Select All
  • AURISTELLA (PROSES REVISI)
    5.9M 248K 78

    Dia adalah seorang gadis kecil yang tersesat dalam gelapnya kehidupan Dia kehilangan senyum indahnya dan tawa yang menggelegar,dia lupa cara bahagia Dia terus berjalan dalam kehidupan,berharap menemukan kembali senyum dan tawa itu.dia lelah berjalan hingga dia berhenti di lingkaran setan JERITAN DAN TANGISAN adalah ir...

  • IG; Welcome 'Back' Love [[Kaisoo_gs]]
    60.1K 5.9K 46

    [SEDANG DI REVISI] Bagi gue, di dalam CINTA itu ada senyuman dan air mata yang membuat semua ini begitu indah. Gue berharap pada TUHAN, ketika waktu mempertemukan kita kembali-walau bukan hari ini, bulan depan, ataupun tahun depan- gue masih bisa ngeliat lu tersenyum buat gue, tanpa rasa benci di hati lu.

  • PANCARONA
    2.6M 25.3K 3

    Telah Terbit ---- Rima mengira bahwa kehidupan asmaranya baik-baik saja. Memiliki pacar tampan, pintar, dan perhatian adalah dambaan setiap orang. Cemburu berlebihan bagi Rima menunjukkan rasa tidak ingin kehilangan, hingga seseorang datang dan menyadarkan Rima kalau hubungan cintanya beracun. "Cinta itu ada untuk...

  • Kumpulan Sajak-Sajak Pendek
    1.5M 45.3K 115

    kumpulan sajak-sajak pendek ungkapan keresahan hati kepada semesta dari sudut pandang seorang Pecundang Trending : #1 - Sore #1 - Sajakkopi 27 Februari #4 - Senja 2 maret - 18 maret #8 - Sastra 19 maret-26maret #3 - sajak 30 maret #5 - puisi 6 april #1 - rasa 7 april

  • Arial & Adara
    428K 36.5K 20

    [ TERSEDIA DI TOKO BUKU SELURUH INDONESIA ] Di sudut Kota Solo, di rengkuh semesta yang sedih melihat pemuda bernama Arial Sakti Dhanurendra. Pasalnya, Arial yang dikenal rajin, berwibawa, dan baik hati itu ternyata memiliki keluarganya tidak seharmonis dulu. Sayangnya, Arial harus mempertahankan gelar juara umumnya a...

    Completed  
  • ZE (ZEhanZEina) [Sudah Terbit]
    1.2M 21.6K 19

    ⚠️Sudah Terbit!!! 📱Pemesanan lewat Instagram @dlisnawati_046 Hidup itu sebuah misteri, kita tak tahu apa yang akan terjadi di masa depan. Sama halnya ketika seorang Zehan Adrio Rainendra bertemu dengan Zeina Mikaila, sigadis misterius nan tertutup yang membuat Zehan ingin melindunginya terlebih ketika Zehan mengetah...

    Completed