Musti baca pt.1
15 stories
LOVE FOUND REGARDLESS by pichidichi
pichidichi
  • WpView
    Reads 1,493,339
  • WpVote
    Votes 101,676
  • WpPart
    Parts 53
Gagal menikah karena tunangannya berselingkuh tak menghentikan Hana untuk tetap pergi "bulan madu" sendirian ke Turki. Di sana, ia bertemu Kaivan yang baru saja bercerai. Dua orang asing dengan hati yang patah itu membuat kesepakatan impulsif: menjadi pengganti satu sama lain selama perjalanan, larut dalam sesuatu yang seharusnya tak pernah terjadi, dengan janji untuk melupakan semuanya setelahnya. Namun, takdir punya cara sendiri untuk mempermainkan mereka. Dua tahun berlalu, dan tiba-tiba, mereka kembali dipertemukan-bukan di negeri asing, tetapi dalam kehidupan nyata yang tak memberi ruang untuk pura-pura. Apakah pertemuan ini kesempatan kedua untuk menemukan cinta, atau hanya pengingat bahwa beberapa kisah memang seharusnya dibiarkan selesai?
VLTAVA | ALDEN SERIES #2 - ON GOING by cecilwang
cecilwang
  • WpView
    Reads 6,784,301
  • WpVote
    Votes 383,589
  • WpPart
    Parts 97
SEGERA DITERBITKAN (PENERBIT: BUKUNE PUBLISHING) VLTAVA. © 2019, Cecillia Wangsadinata (CE.WNG). All rights Reserved. ========================================================= This work is protected under the copyright laws of the Republic of Indonesia (Undang - Undang Hak Cipta Republik Indonesia no. 19 tahun 2002). Any reproduction or other unauthorised use of the written work or artwork herein is prohibited without the express written permission of the author. No part of this publication may be reproduced, stored in a retrieval system, or transmitted in any form or by any means - for example, electronic, photocopy, or recording. This is a work of fiction. Names, characters, incidents, and dialogue are products of the author's imagination and are not to be constructed as real. Any resemblance to actual events or persons, living or dead, is entirely coincidental. ================== Novel in Bahasa Indonesia | WRITTEN BY CE.WNG.
Mencintaimu by InnayahPutri
InnayahPutri
  • WpView
    Reads 829,926
  • WpVote
    Votes 114,240
  • WpPart
    Parts 40
Ada banyak cara untuk jatuh cinta. Pada sebagian orang bentuknya adalah kata-kata tersurat dan juga tindakan-tindakan yang tegas. Pada sebagian lainnya, wujudnya adalah pekikan-pekikan kemarahan, cemburu yang disembunyikan perasaan ragu, juga dalam corak perhatian yang hanya mampu ditangkap dari raut. Sebagian yang lain, mengartikan cinta sebagai sesuatu yang sebebas udara lepas. Dibiarkan bergerak bebas, dengan keyakinan bahwa ia adalah sebentuk rumah. Sejenis cinta diam-diam yang menghangatkan dada. Tapi bagaimana, jika kita tidak pernah dicintai dengan cara yang kita ingin? Kisah sederhana ini saya sampaikan, untuk mereka yang jatuh cinta dalam bahasanya masing-masing. Bagian pertama, dari trilogi #SebuahProses Mencintaimu.
Dearest Nyonya Krab [Terbit] by BucinHanguk
BucinHanguk
  • WpView
    Reads 4,645,870
  • WpVote
    Votes 504,280
  • WpPart
    Parts 51
Chelsea Aulia Baskara Ada 3 hal yang ia suka di dunia ini, pertama; Uang, kedua; uang dan ketiga; uang. Gadis yang sering disapa Aul itu hobi bekerja dan menghasilkan uang. Kehidupannya sebagai mahasiswa sekaligus sebagai jasa pengerjaan tugas adalah kesehariannya. Sampai ia harus menghadapi dosen yang sangat kritis sehingga mengganggu bisnisnya itu. Keenan Nareshwara. Dosen militer kata orang-orang, ada 3 hal yang dibenci Keenan, pertama; mahasiswa tidak disiplin, kedua; mahasiswa yang tidak mengerjakan tugasnya secara mandiri, ketiga; mahasiswa yang bersikap tidak sopan pada dosennya. "Kenapa sih, bapak ngelarang saya kerja? Saya mau cari uang!"- Aul. "Yasudah, kamu jadi istri saya saja, saya akan kasi kamu uang!" Keenan. #Rank 4 in Aulia #Rank 1 in Aul #Rank 1 in matre #Rank 1 in uang #Rank 1 in Chelsea #Rank 1 in Kuliah #Rank 1 in fiksiumum #Rank 2 in chicklit #Rank 1 in wayv #Rank 3 in dosen #Rank 1 in Mahasiswa #Rank 3 in dosen ON GOING. Start 5 juli 2020 Finish 7 Oktober 2020 Cover pict by pinterest
DEAR ALETHA by noir13
noir13
  • WpView
    Reads 8,882,991
  • WpVote
    Votes 631,124
  • WpPart
    Parts 91
#1 NOVELINDONESIA Dear Aletha Winter, even a white rose has a black shadow. P.s : Tragic shit, roller coaster also ninjas cutting onions. This story will break your heart in to pieces. So, r u ready? © Copyright 2017, NOIR13.
