Fav
7 stories
(P)rasa [Selesai] by TitaniaSalehahUsman
TitaniaSalehahUsman
  • WpView
    Reads 1,139
  • WpVote
    Votes 282
  • WpPart
    Parts 55
Ketika suara dan rasa tak pernah dimiliki Sekumpulan prasa yang bertemakan rasa - rasa yang tak pernah dihargai. Tentang suara yang tak pernah dimiliki. Inilah bait - bait perwakilan dari sebuah suara dan rasa yang tidak pernah dihargai dan dimiliki. -(P)rasa
Anugerah Terindah (Selesai) by TitaniaSalehahUsman
TitaniaSalehahUsman
  • WpView
    Reads 306
  • WpVote
    Votes 96
  • WpPart
    Parts 32
"Dih, mbaknya baru pertama kali diboncengin cowok," monolog Melan ketika sang pengendara motor itu melewati Melan. "Takut pacarnya berpaling ya mbak. Meluknya erat banget," ucap Melan dengan sedikit keras. Putri yang baru saja turun dari motor Rafi pun menoleh ke arah belakang yang dimana mendapatkan Melan yang sedang memakaikan kacamatanya dengan menatap Putri dan Rafi. Dengan langkah tergesa, Putri menghampiri Melan yang berdiri tidak jauh dari keberadaanya. "Apa lo liatin gue? Merasa tersaingi kah?" tanya Putri dengan ketus. Melan tersenyum meremehkan, "pede banget lo." Melan menatap Putri dari bawah ke atas - menilai semua yang dipakai oleh Putri kemudian menampilkan smirk andalannya. "WOY RAFI! PACAR LO BELIIN BARANG YANG BRANDED DONG! MASA MAU BERGAYA TAPI BARANG KW, ENGGAK MALU LO," teriak Melan yang langsung mengundang banyak pasang mata, salah satunya kedua sahabatnya. "Perang dimulai," ujar Renjana dengan senyum senangnya. "Samperin jangan?" tanya Renjana pada Tata yang sedari tadi diam dengan retina fokus pada Melan. Tata menggelengkan kepalanya sebagai jawaban. "Biarin, gue kangen dia jambak - jambakan," ujar Tata dengan diakhiri kekehan. Renjana juga menganggukan kepalanya kemudian merangkul Tata untuk sedikit mendekat. "Ini baru teman gue," sambung Renjana dengan senyuman yang masih terpatri.
My Nerd Girlfriend (JUPITER SERIES #2) [REVISI] by Puspaw22
Puspaw22
  • WpView
    Reads 1,545,940
  • WpVote
    Votes 148,426
  • WpPart
    Parts 51
[WARNING : BANYAK SCENE YANG MENYEBABKAN BUTTERFLY EFFECT DAN BUCIN AKUT!! GAK SUKA, SKIP AJA!!] "Seorang Upik Abu nggak akan pernah pantas bersanding dengan seorang Pangeran." "Seorang pangeran yang melepaskan tahtanya akan menjadi orang biasa. Masih belum pantaskah semua itu?" *** Gabriel Nolan Handoko, seorang Petinggi Geng Jupiter yang cukup terkenal di sekolahnya. Bersama kelima sahabatnya, Samudera sebagai Kapten, serta Bagus, Anggara, Gilang,dan Junior. Mereka membangkitkan geng yang sebelumnya pernah runtuh. Berawal dari permainan dare or dare yang membawa Nolan ke dalam rencana taruhan bersama kelima temannya. Ia mendapat tantangan untuk berpacaran dengan gadis cupu di sekolah selama satu bulan. Jika Nolan tidak bisa melakukannya, maka jam tangan mahal kesayangannya yang akan menjadi taruhan. Semua berjalan lancar dengan keinginan Nolan, walau ia harus menggunakan cara yang licik untuk mewujudkan semua itu. Namun, permasalahan cinta yang ia pikir tidak akan pernah ada ternyata hadir setelah taruhan selesai. Pertentangan keluarga, rahasia dibalik taruhan konyol itu, pemberontakan, serta perselisihan dalam Geng-nya. Semua datang dalam waktu yang bersamaan. **** #1 in kutubuku 03/07/2020 #4 in kakakkelas 12/07/2020 #2 in culun 19/07/2020 #3 in cool 25/07/2020 #1 in fight 17/08/2020 #1 in bestseller 28/08/2020 #2 in kakakkelas 23/09/2020 #83 in fiksiremaja 12/10/2020 #76 in fiksiremaja 18/10/2020 #2 in cupu 18/10/2020 #1 in nerd 09/02/2021 #3 in fiksiremaja 10/04/2021 #2 in romance 31/05/2021 #13 on teenfiction 31/05/2021
Samudera (JUPITER SERIES #2) [TERBIT]  by Puspaw22
Puspaw22
  • WpView
    Reads 780,359
  • WpVote
    Votes 76,431
  • WpPart
