I read 2019-2020 (start on January)
157 stories
Terima Kos Putra Putri [END] by nanda_kimm
nanda_kimm
  • WpView
    Reads 2,163,863
  • WpVote
    Votes 154,798
  • WpPart
    Parts 21
Gengsi meminta uang pada kedua orang tuanya yang telah bercerai, Sabrina Danila Hasan memutuskan menyewakan tiga kamar kosong di rumahnya karena menginginkan ponsel keluaran terbaru. Keputusannya mempertemukan Sabi dengan empat manusia yang berbeda satu sama lain. Ranu Dhananjaya, pekerja kantoran yang pendiam dan kakunya minta ampun. Diksi Raditya, mahasiswa tingkat akhir yang ramah dan mudah bergaul. Berbanding terbalik dengan Mas Ranu. Retno Dwi Ayu, ghost writer penyendiri yang suka mengurung diri di kamar. Dan Lili Jovita, ABG polos dan manja. Yang ternyata mengenal Mas Ranu. Note : Cerita ini masih jauh dari kata sempurna. Jadi, jangan sungkan untuk sekadar kasih masukan atau saran❤️
Get Married Now! by lyantrilian
lyantrilian
  • WpView
    Reads 131,279
  • WpVote
    Votes 10,145
  • WpPart
    Parts 50
♥JANGAN LUPA FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA♥ Story 2 ✨Cover by Me (♥³♥) Menikah? Semua orang juga pasti ingin, siapa sih yang nggak ingin menikah, punya rumah tangga, ada yang nafkahi bagi istri, ada yang mengurusi bagi suami, ada teman bobo, ada--banyaklah pokoknya yang bisa dilakukan kalo udah menikah dan tentunya sudah mengantongi lebel HALAL! Seperti larutan cap tiga kaki, ck heran satu lagi kaki siapa coba. Ah nggak usah dibahas yang itu. Apalagi terhindar dari pertanyaan bodoh yang bisa bikin stres sendiri yaitu 'Kapan Nikah?' Nikah sih pingin, cuma kalo pasangannya belum ada mau nikah sama siapa hayo? Ya kali tiang lampu jalan kaya Patrick star temannya Spongebob. Ck kan nggak mungkin, bisa dikira nggak waras yang ada. Udah gitu umur ini belum tua-tua amat kali kalo belum menikah untuk sekarang, bayangkan tujuh belas tahun ditambah tujuh. Masih muda kan? Malah masih terbilang gadis. Apalagi kalo udah mulai muncul pertanyaan-pertanyaan yang membuat jengkel tapi bisa buat seseorang tumbuh uban karena menjadi buah pikiran, seperti... - kapan punya pasangan? - kapan nikah? - kapan sebar undangan pernikahan? - kapan bawa calon menantu buat mamah? Kapan-kapan aja deh! Rasanya kalo pertanyaannya gini terus penduduk pluto juga bakal pindah kali ke bikini bottom, karena lebih baik tetanggaan sama Spongebob ketimbang sama orang nyinyir tentang hidup orang! - - - - - - Gimana Deskripsinya, udah ada gambaran gimana alur cerita ini? Kalo masih penasaran langsung aja, klik lanjut dan tunggu aku untuk UP ya... ⚠️ Don't copy my story, because my story isn't worth copying⚠️ INGAT SELURUH HAK CIPTA DILINDUNGI UNDANG UNDANG!! Jangan lupa untuk memberi dukungan kepada cerita ku yaaa🤗
NICHOLAStein ✔ by Elissechan
Elissechan
  • WpView
    Reads 1,526,933
  • WpVote
    Votes 137,336
  • WpPart
    Parts 50
Hannah yang menginap di rumah kuno milik pamannya bertemu dengan seorang laki-laki misterius, tetapi satu per satu rahasia milik laki-laki itu mulai terungkap hingga membuat Hannah dan keluarganya dalam bahaya besar. *** Hannah merasa dihantui oleh seseorang ketika menginap di rumah kuno sang paman. Lambat laun terungkap, sosok itu adalah Nicholas, putra dari ilmuwan yang telah meninggal dunia yang sebelumnya adalah pemilik rumah tersebut. Nicholas sangat misterius, polos, mencurigakan dan memiliki fisik yang terlalu kuat layaknya bukan manusia. Hannah menyebutnya Nicholastein karena mengingatkannya pada tokoh manusia buatan Frankenstein. Akan tetapi membawa Nicholas ke dunia luar perlahan mengungkap satu per satu rahasia besar yang mengancam hidup Hannah dan keluarganya. Siapakah Nicholas itu? Apa yang sebenarnya terjadi padanya? Mengapa dia berbeda dengan manusia lainnya?
