Cepty brown
13 stories
NIKAH YUK! by ceptybrown
ceptybrown
  • WpView
    Reads 587,418
  • WpVote
    Votes 35,474
  • WpPart
    Parts 49
Aku tidak percaya kalau menikah tanpa berpacaran terlebih dahulu. Mana ada orang bisa cocok hanya dengan kenal satu kali dan langsung menikah. Big No! aku tidak mau terperangkap di dalam pernikahan tanpa cinta dan tanpa rasa. Tapi tenggat waktu untuk memilik seorang suami sudah sampai batas akhir. Usiaku sudah 35 tahun, 5 tahun lagi sudah 40 tahun. Dan aku tidak mau menjadi perawan tua yang menyedihkan. Sebenarnya sudah ada calon suami yang potensial. Kekasihku yang selama 5 tahun ini sudah membuatku jatuh cinta setengah mati. ku ingin menikah dengannya, hanya saja dia ingin menghamiliku terlebih dahulu untuk membuatku bisa menikah dengannya. Itu syarat mutlak darinya karena orang tuanya tidak pernah menyetujui hubungan kami. Syarat yang gila menurutku.. haruskah aku bersedia di hamili terlebih dahulu? Di satu sisi ada seorang pria yang jauh dari tipe idealku langsung melamarku dan mengajakku menikah. Tanpa tedeng aling-aling pria itu begitu melihatku langsung mengajukan lamaran itu. Aku dilema 100%...
kavial love story by ceptybrown
ceptybrown
  • WpView
    Reads 15,143
  • WpVote
    Votes 702
  • WpPart
    Parts 4
aku Devano Kavial Atmawijaya putra pertama dari dokter gigi Vian Atmawijaya dadyku yang punya pesona sejuta bintang dengan ketampanan dan kecerdasannya.. dan juga Rosaline Prameswary.. momyku yang sangat kupuja, kucintai, dan kusayangi.. inilah ceritaku.. love story seorang kavial stay tune..with me
My Cappucino Cupcake by ceptybrown
ceptybrown
  • WpView
    Reads 431,110
  • WpVote
    Votes 2,487
  • WpPart
    Parts 2
hai, namaku Loveyna Rasty. umur 20 tahun. Dan aku addicted sama yang namanya cupcake. Dari yang mini sampai yang raksasa. pokoknya tingkat kegilaan aku sama kue manis cantik itu udah di luar batas. pokoknya semua benda di sekitarku juga berbau cupcake. motor matic yang aku pakai juga aku ubah jadi bergambar cupcake. pokoknya unyu-unyu imut. Tapi gara-gara itu aku menjadi sedikit tidak langsing dan berpipi chubby. Jangan bilang aku gendut aku hanya tidak langsing. Nah karena cupcake juga tapi hidupku jadi berubah. Mama memberiku misi untuk mengambil pesanan cappucino di cafe langgananku tiap kali membeli cupcake. Tapi cappucino ini membuat hidupku merana. cupcake dijodohkan dengan cappucino... itulah inti dari cerita ini. Dan aku membenci cupcake karena cappucino.
Mean To Be by ceptybrown
ceptybrown
  • WpView
    Reads 345,672
  • WpVote
    Votes 25,501
  • WpPart
    Parts 30
Merubahmu adalah janjiku Memilikimu adalah impianku... Aku tidak akan berhenti menyiksamu sampai kamu bisa berubah aku tidak akan berhenti untuk mengekangmu sebelum kamu berubah... aku Kevin Mahardian tidak akan berhenti sampai kamu menyesali semua tindakanmu di masa lalu . karena aku adalah takdirmu... #side story dari cerita Marsha..
