Preticila's Reading List
13 stories
The Voice by PrincessSatire
PrincessSatire
  • WpView
    Reads 44,709
  • WpVote
    Votes 10,632
  • WpPart
    Parts 15
Dari Nada yang tidak bisa bicara, untuk Sean yang tetap setia mencintainya.
Happy Birthday Z by zoolanderzariuszack
zoolanderzariuszack
  • WpView
    Reads 2,506
  • WpVote
    Votes 147
  • WpPart
    Parts 1
Seorang Psycho menanam sebuah bom di Jakarta untuk merayakan ulang tahunnya... Harapan satu-satunya untuk menghentikan kegilaan ini hanya Joel Deniel, musuh bebuyutannya. Hanya, Joel Deniel hilang ingatan...
Paper Hearts (Wattys2019 Winner)  by naya_hasan
naya_hasan
  • WpView
    Reads 2,350,263
  • WpVote
    Votes 198,080
  • WpPart
    Parts 38
Jagad tidak pernah mencintai Ayla, istrinya yang tunawicara dan tidak pernah melupakan cinta pertamanya, seorang penyanyi bersuara paling indah bernama Vianca. Kata cinta tidak pernah ditukar dalam 3 tahun pernikahan mereka. *** Ketika ayahnya memutuskan untuk menjodohkannya dengan seorang gadis asing untuk alasan bisnis, saat itulah titik balik kehidupan Jagad bermula. Perusahaan televisi swasta yang ia bangun berada di ambang kepunahan. Vianca, gadis yang ia cintai selama bertahun-tahun memutuskan untuk tidak bertahan, untuk pergi mengejar impiannya ke negeri asing dan meninggalkan Jagad begitu saja. Lalu Ayla, gadis yang akan ia nikahi itu membuatnya bertanya-tanya. Sederhananya, gadis itu tidak bercela. Cantik, dengan senyum yang mencuri sinar matahari pagi. Baru ketika gadis itu mencoba bicara, ia tahu ada yang salah. Gadis itu bisu. Selama tiga tahun pernikahan, kata cinta tidak pernah ditukar di antara mereka. Jagad, karena meyakini hatinya masih dimiliki seorang gadis bersuara paling indah, dan orang itu bukan Ayla. Sementara Ayla, karena ia tidak mampu mengungkapkannya. Jagad tidak belajar banyak bahasa isyarat, tidak bersedia. Gadis itu kemudian menceritakannya pada kebun mawar yang ia rawat dengan tangannya, melukiskannya pada coretan gambar kartun kesukaannya, dan menuangkan setiap patah kata hatinya dalam lipatan-lipatan origami hati. "Jagad, kamu adalah jagad rayaku. Aku mencintaimu, sebesar jagad raya." PEMENANG WATTYS 2019 KATEGORI ROMANSA Cover Designed by Eva I.
EKSPERIMEN (SUDAH TERBIT DLM BENTUK E-BOOK & TERBIT DI KUBACA) by wins1983
wins1983
  • WpView
    Reads 16,228
  • WpVote
    Votes 652
  • WpPart
    Parts 6
Jika kamu sedang mencari novel Islami/syar'i, mohon maaf kamu salah alamat, zheyenk :) EKSPERIMEN mungkin bukan untukmu. Coba peruntunganmu di karya saya yang lain : https://www.wattpad.com/story/237671253-tirai https://www.wattpad.com/story/229919635-cincin-mata-sembilan-raws-festival-2020 EKSPERIMEN *Untuk Dewasa 21+* Peringkat tertinggi #1 Hijabers #34 Religi, #153 Spiritual, #34 Cerpen, #108 Hijrah Postingan Adara membuat heboh dunia maya. Dia memutuskan membuka hijabnya! Ketika ditanya Zulaikha kakaknya, jawabannya mencengangkan. "Aku sedang melakukan eksperimen dengan hidupku." Note : Novel EKSPERIMEN di sini hanya berupa teaser 3 chapter. Untuk baca chapter selanjutnya, silakan install platform KUBACA di Google Play. Di KUBACA, EKSPERIMEN free 8 chapter pertama. E-book masih bisa dipesan melalui Google Play Books.
