Teenanger
4 stories
The Forever Night Stand by heraseyou
heraseyou
  • WpView
    Reads 421,833
  • WpVote
    Votes 17,008
  • WpPart
    Parts 33
Sabrina pertama kali melihatnya di club malam Chicago dan itu berbulan-bulan yang lalu. Dia sendiri tidak menyangka jika dirinya yang sudah bebas merasakan hidup selama bertahun-tahun ini akan terjerat pada seseorang hanya karena kejadian yang berlangsung satu malam saja. Sial! Leonidas bukanlah pria baik-baik. Ya, dia akui itu. Tapi dia juga bukanlah pria yang benar-benar brengsek seperti itu. One night stand bukanlah kebiasaannya, tapi bukan berarti dia belum pernah melakukan 'sex'. Dia melakukannya. Percayalah, dia ahli dalam hal tersebut. One night stand bukanlah 'gayanya'. Tapi wanita itu, dengan tubuh dan wajah sempurnanya, sepertinya bukanlah hal yang buruk untuk menjadi sebab dirinya ingin melakukan kegiatan favorit milik orang-orang pecinta sex bebas itu. Yah, setidaknya dia mencoba. *** Warning: Bacaan untuk umur 21+++ Dari judul sudah tahu kalau ini cerita dewasa ya. Anak kecil menjauh!!!! Copyright © 2018 by heraseyou
Artha (SUDAH TERBIT) by BayuPermana31
BayuPermana31
  • WpView
    Reads 28,337,072
  • WpVote
    Votes 2,376,317
  • WpPart
    Parts 93
PLAGIATOR DILARANG MENDEKAT 'Baskara dalam dunianya yang terluka.' Kalau kata Agatha, Arkan itu Cabe Man. Cowok dengan mulut sepedas cabai, sangat pintar menari serta memiliki fisik yang menawan, setengah cantik dan setengah ganteng. Agatha menjuluki dirinya sendiri Wonder Woman, yang akan selalu kuat menghadapi tiap goresan takdir yang terjadi. Arkan itu menyebalkan, sering mencerca tanpa pikir panjang, terlalu jujur. Membuat Agatha keki sendiri, membuat Agatha baper sendiri. Namun, adanya Arkan seperti memberi warna baru di hidup Agatha. Hadirnya Arkan bagai penerang di gelapnya dunia Agatha. Arkan adalah baskara yang hadir di hidupnya yang kelam. * BOOK TWO OF ALANO NAVVARE SERIES * #1 in Teen Fiction 22.03.2018
Suami Satu Semester (SUDAH TERBIT) by Azuraaa_
Azuraaa_
  • WpView
    Reads 14,949,793
  • WpVote
    Votes 841,137
  • WpPart
    Parts 50
Nikah? Sama dosen pembimbing skripsi sendiri? Apa jadinya? Untung atau malah bunting eh buntung? Hanya kisah tentang mahasiswa semester akhir yang tengah diburu deadline menulis skripsi. Terpaksa menikah dengan dosen pembimbing skripsinya sendiri. Entah musibah atau malah berkah, Junia Zefanya Azahra harus menggantikan sang kakak duduk di sebelah seorang pria asing untuk melaksanakan ijab kabul pernikahan. Pria bernama Nugraha Desrouleaux Malik, yang tidak lain adalah dosen pembimbing skripsinya sendiri. "Saya akan bantu menyelesaikan skripsi kamu, dengan satu syarat" "Yaelah pake syarat-syaratan segala. Dikira saya seneng gitu kawin sama bapak. Ck ok. Apa syaratnya?" "Pernikahan ini hanya berlangsung selama satu semester kuliah kamu" "What??!!" ========== Bagaimanakah kisah pernikahan mahasiswi dan dosen ini? Apakah akan benar berlangsung hanya satu semeter? Atau berlanjut seperti layaknya pernikahan pada umumnya? Meneketehe. Makanya di baca. Jangan cuma mengira-ngira *^O^*
Sheiland (SUDAH TERBIT) by BayuPermana31
BayuPermana31
  • WpView
    Reads 26,985,271
  • WpVote
    Votes 1,142,311
  • WpPart
    Parts 49
[EBOOK AVAILABLE DI INSTAGRAM @BIASBUKU] 'Tentang lara yang lebur dalam tawa.' Bagi Sheila, menyukai Aland adalah sesuatu yang mudah. Kakak kelasnya itu populer dan tampan. Namun, menyukai Aland tentu membutuhkan tenaga ekstra. Karena Aland adalah pangeran sekolah yang menjadi idola seantero siswi SMA Pelita. Tetapi, ada kalanya Tuhan berkehendak lain. Lewat tingkah-tingkahnya yang super ceroboh, nyatanya berhasil membuat kisah mereka saling beririsan. Ada tali takdir yang diam-diam terjalin di antara keduanya. Di antara dua makhluk Tuhan yang sama. Di antara dua kisah dengan lara yang lebur dalam tawa yang sama. Tentang Aland dan Sheila, yang sama-sama terluka, rapuh dan memiliki rahasia yang tak pernah mampu diduga. * BOOK ONE OF ALANO NAVVARE SERIES * #1 in Teen Fiction 17.03.2018