Islami
5 stories
Pendamping Hidupku by nidiasfitaloka
nidiasfitaloka
  • WpView
    Reads 1,213,260
  • WpVote
    Votes 53,719
  • WpPart
    Parts 30
Dear Pendamping Hidupku. Terima kasih untuk masa-masa yang takkan pernah aku lupakan dalam hidupku. *** Kisah seorang gadis bernama Halinka Nazmin Mahveen. Tanpa disangka-sangka, ia dilamar oleh seorang pria yang bahkan belum lama dikenalnya. Awal pertemuan mereka membuat Halinka kesal plus terpana kepada Haikal Irham Adzani-pria yang melamarnya. Hingga akhirnya mereka memutuskan untuk menikah. Merasakan bagaimana suka dan dukanya menjalani pernikahan. Bagaimana merasakan manis dan pahit dalam sebuah hubungan. Namun, meskipun perjalanan rumah tangga tidak selalu berjalan dengan lurus, rasa cinta tetap akan mengalahkan segalanya.
Tulang Rusuk Adam by shareenone
shareenone
  • WpView
    Reads 300,429
  • WpVote
    Votes 16,930
  • WpPart
    Parts 30
Alvira Can Selim,gadis berhijab yang cantik dan Sholeh,berusia 22 tahun, mahasiswa tingkat akhir fakultas kedokteran. Yang mencintai seorang dokter senior ditempat ia koas,namun apa jadinya jika si dokter senior malah berniat melamar Annisa Selim,sang adik. Yang membuat keluarganya mengharuskan Alvira untuk segera menikah agak tak dilangkahi sang adik. Adam Macrian,si dokter tampan,pintar dan Sholeh,berusia 28 tahun.yang tak pernah jatuh cinta,karena baginya,hanya pada satu orang ia akan jatuh cinta,pada kekasih halalnya nanti,namun apa jadinya? Pertemuannya dengan Alvira membuat hatinya bergetar. Allah mendatangkan cinta untuknya.
Assalamu'alaikum Cinta!  by ina_exol01
ina_exol01
  • WpView
    Reads 166,118
  • WpVote
    Votes 7,991
  • WpPart
    Parts 29
Aisyah sudah lama memutuskan untuk berhijrah. Belajar, berusaha mengerti, memahami, dan melaksanakan perintah dan larangan Allah. Namun diusianya yang menginjak 25 tahun dan belum menikah membuat Aisyah berfikir. Ibrahim berniat untuk mulai hijrah setelah merasa bosan dengan kehidupannya yang penuh dengan kemaksiatan yaitu pacaran. Usianya sudah hampir 30 tahun. Dan dia berniat menikah dengan seseorang yang belum pernah pacaran sekalipun. Mungkinkah Allah pertemukan mereka dalam mahligai rumah tangga? apakah semua pernikahan happily ever after seperti pernikahan Cinderella dan kawan-kawan? # 4 - assalamualaikum 11/5/2018 Thank you so much readers ??
Nayra & Zayra by Nova_Yuliana14
Nova_Yuliana14
  • WpView
    Reads 139,127
  • WpVote
    Votes 1,344
  • WpPart
    Parts 7
Farzan Reyhan Shakeil mencintai seorang wanita yang bernama Nayra Reyhannisa Faza. Kesalahan orang tuanya yang justru salah melamar seorang gadis, Zahira Nabila Mirza membuat kehidupan Farzan kacau. Dia mencintai Nayra, tetapi takdir malah membuatnya menikah dengan Zayra.. Apakah yang akan terjadi? baca yuk
Sincere Love ✔ by nidiasfitaloka
nidiasfitaloka
  • WpView
    Reads 3,839,387
  • WpVote
    Votes 238,314
  • WpPart
    Parts 72
[ SUDAH TERBIT ] Terima kasih sudah mencintaiku dengan setulus hatimu. *** Kisah seorang gadis berhijab bernama Dhiani Ameera Zidan yang harus menerima perjodohan dengan lelaki tampan bernama Rana Taufik. Dhiani tidak pernah menyangka kalau orang tuanya akan menjodohkannya dengan guru matematika yang super dingin, jarang bicara dan cuek. Apalagi Dhiani harus menikah diusianya yang masih muda, dengan status ia yang masih menjadi seorang pelajar. Dan ia pun tidak pernah menyangka, hidup bersama Rana akan memberi begitu banyak sebuah rasa. Rasa manis, asam dan pahit semuanya ia rasakan. Akankah kisah mereka berdua berakhir bahagia? Atau malah sebaliknya? Novel bertemakan Spiritual, Romance dan Teen Fiction. *** #6 in spiritual (03 April 2018) #3 in spiritual (05 April 2018)