NadaRaida's Reading List
6 stories
Enak Ga Enak Jadi Pramugari Versi Gue by febbylen
febbylen
  • WpView
    Reads 2,160
  • WpVote
    Votes 86
  • WpPart
    Parts 1
kalo pas seneng captionnya "nikmat Tuhan mana lagi yang engkau dustakan?" kalo pas apes captionnya "tega banget dunia ini sama gue, jakarta emang kejam" ngebahas enak ga enak jadi pramugari versi gue senengnya keliling kota, keliling pulau, keliling dunia. Sedihnya dapet pilot tukang briefing, dan senior ribet ga jelas enjoy the story!
Rumor Dunia Airlines yang sering kalian denger dari "katanya" by febbylen
febbylen
  • WpView
    Reads 589
  • WpVote
    Votes 17
  • WpPart
    Parts 1
Jadi ini berdasarkan kisah nyata yg gue alamin dan tidak berdasar dari "katanya" buat kamu kamu yg sering denger gosipan tentang pramugari pilot tapi ngga tau kebenarannya cekidot lah...
Flight Attendant wannabe 🛫  by LindaPurwandari
LindaPurwandari
  • WpView
    Reads 1,245
  • WpVote
    Votes 39
  • WpPart
    Parts 6
[Based on true story] 'Flight Attendant' sebuah kata yang selalu terlintas di benak ku mulai aku SMA sampai aku duduk di bangku kuliah saat ini. Tidak tahu berawal darimana tiba-tiba keinginan untuk menjadi seorang awak kabin tersebut datang menghampiri ku. Mungkin karena aku sering melihat pesawat terbang di langit, begitupun juga dari kecil aku memang sangat suka dengan pemandangan awan yang begitu indah. Aku sungguh takjub dengan sang maha pencipta langit dan bumi betapa agung anugerah mu Tuhan. Terkadang aku sering sekali membayangkan jikalau ada pesawat yang lewat di atas rumah ku aku bisa naik di atasnya dan alangkah senangnya apabila aku bisa bekerja di dalamnya juga? Hhmm hayalan yang sangat begitu tinggi untuk anak yang berasal dari desa seperti ku :) sepertinya memang jauh dari kata mungkin ya? Itu kalau pandangan orang-orang di sekitar. But... jangan sampai pandangan buruk orang-orang itu membuat kamu minder dan takut lakukan apa yang harus dilakukan! Raihlah mimpimu setinggi langit agar kamu bisa meraih pesawat mu itu! -Yogyakarta-
Flight Attendant wannabe by SenoraSSupit
SenoraSSupit
  • WpView
    Reads 72,718
  • WpVote
    Votes 1,763
  • WpPart
    Parts 15
Tahapan tes menjadi pramugari
Kakak ku si Pramugari by TashatyFajar
TashatyFajar
  • WpView
    Reads 2,540
  • WpVote
    Votes 47
  • WpPart
    Parts 4
semoga suka dengan cerita ini dan memang ada yg gaje dikit hehehe bagaimana ya kakak bisa jadi pramugari? dan bagaimana pula kakak memulai karier ya? kalau penasaran langsung aja di baca dan jgn lupa kasih suara nya dong👍👍👍
Ask: Tanya Jawab seputar Pramugari by SenoraSSupit
SenoraSSupit
  • WpView
    Reads 2,280
  • WpVote
    Votes 87
  • WpPart
    Parts 1