_sitilathifah03's Reading List
3 stories
Kedai Cinderella by dianafebi_
dianafebi_
  • WpView
    Reads 2,597,956
  • WpVote
    Votes 310,265
  • WpPart
    Parts 53
Hidup Sabella Hasyim yang bak Cinderella itu jungkir balik ketika bertemu dengan Arshaka Shabiru, pria yang ia temui di kedainya. Shaka menawari sebuah perjanjian akan memberikan segalanya asal Sabella mau menjadi ibu dari putri semata wayangnya, Alisa Shabiru. Sabella diberi waktu enam bulan untuk meluluhkan hati Alisa jika ingin menyelamatkan Kedai yang nyaris di lelang oleh ibu tirinya. Melalui berbagai usaha menaklukkan hati Alisa, ternyata Sabella menemukan sebuah fakta mengejutkan tentang sang suami kontrak, Arshaka. Hingga fakta itu terbongkar, kehidupan Sabella kembali jungkir balik. Bukan lagi tentang Kedainya, namun tentang hatinya.
SHAF ✔ by morfemima
morfemima
  • WpView
    Reads 5,134,946
  • WpVote
    Votes 254,657
  • WpPart
    Parts 26
Satu shaf shalat di belakangnya adalah mimpi buruk. Kalimat itu sudah cukup bagi Shafira untuk menggambarkan bagaimana kehidupannnya setelah bertemu dengan seorang Athaya Khalil Adnan. [Spiritual-⚠Romance Act] Tag me on Instagram @ima.madani or @morfemima if you share something from this story. Copyright © 2020 by Madani.
Assalamualaikum Almeera (SELESAI) by Neliyssaa
Neliyssaa
  • WpView
    Reads 5,403,242
  • WpVote
    Votes 433,369
  • WpPart
    Parts 103
Bagi Aldrich Adyastha yang memiliki segalanya, memenangkan pertaruhan dengan ketiga sahabatnya untuk mendapatkan seorang Azkayra Almeera tentu bukanlah perkara sulit. Cukup petik jari, sudah dipastikan gadis itu bertekuk lutut di bawah kakinya. Setidaknya itulah yang terbersit di benaknya-atau itulah yang biasanya terjadi dengan perempuan-perempuan diluar sana. Tapi ternyata gadis yang satu ini berbeda! Hampir sebulan Aldrich mencoba menaklukkan sang dokter cantik berjilbab lebar ini, tapi yang terjadi malah dirinya sendiri yang dibuat kalang kabut. Almeera kebal dari segala pesonanya yang tak tertolak, tapi syaraf Aldrich tak mampu bekerja hanya karena senyum gadis itu. Seiring waktu berlalu dan deadline hampir tiba di depan mata, jangankan jatuh cinta, menatapnya lebih dari lima detik saja gadis itu enggan! Sialan! Hidupnya jungkir balik hanya karena seorang Azkayra Almeera. Nasib resortnya juga terancam jika ia kalah taruhan! __________________________ "She is the definition of true happiness..." - Aldrich CERITA INI SUDAH TERBIT VERSI CETAK! UNTUK PEMBELIAN BUKU HUBUNGI 0853-4283-8606 TERIMA KASIH :)