Wife-Shop  by user69540117
user69540117
  • WpView
    Reads 2,118,362
  • WpVote
    Votes 384,638
  • WpPart
    Parts 50
GENRE: HALU-ROMANCE [Story 13] Selamat berkunjung di Wife-Shop, temukan istri idaman anda di toko kami. Pesan istri yang anda inginkan sekarang juga! Toko yang menjual peralatan rumah tangga sudah biasa, gimana kalau toko yang menjual calon ibu rumah tangga? [Kisah ini di mulai ketika seorang polisi muda dengan ambisi yang sangat kuat terlibat dalam kasus kriminal terkait perdagangan manusia. Demi menemukan titik terang dari kecurigaannya, dia sampai harus melakukan transaksi jual beli 'istri' di toko gelap yang menjajahkan para wanita. Niat hati ingin mengungkap pelaku human trafficking sampai ke akar-akarnya, namun pada kenyataannya ia harus terlibat dengan gadis yang telah ia beli dari transaksi tersebut. Di lain sisi, dirinya tersandung kasus perselingkuhan dengan seorang istri dewan penting, menikah adalah satu-satunya solusi untuk menepis gosip tentangnya.] Penasaran tentang kisahnya? Siapkan bantal, matikan lampu, setel musik lalu cekidcroot!
Bad Princess (END) by pockynop
pockynop
  • WpView
    Reads 4,892,222
  • WpVote
    Votes 569,571
  • WpPart
    Parts 60
🌸1. Reincarnation Series DITERBITKAN! Penerbit Aurora (Galaxy Media) #1 in Fantasi (02-11-2020) #1 in Kingdom (13-08-2020) Yoon Sera bereinkarnasi menjadi Sona, gadis kecil berumur lima tahun setelah kematiannya. Sona Valrize De Alterion, seorang Putri kekaisaran Alterion, yang diabaikan oleh Kaisar, serta dua pangeran yang merupakan kakak kandungnya. Keinginan Sera setelah menjadi Sona hanyalah satu, lari dari istana dan menghindari kematian! Sona, seorang antagonis yang terbunuh dalam cerita yang pernah Sera baca. Kini Sera malah terlahir kembali menjadi Sona dan harus menghadapi nasibnya yang tragis. Ia berusaha menghindari kematiannya dengan menghindari Putra mahkota, sekaligus kakak pertamanya yaitu Heroson, Pangeran kedua, dan juga sang Kaisar. *** PS. INI CERITA ORIGINAL!! BUKAN FANFIC ATAU TERJEMAHAN!! #Happyreading Copyright ©nopnob
Dear Me By Me by pinkishdelight
pinkishdelight
  • WpView
    Reads 320,340
  • WpVote
    Votes 58,164
  • WpPart
    Parts 61
Sekedar catatan yang dibuang sayang.
