gadis yang bukan tergolong cantik ataupun most wanted seperti mantan pacar Gavin terdahulu. Berkulit cokelat namun mempunyai senyuman yang membuat jantung Gavin berdebar ketika melihat. " Mau ya jadi pacar gue? Lo itu cinta pertama dan akan jadi cinta terakhir gue " - Gavin " Please, siapa saja tolongin aku dari makhluk yang bernama Gavin Fandi Alvian! " - Aluna. . Bagaimana kisah Aluna yang 'Di Kejar Rasa Baper' karena Gavin? Yuk simak kisahnya :)
My Nerd Girl (DIJADIKAN SERIES) by Aidahharisah
Aidahharisah
  • WpView
    Reads 30,580,527
  • WpVote
    Votes 1,834,432
  • WpPart
    Parts 64
DIJADIKAN SERIES DI APLIKASI VIDIO ! My Nerd Girl Season 3 SUDAH TAYANG di VIDIO! https://www.vidio.com/watch/7553656-ep-01-namaku-rea *** Rea menyamar sebagai Fara, saudara kembarnya yang lama terpisah, agar bisa mencari tahu alasan bunuh diri dari kembarannya itu. Dalam penyamarannya, Rea bertemu Reyhan, cowok populer di sekolahnya yang kemudian menjadi rekan Rea untuk mengungkap misteri kematian Fara. *** Sebagai anak pindahan yang langsung masuk peringkat dua di sekolahnya, Fara sukses mendapatkan perhatian seluruh sekolah, termasuk Reyhan, cowok populer di sekolah itu. Reyhan yang menjadi akrab dengan Fara setelah membantunya yang hampir ditudung sekelompok cewek di sekolah mereka, perlahan menyadari ada yang tidak biasa dari perilaku cewek yang dia kenal sebagai Fara itu. Sampai suatu hari Reyhan yang tengah berlibur, tanpa sengaja bertemu seorang perempuan yang mirip dengan Fara, tetapi dengan penampilan yang jauh berbeda. Di situlah akhirnya Reyhan tahu kalau Fara yang selama ini dia kenal, ternyata adalah Rea. Mereka adalah saudari kembar dan Rea, yang telah lama terpisah dengan Fara, tengah berusaha mencari tahu alasan Fara sebenarnya saat memutuskan untuk bunuh diri. Judul awal : My Girlfriend Is A Cupu Highest rank!!!! # 1 in teen fiction (9-8-2018) # 1 in cinta (11-5-2018)