𓂃 ࣪˖ ִֶཐི༏ཋྀ󠀮
28 stories
R: Raja, Ratu & Rahasia por wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    LECTURAS 27,359,113
  • WpVote
    Votos 1,715,810
  • WpPart
    Partes 75
Sudah Difilmkan, 12 Juli 2018 💝 #1 Fiksi Remaja - 3 Januari 2016, 7 Februari 2016 "Raja marah?" meski seratus persen yakin dengan jawaban cowok itu, Raja, cewek itu tetap bertanya. Tetapi Raja tidak pernah menunjukkan amarahnya di depan cewek itu. Raja hanya mengulurkan tangannya dan berkata, "Ayo pulang, Ratu." Cewek itu, Ratu, menyambut uluran tangan Raja. © Hak Cipta Terlindungi, oleh wulanfadi, 2015
PANGERAN ES (END) por jeonmaysya
jeonmaysya
  • WpView
    LECTURAS 276,075
  • WpVote
    Votos 13,268
  • WpPart
    Partes 90
ENGGAK USAH SOK GANTENG LO!
PERFECT BAD COUPLE (TERBIT)  por DianYustyaningsih
DianYustyaningsih
  • WpView
    LECTURAS 27,406,572
  • WpVote
    Votos 1,666,434
  • WpPart
    Partes 93
Beberapa detik tatapan mereka beradu. Athur menajamkan tatapan saat Milla terus menatap matanya. "Jangan berani tatap gue!" "Kenapa? Mata lo sakit?" Bukan mundur. Milla malah semakin maju. "Jangan lihat mata gue!" tegas Athur memalingkan wajah. "Oo jadi lo itu sakit mata? Atau mata lo ada beleknya ya? Dih jorok." "Diam!" Milla tersenyum menantang. Ia pindah posisi di depan Athur sehingga cewek itu semakin leluasa menatap mata Athur. Milla mempertajam penglihatan. Ia penasaran, memang ada apa di mata Athur. "Mata lo baik-baik aja. Gak merah tuh," ucapnya bak seorang dokter spesialis mata. Athur menunduk menatap mata Milla penuh amarah. "Minggir." Satu kata keluar penuh penekanan. Bukan Milla jika segera mundur saat ada hal yang menyenangkan. Milla malah semakin maju dan menatap mata beriris hitam pekat itu. "Jangan-jangan mata lo katarak ya. Atau malah mata lo punya virus menular jadi orang lain gak boleh lihat mata lo," ucap Milla bernada berlebihan. Sampai-sampai ia membelalakan mata, membuka mulut serta meletakkan kedua tangan di pipi. Emosi yang sejak tadi Athur kendalikan kini sudah di ujung tanduk. Baru kali ini ada orang yang berani menatap matanya. Bahkan sedekat ini. Apalagi baru kali ini kata-kata dingin Athur tidak mempan. Saat semua orang menunduk ketika Athur mengedarkan pandangan. Milla berbeda. Saat semua orang takut untuk berbicara dengan Athur. Milla berbeda. Dan saat semua orang diam ketika Athur berbicara. Milla berbeda. Tatapan Athur lurus pada mata Milla. "Gue akan buat lo nyesel berani tatap mata gue!" tegasnya bernada mengancam.
TELUK ALASKA [SELESAI] ✅ por ekaaryani
ekaaryani
  • WpView
    LECTURAS 71,260,006
  • WpVote
    Votos 3,961,742
  • WpPart
    Partes 88
#1 in Teen Fiction [PROSES PENERBITAN] Alister Reygan, ia adalah cowok yang selalu menjadi idaman para wanita. Bukan hanya sekedar tampan, ia juga memiliki sebuah genk yang sering di sebut sebagai 'penguasa sekolah'. Nasib sial menimpa cewek teman sekelasnya. Di mana ia selalu menjadi objek bullying oleh genk nya. Alister sebagai ketua selalu paling kasar dan semangat dalam membully cewek tersebut. Sampai suatu hari Alister berhenti. Kata-kata kasar dan tatapan kebencian itu menghilang. Itu semua karena sebuah rahasia besar yang terpecahkan. Rahasia yang membuat hidupnya hancur seketika. Dan... Rahasia tersebut ada pada Anastasia Mysha, teman sekelasnya yang selalu ia sakiti. Note: CHAPTER NGGAK ADA YANG DI PRIVATE, KALIAN BEBAS BACA TANPA RIBET! Copyright© 2018 By: Eka Aryani
Alena por shaaa_rpw
shaaa_rpw
  • WpView
    LECTURAS 24,742,206
  • WpVote
    Votos 1,631,202
  • WpPart
    Partes 75
