Cerita saya
22 stories
Alvaro dan Alina ☑️ by moonsputnik
moonsputnik
  • WpView
    Reads 488,210
  • WpVote
    Votes 16,000
  • WpPart
    Parts 72
TDS - 1 (completed) Alvaro Darrel Arsenio ialah lelaki yang terkenal dingin dan keras kepala. Siapa sangka jika ia ternyata mempunyai ketakutan terbesar, yaitu takut kehilangan orang-orang tersayangnya untuk kesekian kali. Alina Kiara Ayunindya ialah perempuan yang ramah, serba bisa, dan cantik. Tak heran semenjak kepindahannya banyak yang menaruh hati padanya. Rank: #1 in OSIS (14-11-2018) #1 in basket (12-11-2018) #1 in IPS (11-11-2018) #2 in IPA (5-1-2019) This is my first story in a long time, so please be advised that it's a bit weird at first :) © moonsputnik [April 2018]
[DMS 1] Maryam [SUDAH TERBIT] by dianafebi_
dianafebi_
  • WpView
    Reads 80,784
  • WpVote
    Votes 5,214
  • WpPart
    Parts 6
Marwah, adik kembar Maryam ditemukan tewas di kamar kostnya. Ada secarik kertas bertuliskan kalimat permintaan maaf tergeletak di samping tubuh kakunya. Maryam tidak terima dengan kepergiaan Marwah. Semasa hidupnya, Marwah adalah adik yang baik, seorang gadis yang taat agama, mempunyai ambisi yang kuat untuk sukses. Jika ini adalah kasus bunuh diri, sama sekali tidak masuk akal. Maryam berasumsi bahwa ini adalah tindakan pembunuhan. 14 hari adalah waktu yang diberikan kepada Maryam untuk mencari bukti bahwa kematian Marwah karena tindakan pembunuhan. Maryam pun menyanggupinya. Selama 13 hari Maryam habis-habisan mencari barang bukti. Banyak hal baru yang dia temui, banyak orang baru yang dia kenal, hingga banyak sekali kejadian yang membuatnya lebih mendekatkan diri kepada Tuhan. Pada hari ke-14, hari terakhir batas waktunya, suatu fakta terbongkar. Di saat itulah, Maryam tahu kebenarannya. SPIRITUAL WRITING PROJECT.
Kedai Cinderella by dianafebi_
dianafebi_
  • WpView
    Reads 2,588,157
  • WpVote
    Votes 309,921
  • WpPart
    Parts 53
Hidup Sabella Hasyim yang bak Cinderella itu jungkir balik ketika bertemu dengan Arshaka Shabiru, pria yang ia temui di kedainya. Shaka menawari sebuah perjanjian akan memberikan segalanya asal Sabella mau menjadi ibu dari putri semata wayangnya, Alisa Shabiru. Sabella diberi waktu enam bulan untuk meluluhkan hati Alisa jika ingin menyelamatkan Kedai yang nyaris di lelang oleh ibu tirinya. Melalui berbagai usaha menaklukkan hati Alisa, ternyata Sabella menemukan sebuah fakta mengejutkan tentang sang suami kontrak, Arshaka. Hingga fakta itu terbongkar, kehidupan Sabella kembali jungkir balik. Bukan lagi tentang Kedainya, namun tentang hatinya.
معك حبي ... by armeviaaaa
armeviaaaa
  • WpView
    Reads 101
  • WpVote
    Votes 9
  • WpPart
    Parts 4
Menurut Zakiyah,Cinta itu tak ada yang pertama dan tak ada yang terakhir. Karna bagi nya, Cinta nya ingin seperti Sayidati Fatimah dan sayidi ali yang selalu menjadi pertama dan tak pernah berakhir..
[DSS 2] ME AFTER YOU : 1 AMIN 2 IMAN by dianafebi_
dianafebi_
  • WpView
    Reads 4,967,535
  • WpVote
    Votes 100,563
  • WpPart
    Parts 9
Aisyah, dokter muda yang selalu membuat drama dengan residen killernya itu merasa beruntung bertemu dengan Aryan, pemuda konyol yang gemar memakai jeans robek. Masa pendidikan co-ass yang semula menyeramkan itu berubah menjadi menyenangkan saat pemuda petakilan banyak tingkah itu selalu menghibur Aisyah setelah disemprot habis-habisan oleh sang residen. Lamban laun, sikap lucu Aryan yang menyenangkan itu membuat hati Aisyah menghangat. Diam-diam tanpa sadar, gadis berhijab itu menaruh rasa untuk pemuda konyol itu. Rasa itu seperti langit biru dengan timbunan awan yang menyejukkan, tiba-tiba runtuh seketika saat mengetahui bahwa Aryan berbeda keyakinan dengannya. Di tengah sakitnya menerima kenyataan tersebut, sang residen membawa sebuah kejutan yang membuat Aisyah seolah berdiri di persimpangan jalan dan mengharuskannya memilih antara meninggalkan atau ditinggalkan. -Allah, seperti Zainab binti Muhammad, bisakah Engkau persatuan kami pada satu keyakinan meski sebelumnya harus terpisah oleh perbedaan?- -ME AFTER YOU- [SETELAH AKU MENGENALMU] Part tidak lengkap! Selamat membaca, semoga bermanfaat ❤
Dear Imamku by haloaku05
haloaku05
  • WpView
    Reads 14,317
  • WpVote
    Votes 517
  • WpPart
    Parts 6
