Favorite❤
3 stories
Mereka Sudah Mati (Judul awal : ROH) Telah Terbit Dan Akan Difilmkan by Arumi_e
Arumi_e
  • WpView
    Reads 702,727
  • WpVote
    Votes 31,740
  • WpPart
    Parts 19
#1 in horror/28/12/2018 Cerita ini awalnya dulu berjudul ROH, sekarang diganti menjadi MEREKA SUDAH MATI. SINOPSIS : Sejak pernah hampir tenggelam di sebuah danau di desa kakeknya dan ditolong sesosok pemuda misterius, Violet memiliki kemampuan tak biasa. Dia bisa melihat roh dari orang yang masih hidup tapi hampir mati. Ketika dia bekerja di rumah sakit, semakin banyak roh-roh yang dia lihat berada di samping pasien-pasien sekarat. Hingga kemudian bukan hanya roh orang hampir mati yang bisa dia lihat. Tapi juga roh-roh dari masa lalu yang masih terjebak di rumah sakit itu, yang membuat Violet terlibat dengan berbagai rahasia penyebab kematian roh-roh itu. Masalahnya, terkadang dia sulit membedakan apakah yang dilihatnya roh atau manusia yang masih hidup. Roh-roh itu mirip sekali dengan manusia dan jika Violet tak hati-hati, dia bisa tersesat. *Mulai 30 Juli 2018
Queen Of Another World ✓ by ShinyAlph
ShinyAlph
  • WpView
    Reads 2,858,555
  • WpVote
    Votes 38,993
  • WpPart
    Parts 7
(Fantasy-Romance) Beberapa kali #1 in Fantasy #7 in Fantasy [04-09-2018] Vionetta Cathalina Elica harus menerima kenyataan bahwa dirinya sekarang berada ditempat yang jauh dari bumiㅡ tempat yang seharusnya ia berada. Yang diingatnya terakhir kali adalah ia yang tertidur di meja belajarnya. Dan bagaimana hal itu dapat membawanya ke dunia yang penuh dengan makhluk-makhluk mitos seperti ini? Saat terbangun, ia sudah berada disebuah ruangan yang indah dan asing untuknya. Hidupnya yang biasa saja perlahan mulai berubah. Dunia itu, dunia yang membawa perubahan yang besar terhadap dirinya. Dunia yang sebenarnya diluar nalar manusia sepertinya. Keinginan terbesar Elica adalah kembali ke bumi, tetapi keinginannya itu pupus ketika tahu bahwa dirinya adalah Mate yang sudah ditakdirkan untuk penguasa terkuat dunia itu, Lord, Sang Pemimpin dunia itu. ~~||~~ "Kau sekarang berada di Dracania." "Siapa kamu sebenarnya?" "Sebenarnya akuㅡ" "Apa kau seperti prajurit atau pengawal yang ada disana?" "Ya. Aku adalah pengawal. Pengawal pribadimu sekarang." -Fantasy Book Series I -Another Dimension Series I Start : July, 5th 2018 End : September, 9th 2018 Copyright ©2018 | ShinyAlph
Once Upon a Time (Dahulu Kala) by Dheyamela
Dheyamela
  • WpView
    Reads 4,238,604
  • WpVote
    Votes 370,144
  • WpPart
    Parts 68
[COMPLETE, TERSEDIA DI GRAMEDIA, SEBAGIAN PART SUDAH DIHAPUS]Dongeng memiliki sisi gelap, terutama bagi mereka yang tak suka akhir bahagia. Mereka membuat dongeng sendiri. Namanya Gleen Warren Rajendra. Tampan, jenius, introvert, cold, namun begitu menarik dan berkharisma--ciri-ciri terkuat seorang psikopat. Satu fakta tentang dirinya, 3 tahun lalu ia sempat menyicipi tinggal di rumah sakit jiwa. Lalu ada Angkasa Raya, ketua osis yang pintar, tampan, lemah lembut, dan ramah--senior most wanted sekolah. Ditemukan tewas bersimbah darah di toilet tepat setelah Gleen masuk sekolah di hari pertama. Gleen termasuk dalam daftar orang yang dicurigai, namun Gleen dibebaskan dari tuduhan akibat tidak ada bukti yang kuat. Ciri-ciri kematian Angkasa Raya. Mati dengan mata terjahit dan jempol kanannya juga dijahit dengan bunga gardenia putih. Kepalanya berdarah, diduga dibenturkan ke westafel toilet. Sepucuk surat ditulis pembunuh. Surat yang mengarah pada sebuah dongeng--clue sang pembunuh. Lily Cattleya Gardenia, perempuan biasa--sebenarnya luar biasa--yang dunianya jungkir balik ketika tak sengaja takdir mendekatkan dirinya dengan Gleen. Leya menaruh kecurigaan besar pada Gleen--sang pecinta dongeng. Akankah Leya berhasil mengungkap identitas sang pembunuh? 17+. Campuran antara unsur teenfict, mystery, thriller, mengandung unsur kekerasan. Jadi bijaklah sebelum membaca :) Ditulis 6 Juni '17 Selesai 19 Mei '18 Don't copy my story please Stop plagiarism, be original!! Rank 1 : 14 Februari '18