Boss Dan Mantan (Sudah Terbit) by azizahazeha
azizahazeha
  • WpView
    Reads 9,532,275
  • WpVote
    Votes 818,508
  • WpPart
    Parts 50
Rank #1 (10032018) (02042018) "Calya Gayati kamu saya pecat." Aku mau mati saja rasanya saat vonis kematian itu terucap. "Tapi kamu saya lamar jadi istri saya." Bunuh boss model begini bisa masuk surga gak sih? Karirku yang seindah pelangi dan setinggi langit telah jatuh melesak hingga ke dasar bumi. Semua ini gara-gara Thomas Naja, bos gila yang selalu cari perkara.
Create Us (SUDAH TERBIT) by Yoaanii
Yoaanii
  • WpView
    Reads 3,386,490
  • WpVote
    Votes 302,652
  • WpPart
    Parts 46
Galenia Fayola mencoba hidup mandiri ketika papanya menikah lagi. Gale bahkan membentengi dirinya sendiri dari siapapun karena baginya semakin dekat dengan seseorang itu mampu menyakiti dirinya tanpa batas dan ia tidak ingin merasa ketergantungan dengan orang lain. Adik tirinya, Chastine kabur disaat tinggal dua hari lagi menikah. Ibu tirinya meminta agar dirinya menggantikan Chastine menikah. Awalnya ia tidak tau mengapa sampai akhirnya ia tau siapa suaminya. "Saya hanya istri ketika kamu tidak sempurna, Aga. Ketika kamu sudah kembali sempurna bukan saya istri kamu." ucap Gale pada Agantara Bayanaka pengusaha sukses yang ketampanannya tidak usah diragukan lagi.
Dear My Ex by narazennia
narazennia
  • WpView
    Reads 468,257
  • WpVote
    Votes 26,215
  • WpPart
    Parts 37
"Salah sendiri ngangenin. Ayo balikan. Harus mau! Gue nggak mau kehilangan lo lagi.." -Devanno A ________ Putusnya hubungan tanpa alasan yang jelas membuat Shila diam-diam masih menyimpan rasa pada Devan, sang mantan yang pernah ia tangisi selama seminggu. Saat hubungan keduanya sudah renggang dan Shila mencoba move on, Devan si laki-laki dingin bak kutub utara itu malah terus menunjukkan perhatiannya membuat hatinya kembali luluh mau tak mau. Padahal, Devan sendiri yang menjauh dulu. Dan nyatanya, untuk mendapatkan Shila lagi, tak semudah yang Devan bayangkan. ©2020 by narazennia
Affectionate | ✓ by djangles
djangles
  • WpView
    Reads 692,229
  • WpVote
    Votes 79,610
  • WpPart
    Parts 33
#4 Affection Series Cinta itu hanya seujung kuku saja, kalau kepanjangan akan menyakiti diri sendiri, kalau kotor dia akan menjadi kuman untuk diri sendiri, cukup biasa-biasa saja dan meskipun harus dipotong oleh kekecewaan berkali-kali, dia tetap tumbuh. - Soraya Bintang Randakusuma -
RASA by Rizcaca21
Rizcaca21
  • WpView
    Reads 5,374,033
  • WpVote
    Votes 432,365
  • WpPart
    Parts 50
Anggoro series 1. "Kamu kenapa, sih? Aku udah bilang, dengarin aku dulu!" sentak Dewa marah. Gladis memberanikan diri menatap lurus ke arah mata lelaki itu. "Apa yang harus aku dengarin? Aku udah dengar semuanya. Tentang Kak Dewa yang cuman jadiin aku umpan supaya Kakak bisa dekat sama Liora. Tentang Kak Dewa yang akan memutuskan aku secepatnya, setelah Kakak jadian sama Liora." Gadis itu menatap Dewa penuh luka. Bahkan Gladis tidak mengeluarkan nada tingginya sedikit pun. Tapi, mengapa Dewa merasa terluka mendengarnya? "Gla, aku bisa jelasin-" "Nggak ada yang perlu dijelasin, Kak. Semuanya udah jelas. Hubungan kita, cuman sebuah kepalsuan untuk Kak Dewa. Semua perhatian Kak Dewa selama ini, cuman karena Kakak kasihan sama aku. Aku dengar semua itu."