#02 -Happystory [2-Januari-2019] Dear imamku.. Entah akan berakhir seperti apa kisah kita, Aku tak tau. Tapi yang pasti kamu adalah cinta yang selalu ingin aku wujudkan menjadi nyata dan menyempurnakan separuh agamaku selamanya. -Annyasava Lashira Pahlevi Assalamu'alaikum. Ini cerita pertama saya, mohon kritik dan sarannya :)) Genre : Romance-Spiritual Beautiful cover by : @anisahil
Dear Imamku by NajwaArifa25
NajwaArifa25
  • WpView
    Reads 109,111
  • WpVote
    Votes 5,325
  • WpPart
    Parts 44
[Romance-Spiritual] ••• "Untukmu, Imamku. Aku tidak tahu apa yang sedang Allah rencanakan sekarang, bahkan satu detik ke depan aku tidak tahu apa yang akan terjadi. Tapi, percayalah Allah lebih tahu apa yang terbaik untukku maupun untukmu." "Kehadirannya membuatku sadar jika dialah Takdirmu, kamulah Takdirnya, dan dialah Takdirku. Semoga kita bahagia dengan ketentuan yang telah Allah tetapkan kepada kita." "Namun, aku ingin kau mengetahui jika aku tetap mencintaimu, aku bahagia karena pernah menjadi makmum shalatmu. Aku akan selalu bersamamu, walau jasadku tak di sisimu." *** Zalfa Areetha Nafeeza adalah gadis manis dan riang yang sedang mengagumi seorang pria yang membuatnya tak bisa berpaling bahkan ketika mengetahui pria itu sedang dekat dengan perempuan lain. Rasa kagum di hatinya seolah makin dalam kala ia berusaha untuk melupakan pria itu karena ia merasa tak pantas. Sekian waktu berjalan, seolah Allah memihak pada Zalfa. Pria itu datang melamarnya dengan alasan sudah lama mengagumi Zalfa. Apa yang lebih romantis selain ketika dua insan saling riuh dalam do'a diam-diam? Rasa bahagia Zalfa tak bisa diungkapkan dengan kata-kata. Namun, ketika Zalfa dan Zayyad sudah dekat sebagai calon suami istri, entah dari mana muncul wanita itu seolah menghancurkan kebahagiaan Zalfa. Wanita itu mulai mengincar dan mengganggu kehidupan Zalfa. Baik sebelum dan sesudah menikah. Wanita itu mengancam Zalfa jika ia akan membuat Zalfa sama-sama merasakan bagaimana perasaan ketika kehilangan seseorang yang dicintainya. Bukan sampai di situ saja, masalah lain muncul yang lebih membuat hati Zalfa hancur berkeping-keping. Ia harus merelakan suaminya untuk wanita lain sesuai permintaan orang yang tak diduganya. Apa yang akan terjadi selanjutnya dalam kehidupan pernikahan Zalfa? Apakah Zalfa akan kehilangan cintanya? Story by Najwa Arifa
When Me Meet You (again) [END] by kekestory
kekestory
  • WpView
    Reads 180,626
  • WpVote
    Votes 14,805
  • WpPart
    Parts 34
[Ali Prilly Series] #1 aplstory : 04 September 2019 #1 meetyou : 13 Mei 2020 #23-cerbung : 04 September 2019 #52-apl : 04 September 2019 Sequel my cold boyfriend 5 tahun bukanlah waktu yang lama 5 tahun dengan rindu yang melanda 5 tahun menunggu seseorang 5 tahun menunggu cinta pulang Namun, entah karena sifat manusia yang mudah bosan membuatnya berfikir untuk tidak menunggu lagi. Dia lelah Dia kesal Dia marah Dia kecewa Dia rindu Dia merasa janjinya telah diingkari Namun harus kepada siapa dia mengutarakannya. ©copyright by kekestory
MARIPOSA by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 134,319,682
  • WpVote
    Votes 4,391,784
  • WpPart
    Parts 56
(NOVEL MARIPOSA SUDAH ADA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA) Maaf ini bukanlah cerita Bad boy yang bertemu good girl. Maaf juga ini bukanlah cerita Bad Boy yang bertemu Bad Girl. Ini cerita paling anti-mainstream tentang Prasasti Hidup bertemu Landak betina. Kalau kalian Jomblo dan baca cerita ini? Saran dari saya cuma satu. Siapin oksigen lebih untuk bernapas dan Selalu waspada dengan Jantung anda. Nikmati sensasi pengalaman paling baper di dalam cerita ini. Lebih dari 21 juta kali udah buat Readers BAPER. Kamu tidak mau mencobanya juga? LET'S READ MARIPOSA ^ ^
Permata Yang Tersembunyi✅[ Belum Revisi ] by AntiAzqya03
AntiAzqya03
  • WpView
    Reads 216,593
  • WpVote
    Votes 9,116
  • WpPart
    Parts 42
Qalbie khoirunnisa Apakah ini takdirku? Yang harus menerima pernikahan yang hanya sebatas pekerjaan? Mungkin dengan seiring berjalan nya waktu aku mulai terbiasa dengan pernikahan ini. Tapi, aku jga seorang wanita yg menginginkan sebuah pernikahan yg sesungguhnya. *** Arshad fikar abqary "Demi mendapatkan warisan papa, aku harus menikahi seorang wanita yang aku tidak cintai dan aku malah benci padanya, bahkan bukan termasuk kriteriaku untuk ku nikahi." *** Apakah qalbie nyaman dengan pernikahannya? Atau malah sebaliknya? Dan.... Apakah Arshad akan menikahi wanita itu? Dan memang kalau pernikahan itu terjadi, akankah tumbuh benih benih cinta ataukah hanya ada kebencian?