PUZZLE by ceptybrown
ceptybrown
  • WpView
    Reads 145,032
  • WpVote
    Votes 3,886
  • WpPart
    Parts 10
Aku Adeeva Afshen Myesha... seperti berada di dimensi lain.. bagaimana bisa? terbangun dipagi hari yang damai dengan keadaan berbeda... bagaimana bisa? seorang Adeeva yang baru saja berusia 20 tahun..terbangun satu ranjang dengan pria yang mengaku suaminya... Keanu Dimitri..dia yang akan membawaku menelusuri puzzle hidupku yang membuatku lupa telah bersuami???? ikuti kisahku...
seputih Melati by ceptybrown
ceptybrown
  • WpView
    Reads 1,030,837
  • WpVote
    Votes 25,642
  • WpPart
    Parts 23
Melati. Dia menepi ketika seluruh dunia sepertinya hancur di depannya. Kematian kakak kandungnya yang sangat di sayanginya sangat memukulnya. karena semua itu terjadi karena dirinya. Mengasingkan diri dari keluarganya adalah satu-satunya jalan yang terbaik. sampai akhirnya setelah 5 tahun berlalu, dia bertemu kembali dengan Kumbang. Pria dari masa lalunya. yang tak lain juga adalah kakak iparnya. Melati merepih. Dia tidak bisa menghindar lagi dari terkaman Kumbang. pria itulah yang membuat dunianya menjadi hancur. sanggupkah dia melewati semuanya?
MARSHA by ceptybrown
ceptybrown
  • WpView
    Reads 661,254
  • WpVote
    Votes 6,052
  • WpPart
    Parts 5
SUDAH PINDAH KE DREAME Dia ramah dia baik hati hidupnya senang dan nyaman tapi dia merasa bosan setelah patah hati dengan seorang wanita dia ingin mendapatkan sebuah tantangan yang bisa membuat hidupnya makin berwarna... dan tantangan itu ada di depan matanya.. sanggupkah dia menaklukan tantangan itu? ikuti kisahnya di sini...
H@NY@ S@TU BINTANG by ceptybrown
ceptybrown
  • WpView
    Reads 546,055
  • WpVote
    Votes 59,656
  • WpPart
    Parts 66
Bintang. Dalam tata Surya. dia mempunyai sinarnya sendiri. menerangi langit malam yang gelap. Dia kuat dan tangguh. seperti Halnya Bintang Nareswary Dirgantara. Dia berbeda dengan kedua saudaranya yang selalu percaya diri dengan orbitnya. Bintang selalu merasa dia yang tersisih. Merasa tidak cantik dan tidak terkenal. Maka dengan patuh dia menyetujui perjodohan dengan seorang pria atas perintah papanya. Bintang tidak menyangka Pria itu ternyata sosok yang diimpikannya selama ini. Tampan, kaya dan juga baik. Masih tidak mempercayai apa yang ditakdirkannya. Dalam naungan kebahagiaan dia menikah. Dengan mudah masuk ke dalam perangkap pernikahan. Tapi setelah masuk ke dalamnya, ternyata dia salah. Dia dimanfaatkan, ditipu dan terus dibuat menderita. Bisakah Bintang bertahan? Atau bisakah dia menjadi satu-satunya Bintang yang selalu kuat dalam kehidupan ini? Temukan kisahnya di sini... sequel dari Restu Langit untuk Bumi, Rahasia Pelangi dan Bulan Purnama... Inilah kisah Bintang
DEAR MANTAN by ceptybrown
ceptybrown
  • WpView
    Reads 542,563
  • WpVote
    Votes 50,630
  • WpPart
    Parts 30
ketemu mantan tunangan setelah sekian lama berpisah. Mantan yang selalu menghantui kehidupannya selama 5 tahun. Mantan yang sudah menyayat-nyayat hatinya menjadi serpihan... Akankah hatinya bisa disembuhkan lagi. Akankah hatinya kembali bisa utuh. Kalau ternyata penyembuhnya adalah sang mantan yang masih menghantuinya selama Ini? Marcella Keysha Danendra... akan menjalani kisahnya di sini...