Don't Call Me Dora! [Cinta Lama Belum Kelar]  by user69540117
user69540117
  • WpView
    Reads 1,650,519
  • WpVote
    Votes 218,029
  • WpPart
    Parts 40
Genre :TEENFICTION [Story 2] Semua berawal ketika masa orientasi sekolah dulu. Anjali--gadis dengan rambut mirip seperti Dora--tak pernah menyangka bahwa surat cinta yang ia buat akan menjadi pembuka cerita untuknya. Ia tak pernah menyangka bahwa surat cinta yang ia buat ketika MOS akan di bacakan di depan kelas plus... Di depan orangnya langsung. Cowok tengil nan menyebalkan. Andrio namanya. "Terhitung sejak hari ini, Dora jadi cewek gue." Pernyataan yang dibuat cowok itu menarik Anjali masuk dalam masalah baru. Tiga tahun menjalin hubungan pacaran dalam simbiois parasitisme menurutnya. Hanya Andrio yang terus diuntungkan sedangkan dirinya jadi apes. Lalu apa yang terjadi ketika Anjali ternyata menyadari perasaannya pada Andrio, namun bertepatan saat itu juga, Andrio pergi meninggalkannya. Meninggalkan berbagai pertanyaan dan luka. Hingga akhirnya lelaki itu kembali, di saat rasa yang ada di hati Anjali belum hilang sepenuhnya. Kita sebut ini "Cinta lama belum kelar."
Win-Ka-Win by diaparamita
diaparamita
  • WpView
    Reads 1,278,057
  • WpVote
    Votes 158,932
  • WpPart
    Parts 47
Win, kawin! Winka Winata terjebak dalam dilema ketika harus memilih antara kawin dengan pria pilihan bapaknya, atau dengan sepupunya yang kelainan. Saat situasi menjepit gadis itu, mau nggak mau Winka harus membuat keputusan antara jalanan ke kanan atau ke kiri _________________________________________ Sebuah sequel dari novel Pesona Rasa. Bisa dibaca berurutan atau terpisah. Original story by diaparamita Credit Pic: Pinterest Edit Pic: Canva
Halal-in dong Pak! [OPEN PO] by Niarsa_janu
Niarsa_janu
  • WpView
    Reads 552,500
  • WpVote
    Votes 47,981
  • WpPart
    Parts 45
"Udah li,saya nggak mau tau kamu sekarang harus kerumah saya.Kalo sampai jam setengah 7 kamu belum ke rumah saya,kamu saya kasih nilai E!!" "Lho pak jangan gitu dong pak!bedain dong urusan kampus sama urusan rumah tangga kita!" "Makanya kamu kalo sama kepala rumah tangga yang nurut!" "Bapak juga jadi kepala rumah tangga harusnya mengayomi dong!bukan malah otoriter ke saya!" "Gimana saya mau mengayomi kamu,kalo kamu aja nggak mau nurut sama saya!" "Gimana saya mau nurut sama bapak,bapak aja nggak pernah manjain saya!" "Oh jadi-" "Bentar deh pak" "Apa?" "Kok kita jadi bahas rumah tangga,emang kita udah nikah?" "Eh iya ya" ... Kisah Absurd Dosen killler dan mahasiswanya yang bar bar
SKRIPSUIT  ✔ by aristav
aristav
  • WpView
    Reads 1,771,792
  • WpVote
    Votes 216,683
  • WpPart
    Parts 40
{Completed/utuh/tamat} Fayka mau tak mau harus sering bertemu dengan Yasa karena memiliki dosen pembimbing yang sama. Berawal dari sesama kesengsaraan korban dospem, bagaimana jika Fayka mulai baper karena Yasa, yang mendapatkan predikat fakboi, terus bersikap manis padanya? *** Setelah empat tahun menempuh pendidikan di jurusan psikologi, Fayka seperti mahasiswa lainnya harus mengerjakan tugas akhir skripsi. Sialnya, Fayka mendapatkan dosen pembimbing yang killer dan membuat jantungnya tak keruan setiap akan melakukan bimbingan. Namun, penyebab jantungnya tak keruan bukan hanya dosen pembimbing. Yasa, sang kayak tingkat penyandang status fakboi kampus, mendapatkan dosen pembimbing yang sama dengan Fayka dan terus bersikap manis pada Fayka. Menolak rasa bapernya, Fayka mencoba memfokuskan diri pada skripsi yang harus diselesaikannya segara akibat tuntutan sang Ibu. Sayangnya, takdir tidak selalu berpihak pada Fayka untuk mempermudah jalannya menuju sidang. Lalu bagaimana dengan perasaan Fayka jika ketika badai menerjang hidup, Yasa adalah orang yang selalu hadir di sisinya?