Priska savira's book
4 stories
Princess Ballerina and  Prince Arrogant by PriskaSavira
PriskaSavira
  • WpView
    Reads 813,445
  • WpVote
    Votes 31,207
  • WpPart
    Parts 20
Mengharap cinta yang ditunggu-tunggu ternyata kesampaian bagaimana rasanya? senang? Bahagia? Bagi Fiona Alberthat ialah senang sekaligus kecewa. Senang karena bisa mendapat sang pujaan dan sedih karena pujaan hatinya belum bisa mencintainya. Fiona berusaha semampunya agar pria itu bisa jatuh hati padanya. Saat usaha Fiona berhasil tiba-tiba datang seorang wanita cantik bernama Irma, mantan pria yang diidamkan Aldy. Bagaimana perasaan Fiona? Akankah pria itu kembali pada Fiona atau pria itu kembali pada mantannya dan melupakan Fiona? (Sequel ~ Marriage Business) Copyright by Priska Savira, 2013 Dilarang mengopy, menjual, atau mengubah, sebagian atau seluruh isi dari cerita ini tanpa seizin Penulis.
Mr. Cold by PriskaSavira
PriskaSavira
  • WpView
    Reads 1,631,841
  • WpVote
    Votes 72,075
  • WpPart
    Parts 25
Aku Namira, gadis yang tidak mengerti apa arti Cinta? Aku tidak tahu mengapa saat aku menatap pria sepupu dari temanku rasanya aku tidak bisa bernafas. Walau hanya melihat sorot matanya yang tajam Entah apa yang ada di dalam diriku, aku mengganggu hidupnya dengan cara memberikan harapan agar membuatnya jatuh hati padaku. Dan usahaku sia-sia, ia menutup mata, telinga dan hatinya hanya padaku. Dengan cara memberikan kalimat yang tidak enak di dengar, bahkan dia sering bilang kalau aku adalah parasit dalam hidupnya. Kini aku menyerah pada usahaku, aku berjanji tidak akan memberikan harapan lagi. Aku harap semoga ada cinta sejati yang akan sabar menghadapi sikap dinginnya yang susah untuk di sentuh hatinya. Sekarang, aku menyerah tidak akan mengejar cintamu lagi. Dan aku akan berusaha semampuku untuk melupakanmu walau sulit. Ku harap jika bertemu kamu kembali, perasaan ini sudah mati, dan tidak terbuka lagi untukmu.
My Love From The Past by PriskaSavira
PriskaSavira
  • WpView
    Reads 5,832,629
  • WpVote
    Votes 199,714
  • WpPart
    Parts 27
Pernikahan yang sangat dinantikan oleh Ferlyn Edwardo. Menikah dengan pria yang dulu di sukainya. Pria itu bernama Delvin Arfa Patterson. Ternyata dalam pernikahan ini, Ferlyn selalu nangis tiap malam karena Delvin hanya menganggapnya sebagai pembantu. Lantas, mau dibawa kemana pernikahan ini? Apakah Ferlyn dapat bertahan dengan sikap Delvin yang sangat dingin dan acuh padanya? Copyright by Priska Savira, 2014 Dilarang mengopy, menjual, atau mengubah, sebagian atau seluruh isi dari cerita ini tanpa seizin Penulis.
First Kiss (End) by PriskaSavira
PriskaSavira
  • WpView
    Reads 880,325
  • WpVote
    Votes 58,733
  • WpPart
    Parts 39
Gadis periang, murah senyum, baik hati, tapi terkadang jahil. Hal yang membuat hari-harinya selalu indah itu saat rencananya berhasil menggagalkan kencan Bang Olan bersama gebetannya. -Disya Ariana Wijaya- Pria dingin, kaku, cuek, kehidupannya selalu diusik oleh seorang gadis yang bernama Disya. Pernah suatu ketika, di saat ia mengajak salah satu gebetannya kencan, tiba-tiba bocah itu datang dan mengaku-ngaku bahwa dirinya tengah hamil anaknya. Membuat hidupnya semakin hancur karena wanita gila itu. -Orlando Edwardo Patterson-