(Perfect cover by @pujina) Takdir. Tidak ada siapapun yang dapat mengelak dari takdir, termasuk Alena. Alena, gadis polos yang selalu menghabiskan waktunya dikelas, sibuk dengan novel atau buku pelajaran. Dia bukan cewek-cewek hits yang dikenal oleh seluruh murid di sekolahnya, pergaulannya bahkan tidak jauh dari teman-teman sekelasnya saja. Tapi, kembali lagi pada takdir. Siapapun tidak akan menyangka jika Alena bisa membangun sebuah kisah cinta SMA-nya bersama Gatra, cowok populer dan pentolan di sekolahnya. Manisnya jatuh cinta dan pahitnya patah hati Alena rasakan secara bersamaan dengan Gatra yang berusaha menyembunyikan fakta sebenarnya. START : 26 Oktober 2017 FINISH : 22 Desember 2017 RANK : 1 in teenfiction (23-09-18)
Ketua Osis Handsome Vs Sekretaris Galak  por femininenergy_
femininenergy_
  • WpView
    LECTURAS 50,578
  • WpVote
    Votos 2,239
  • WpPart
    Partes 32
Reza, dan Zilha adalah musuh abadi
Tomboy girl por Wuland02
Wuland02
  • WpView
    LECTURAS 5,345,390
  • WpVote
    Votos 206,203
  • WpPart
    Partes 45
"Ups, sorry gue gak sengaja" Hanna menghampiri Hanif yang sedang memegang 'anu'nya. "Alah, gak sengaja tapi niat kan?!" Hanif menaikkan suaranya dua oktaf. "Gue udah bilang, gak sengaja! paham gak si!" Hanna mengambil bolanya lalu pergi meninggalkan Hanif. "Liat aja nanti!" ucap Hannif membidik ----- Namanya Hanna Kheira Farica, anak kelas 12IPA di SMA Nusa Bangsa.. Siapa yang tak mengenal gadis cantik ini? tapi sayang hanya nama dan wajahnya saja yang cantik, sikapnya 99% berbeda dengan nama dan wajahny.. Ia gadis tomboy, cuek pada penampilan, suka olahraga laki, suka tantangan, dan telah berhasil menarik perhatian- Hanif Kevin Liandra, si Bad boy ganteng pujaan para gadis. Karna kejadian di lapangan itu, ia sering membuat masalah dengan Hanna, entah itu sengaja ataupun tidak!
My Nerd Girl (DIJADIKAN SERIES) por Aidahharisah
Aidahharisah
  • WpView
    LECTURAS 30,579,826
  • WpVote
    Votos 1,834,431
  • WpPart
    Partes 64
DIJADIKAN SERIES DI APLIKASI VIDIO ! My Nerd Girl Season 3 SUDAH TAYANG di VIDIO! https://www.vidio.com/watch/7553656-ep-01-namaku-rea *** Rea menyamar sebagai Fara, saudara kembarnya yang lama terpisah, agar bisa mencari tahu alasan bunuh diri dari kembarannya itu. Dalam penyamarannya, Rea bertemu Reyhan, cowok populer di sekolahnya yang kemudian menjadi rekan Rea untuk mengungkap misteri kematian Fara. *** Sebagai anak pindahan yang langsung masuk peringkat dua di sekolahnya, Fara sukses mendapatkan perhatian seluruh sekolah, termasuk Reyhan, cowok populer di sekolah itu. Reyhan yang menjadi akrab dengan Fara setelah membantunya yang hampir ditudung sekelompok cewek di sekolah mereka, perlahan menyadari ada yang tidak biasa dari perilaku cewek yang dia kenal sebagai Fara itu. Sampai suatu hari Reyhan yang tengah berlibur, tanpa sengaja bertemu seorang perempuan yang mirip dengan Fara, tetapi dengan penampilan yang jauh berbeda. Di situlah akhirnya Reyhan tahu kalau Fara yang selama ini dia kenal, ternyata adalah Rea. Mereka adalah saudari kembar dan Rea, yang telah lama terpisah dengan Fara, tengah berusaha mencari tahu alasan Fara sebenarnya saat memutuskan untuk bunuh diri. Judul awal : My Girlfriend Is A Cupu Highest rank!!!! # 1 in teen fiction (9-8-2018) # 1 in cinta (11-5-2018)
Shea [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU] por beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    LECTURAS 20,199,131
  • WpVote
    Votos 1,643,076
  • WpPart
    Partes 61
"Kamu adalah potongan nada yang akan menyempurnakan musikku" *** Dia yang selalu hadir, belum tentu akan bersama denganmu selamanya, bisa saja dia menemanimu karena ia sedang kesepian. Dia yang selalu peduli, belum tentu bersungguh-sungguh mencintaimu, bisa saja dia melakukan hal itu ke banyak orang dan kamu adalah salah satu dari orang itu. Dia yang selalu mendengarkan keluh kesahmu, bukan berati dia yang mengerti semua tentang kamu, bisa saja dia melakukan itu hanya karena dia kasihan padamu. Ya, karena semua yang dia lakukan bisa saja dia tidak perasaan apapun padamu, jadi jangan terlalu cepat menyimpulkan dia menyukaimu hanya karena dia bersikap baik padamu. -Shea Kanaka Archandra