Imamku Badboy (SUDAH TERBIT) ✔ by Rainbowliee
Rainbowliee
  • WpView
    Reads 5,273,318
  • WpVote
    Votes 191,972
  • WpPart
    Parts 43
⚠️ BEBERAPA PART DIHAPUS! ⚠️ DON'T COPY MY STORY PLEASE! ⚠️ JUDUL AWAL "MARRIED WITH CEWEK ALIM" •••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••• Teenfiction-Spiritual Wahai Imamku, menerima mu di hidup ku memang lah berat. Banyak yang harus ku korbankan termasuk hatiku. Tangis dan luka yang kamu berikan memang lah sakit, tapi aku sudah memaafkanmu. Aku yakin kelak kamu akan mencintai ku, meski tidak tau kapan. Bukan kah Allah sang Maha Pembolak Balik Hati? -Annisa Syahira Aku tidak tau Allah membuat hatimu dari apa, lembut dan mudah memaafkan. Aku tau aku tidak pantas untuk mu dan aku sadar diri. Sejak awal aku sudah memberi tau untuk tidak menerima perjodohan ini. Hal itu karena hanya akan menciptakan luka dan air mata untuk mu. -Arjuna Reyhan Dirsan ================= Berawal dari perjodohan antara Icha dan Juna diusia mereka yang masih muda. Banyak luka dan air mata yang tercipta namun berusaha untuk dipertahankan. Mulai dari kedatangan orang baru dan masa lalu dikehidupan mereka berdua. Ini adalah kisah usaha Icha untuk meluluhkan hati Juna sang pelengkap imannya. Apakah rumah tangga mereka bertahan? (FOLLOW DULU SEBELUM BACA)
Little Advent [Terbit] by Taroglou
Taroglou
  • WpView
    Reads 88,894
  • WpVote
    Votes 7,578
  • WpPart
    Parts 33
[Part Lengkap] Tak perlu menutup mata, memang takdirku melihatnya. Tak perlu menutup telinga, desisan itu adalah melodi detak jantungku setiap detiknya. Tak perlu bersembunyi, sentuhan itu dingin untuk selamanya. Tak perlu menutup mulut, panggilan itu menuntunku dalam sepi yang tersakiti. "Aku akan melindungimu." -From Advent to Clay- #1 Indigo [14/01/2019] #2 Arwah [18/01/2019] Diketik pada 18/10/2017 Selesai pada 25/08/2018 Salam, TAROGLOU Picture Cover by @cognacbear from Twitter
Istri Pengganti (Terbit) by Rizkiartika
Rizkiartika
  • WpView
    Reads 787,645
  • WpVote
    Votes 38,155
  • WpPart
    Parts 41
Kisah Vincent Aditama yang harus menikahi sahabat istrinya, Nayla Saraswati. Pernikahan wasiat dari Nindy Amalia untuk suami dan sahabatnya. Nindy percaya bahwa Nayla bisa menjaga suami dan anaknya dengan baik..... Akankah pernikahan mereka bahagaia? atau justru perpisahan menjadi akhir segalanya? langsung baca di prolog nya ya guys.... Rank 24 (11 maret 2019) Kediri, 21 Agustus 2018
Secret ¦ Lai Guanlin by parksecret
parksecret
  • WpView
    Reads 296,302
  • WpVote
    Votes 47,646
  • WpPart
    Parts 20
[COMPLETED] 2018, parksecret.
"AHNAF" (الرجل المثالي )  by denatafk02
denatafk02
  • WpView
    Reads 4,013,604
  • WpVote
    Votes 69,545
  • WpPart
    Parts 21
[REVISI VERSI CETAK] •AHNAF series 1• Humor-Romance-Spiritual✔✔ Ini bukan cerita yang mengisahkan seorang CEO bersifat dingin atau pun cuek, yang akhirnya menikah dengan sekretarisnya. Ini juga bukan cerita yang mengisahkan seorang CEO yang kaya raya, lalu menikah dengan seorang perempuan dibawahnya. Tapi.... Baca saja kelanjutannya di cerita ini:) N O T E : Cerita sudah terbit dan bisa dipesan melalui online. Beberapa bagian di wattpad juga sudah dihapus secara acak.
Afterlight by nisafztna
nisafztna
  • WpView
    Reads 2,057,078
  • WpVote
    Votes 140,132
  • WpPart
    Parts 71
Bagaimana perasaanmu kalau siswa paling bandel di sekolahmu, ternyata adalah suamimu? Nadina, umur 17 tahun, tahu jawabannya. Bukan dijodohkan, apalagi married by accident. Ia sadar se sadar-sadarnya, dan menerima permintaan orang yang amat berjasa dalam hidupnya untuk menjaga anak semata wayangnya, Rayhan. Sebagai seorang istri. "Kenapa mau nikah sama gue?" "Kenapa emang? Kakak nggak mau?" "Ya mau. Tapi emang lo bakal tahan sama gue?" "Tenang, aku udah terlatih." Ia tertawa. Dalam hati, ia membatin. Ini misiku, Kak. Untuk mengubahmu. With the power of love. Hahaha. Padahal ia belum tahu, bertahan di sisi Rayhan, adalah hal tersulit yang pernah ia lakukan. *** Afterlight. "Aku ingin bertanya, aku ini.. apa artinya di hatimu?" -Nadina *** @nisafztna's first story in wattpad cover by @alghany_id