Select All
  • GADIS PEMBACA KEMATIAN
    77.6K 3.2K 9

    Ada yang bilang kematian adalah awal yang baru dari kehidupan yang lebih baik, tetapi ada juga yang bilang kematian adalah gerbang menuju surga. Keduanya salah. Setelah kematian, seseorang tidak akan kembali hidup lagi, juga tidak pergi ke surga. Mereka, orang-orang yang telah dijemput Sang Kematian berada di alam lai...

    Completed  
  • The Prince's Escape [Completed]
    9.8M 1.2M 58

    [SUDAH DITERBITKAN - TERSEDIA DI TOKO BUKU] Peristeria Elata berada diambang kematian karena diam-diam mengikuti les musik tanpa sepengetahuan orang tuanya. Seolah itu belum cukup berdosa, Elata mempertaruhkan namanya akan dicoret dari daftar keluarga karena berurusan dengan cowok berambut abu-abu yang 'katanya' baru...

    Completed  
  • Kita
    5.8M 347K 44

    [Completed] Aku tidak pernah percaya pada keajaiban. Lalu kemudian, aku melihatmu tertawa.

  • Secret Love Song
    2.6M 298K 42

    [Completed] (sebagian chapters diprivat untuk followers, follow untuk membaca) Untukmu, yang berani singgah namun tak pernah sungguh. Tentang kita, yang dulu sedekat nadi tapi terlalu rumit untuk menjadi. Dariku, yang masih menyayangimu. update mingguan setiap hari selasa.

    Completed  
  • THE FOS ACADEMY
    1M 90.1K 34

    (Cover baru) Semakin aku membaca lembar demi lembar, semakin aku masuk di dunia bangsa Electra - Jasmine Candelle Kehidupan Jasmine Candelle (jessy) berubah. Di umurnya yang ke 16 tahun dia mengetahui bahwa dia bukan anak kandung dari Emily Syrenn, orang yang selama ini dianggap ibunya. Dia dikirim ke The Fos Academy...

    Completed