    Parts 52
#1 in wattpad2020 10/07/2020 #3 in humor 26/07/2020 #1 in ceritaremaja 15/08/2020 #1 in sekolah 05/08/2020 Samudera Ranggalawan, siswa dengan predikat sebagai Kapten dari Geng bernama Jupiter. Lelaki dengan wajah ramah dan tampan namun menyimpan sosok ketua geng yang sanggup berubah menjadi mengerikan jika terusik. Dengan segala hal yang dia miliki, pasti tidaklah sulit bagi Samudera mendapatkan hati seorang gadis. Namun, kenyataannya semua berbanding terbalik. Gadis yang dia sukai selalu menolak dirinya walau sudah berkali-kali dia menyatakan perasaannya. Biru Safira Admaja, gadis berambut panjang yang takut untuk jatuh cinta. Dia sangat tidak suka pada Samudera yang selalu mengintilinya setiap hari di sekolah. Baginya, Samudera adalah pengganggu dalam hidupnya. Namun, semua itu berubah sejak dia melihat bagaimana perjuangan Samudera untuknya. Satu pertanyaan yang ada di kepala Biru saat itu, apakah mereka bisa bersama disaat ia menyimpan rahasia besar dalam hidupnya? ❎ DILARANG COPY PASTE! ❎ PLAGIAT SILAHKAN MENJAUH! ❎ MURNI CERITA SENDIRI!
REZAYA [REVISI] by Qranata
Qranata
  • WpView
    Reads 700,130
  • WpVote
    Votes 63,878
  • WpPart
    Parts 43
The Marvel Series 2 Reza adalah lelaki tersabar yang aku kenali. Reza tak marah walau berkali-kali aku sakiti. Reza hanya diam saat aku marah. Reza akan menenangkan saat aku gelisah. Reza yang akan memberi sandaran saat aku lelah. Tapi segala kebaikannya pasti ada batasnya bukan?
INEFFABLE by grasindostoryinc
grasindostoryinc
  • WpView
    Reads 856,132
  • WpVote
    Votes 120,169
  • WpPart
    Parts 27
[UPDATE SETIAP HARI MINGGU] Cover By Plutosxx Story By asriaci13 Jika bukan karena kepintarannya maka Trisha akan menjadi siswa yang tak terlihat sama sekali. Orang-orang mengenalnya sebagai cewek ambisius dan egois karena selalu menginginkan tempat nomer satu. Lain halnya dengan Aagam yang cukup terkenal karena mudahnya dia bergaul dan dia juga mempunyai tampang di atas rata-rata, meskipun isi otaknya NOL Besar dalam bidang pelajaran kecuali kesenian dan olahraga tapi itu tak menghambatnya untuk menjadi siswa populer di angkatannya. Semua orang mengenal Aagam sebagai sosok yang keren, tanpa mereka ketahui Aagam mempunyai kepribadian lain di rumahnya dan hanya Trisha yang tahu akan kepribadian Aagam yang mungkin akan membuat semua orang mendadak ilfeel terhadap Aagam.
Happy Birth-die (SUDAH TAYANG SERIESNYA) by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 3,457,500
  • WpVote
    Votes 383,071
  • WpPart
    Parts 47
Serial adaptasi sudah tayang di Vidio! Kematian dan kelahiran adalah dua hal yang memiliki korelasi. Jika keduanya terjadi bersamaan, apa kalian bisa mencegah satu di antaranya? *** Mahesa Putra Pradana, biasa dipanggil Heksa. Definisi cowok dengan pahatan paling sempurna di SMA Rising Dream. Hidungnya mancung dan punya eye smile yang membuat cewek-cewek pemujanya pingsan dadakan hanya dengan sekali kedip. Tapi siapa yang menyangka kalau ternyata dia phobia parah sama hantu? Apesnya, Heksa malah sering terjebak dalam situasi pelik bersama Pijar. Pijar Malam Hari, sosok cewek mistis yang selalu berpenampilan serba putih, rambut digerai dan tatapan mata menerawang kosong. Sering dipanggil "zombie" karena kulit pucatnya. Jarang tersenyum, tidak pernah menangis, tidak bisa marah, yaaah hampir sama seperti mayat hidup. Pijar kecil sering mendamba pesta perayaan ulang tahun mewah. Meski tak pernah terwujud karena kehidupannya yang serba terbatas. Sampai suatu hari saat terbangun dari koma, Tuhan memberinya mata ajaib yang mampu melihat bulan dan tahun kematian orang-orang yang sedang berulang tahun. Anehnya setiap kali berada di dekat Heksa, penglihatannya menjadi kacau balau.